Pemerintah Tulang Bawang Barat Gelar Hari Peduli Sampah Nasional (HPSN) Tahun 2024

Minggu, 7 Januari 2024 - 15:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TULANGBAWANG BARAT (dinamik.id)– Pemerintah kabupaten Tulangbawang Barat Lampung menggelar kegiatan Penyuluhan Hukum tentang Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup.

Kegiatan tersebut dibuka langsung oleh, Asisten III Bidang Administrasi Umum, pemkab Tubaba M. Rasidi, S.H., M.M., di Ruang Rapat Bupati, Rabu,7 januari 2024.

Menurutnya Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pengawasan terhadap perlindungan dan pengelolaan lingkungan hidup di kabupaten Tubaba.

Rasidi menyampaikan bahwa kegiatan ini dimaksudkan untuk memantau dan mengevaluasi ketaatan serta tanggung jawab para pelaku usaha terhadap peraturan perundang-undangan dalam bidang pengendalian pencemaran yang berkaitan dengan kerusakan lingkungan hidup.

Dirinya juga menekankan pentingnya langkah-langkah pencegahan mengingat dampak lingkungan yang semakin meluas dan mengancam keberlanjutan ekosistem.

Baca Juga :  Sambut HUT TNI, Kodim 0424/TGM & Pemkab Pringsewu Gelar Bakti Sosial

“Dalam hal ini kita perlu melakukan langkah yang diantaranya melalui pengawasan terhadap kegiatan usaha dengan penegakan hukum dibidang lingkungan hidup,” ujarnya.

Lebih lanjut, Asisten III menyatakan bahwa kegiatan penyuluhan hukum ini merupakan bagian dari rangkaian perayaan Hari HPSN yang dirayakan setiap 21 Februari. Ia berharap bahwa upaya yang dilakukan dalam kegiatan hari ini akan memberikan manfaat yang berkelanjutan dan menjadi jejak penting dalam menjaga bumi bagi generasi mendatang.

Baca Juga :  Pemkot Bakal Permudah Izin Investor yang Mau Berinvestasi di Bandar Lampung

“Semoga kegiatan ini menjadi langkah nyata dalam menjaga kelestarian lingkungan hidup dan memperkuat kesadaran akan pentingnya menjaga bumi bagi generasi mendatang,”Pungkasnya. (Top)

Berita Terkait

KNPI Lampung Dukung Presiden Anugerahkan Gelar Pahlawan Soeharto
Bantuan Irjen Pol Helmy Santika Jadi Harapan Baru Relawan Kanker Lampung
PMII Kota Bandar Lampung Resmi Dilantik Pada Kepengurusan Baru Periode 2025–2026 
Fraksi Golkar Soroti Efisiensi Anggaran dan Strategi Pengendalian Inflasi dalam Ranperda APBD 2026 Lampung Barat
Lampung Tembus 10 Besar POPNAS XVII di Jakarta, Raih 8 Emas dan Catat Sejarah Baru
Gelorakan Semangat Pahlawan, RRI Kembali Helat Kita Indonesia
Panji Bangsa Lampung Gelar Pendidikan Instruktur untuk Perkuat Kaderisasi 
Gubernur Dukung Pekan Pendidikan Wartawan PWI Lampung

Berita Terkait

Kamis, 13 November 2025 - 23:03 WIB

KNPI Lampung Dukung Presiden Anugerahkan Gelar Pahlawan Soeharto

Rabu, 12 November 2025 - 14:22 WIB

Bantuan Irjen Pol Helmy Santika Jadi Harapan Baru Relawan Kanker Lampung

Selasa, 11 November 2025 - 12:37 WIB

PMII Kota Bandar Lampung Resmi Dilantik Pada Kepengurusan Baru Periode 2025–2026 

Senin, 10 November 2025 - 20:46 WIB

Fraksi Golkar Soroti Efisiensi Anggaran dan Strategi Pengendalian Inflasi dalam Ranperda APBD 2026 Lampung Barat

Senin, 10 November 2025 - 13:00 WIB

Lampung Tembus 10 Besar POPNAS XVII di Jakarta, Raih 8 Emas dan Catat Sejarah Baru

Berita Terbaru

Hukum

PWI dan Kejari Tanggamus Bersinergi Edukasi Masyarakat

Jumat, 14 Nov 2025 - 19:10 WIB

DPRD Provinsi

Suara Warga dan Irama Gamelan, Jejak Reses Elly Wahyuni di Way Ratai

Jumat, 14 Nov 2025 - 10:41 WIB