340 PNS Pemkot Bandar Lampung Mendapat Kenaikan Pangkat

Selasa, 19 September 2023 - 15:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandar Lampung (dinamik.id)- Sebanyak 340 Pegawai Negeri Sipil (PNS) Pemerintah Kota (Pemkot) Bandar Lampung, mendapat kenaikan pangkat untuk periode 1 Oktober 2023.

Wali Kota Bandar Lampung, Eva Dwiana menyebut dari 340 PNS kenaikan pangkat diberikan untuk 94 PNS golongan IV, 233 golongan III, 12 PNS golongan II, dan 1 PNS golongan I.

Baca Juga :  Wagub Chusnunia Serahkan SK Pengangkatan Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja

“Kenaikan pangkat 340 orang PNS tersebut merupakan bagian dari dinamika organisasi pemerintahan, pengembangan karier dan peningkatan kinerja PNS,” kata Eva pasca penyerahan petikan kenaikan pangkat di Aula Semergou, Selasa, 19 September 2023.

Eva meminta untuk PNS kenaikan pangkat menjadi pemacu PNS dalam pengabdian serta dedikasi terhadap masyarakat.

Selain itu, ia juga meminta kenaikan pangkat jangan sekali-sekali dinilai hanya sebagai kenaikan penghasilan, dan juga bukanlah merupakan suatu hak.

Akan tetapi, merupakan penghargaan yang diberikan oleh pimpinan atas prestasi kerja dan pengabdiansebagai PNS Pemkot Bandar Lampung.

Baca Juga :  PJ Bupati Mesuji Melaksanakan Shalat Idul Fitri 1444 H di Masjid Jami Arryadh Desa Brabasan

“Oleh karena itu, kenaikan pangkat harus dijadikan motivasi untuk semakin produktif menghasilkan karya, kinerja dan prestasi yang lebih baik lagi bagi kepentingan pemerintah dan masyarakat,” pungkasnya. (Naz)

Berita Terkait

Data Ulang Alat Berat, Pemprov Lampung Bidik Optimalisasi PAD
Lampung-Jateng Perkuat Kerjasama, Wagub Jihan: Masyarakat Jawa Motor Pembangunan Peradaban
Sah!!! Iwan Mursalin Jadi Sekda Tubaba, Bupati Ingatkan Profesionalisme dan Integritas
Galang Donasi Bencana Sumatra, Kodam XXI/Radin Inten Gelar Pentas Seni Budaya
‘Sengkarut’ Honor Korcam POC di Pringsewu, Kadis KPTPH Provinsi Mengaku Belum Tahu
Membanggakan! Siswa SDN 1 Pringsewu Selatan Sabet Juara di Ajang Nasional dan Kabupaten
Polres Mesuji Polda Lampung Gelar Rilis Akhir Tahun 2025
Wagub Lampung Jihan Nurlela Apresiasi Pengesahan 6 Perda Inisiatif DPRD

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:32 WIB

Data Ulang Alat Berat, Pemprov Lampung Bidik Optimalisasi PAD

Rabu, 7 Januari 2026 - 16:39 WIB

Lampung-Jateng Perkuat Kerjasama, Wagub Jihan: Masyarakat Jawa Motor Pembangunan Peradaban

Rabu, 7 Januari 2026 - 14:04 WIB

Sah!!! Iwan Mursalin Jadi Sekda Tubaba, Bupati Ingatkan Profesionalisme dan Integritas

Senin, 5 Januari 2026 - 16:40 WIB

Galang Donasi Bencana Sumatra, Kodam XXI/Radin Inten Gelar Pentas Seni Budaya

Senin, 5 Januari 2026 - 16:37 WIB

‘Sengkarut’ Honor Korcam POC di Pringsewu, Kadis KPTPH Provinsi Mengaku Belum Tahu

Berita Terbaru

Pemerintahan

Data Ulang Alat Berat, Pemprov Lampung Bidik Optimalisasi PAD

Jumat, 9 Jan 2026 - 20:32 WIB