Rektor Melantik 13 Pejabat Administrator dan Pengawas Unila

Rabu, 12 Maret 2025 - 19:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung, (Dinamik.id) – Rektor Universitas Lampung (Unila) Prof. Dr. Ir. Lusmeilia Afriani, D.E.A., IPM., ASEAN., Eng., melantik 13 pejabat administrator dan pengawas di lingkungan Universitas Lampung, pada Rabu, 12 Maret 2024.

Pelantikan dihadiri ketua senat, para wakil rektor, para dekan, direktur pascasarjana, para ketua lembaga, kepala biro, kepala bagian, dan kepala subbagian.

Prof. Lusmeilia saat menyampaikan dalam sambutan mengucapkan selamat kepada para pejabat baru yang hari ini telah dilantik untuk dapat selalu amanah dalam mengemban tanggung jawab yang baru pula.

Kepada para pejabat yang baru dilantik, ia berpesan untuk bekerja semaksimal mungkin dalam melaksanakan kegiatan dan dapat menjadi contoh baik bagi pegawai yang
lainnya.

“Selamat sekali lagi dan terima kasih kepada semua yang bertugas pada acara pelantikan pagi hari ini,” tutupnya dalam sambutan.

Adapun daftar pejabat yang dilantik meliputi:
1. Aristianto Husin, S.H., M.H., dalam jabatan Kepala Bagian Akademik, Biro Akademik dan Kemahasiswaan Universitas Lampung;
2. Edwin Herwani, S.Kom., M.Si., dalam jabatan Kepala Bagian Umum, Biro Keuangan, Kepegawaian dan Umum Universitas Lampung;
3. Ainul Hudzni, S.I.Kom, M.I.P., dalam jabatan Kepala Bagian Umum Fakultas Hukum Universitas Lampung;
4. Rusmiyadi, S.H., M.H., dalam jabatan Kepala Bagian Umum Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Lampung;
5. Didi Sudarmansyah, S.Pd., M.Pd., dalam jabatan Kepala Bagian Umum Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Lampung;
6. Mira Sari, S.E., M.S.Ak., dalam jabatan Kepala Bagian Umum Fakultas Pertanian Universitas Lampung;
7. Eli Zahara, S.Sos., dalam jabatan Kepala Bagian Umum Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Lampung;
8. Desmalazati, S.E., M.M., dalam jabatan Kepala Bagian Umum Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Lampung;
9. Agustina Eliawati, S.Sos., M.Si., dalam jabatan Kepala Bagian Umum Fakultas Kedokteran Universitas Lampung;
10. Astiti Handayani, S.Si., dalam jabatan Kepala Bagian Umum Fakultas Teknik Universitas Lampung;
11. Rahmat Pranoto, S.E., M.S.Ak., dalam jabatan Kepala Subbagian Umum Lembaga Penjamin Mutu dan Pengembangan Pembelajaran Universitas Lampung;
12. Ahmad Suntara, S.Kom., dalam jabatan Kepala Subbagian Umum Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Lampung;
13. Oktoria Subarkah Hendarsah, S.Kom., dalam jabatan Kepala Subbagian Umum Program Pascasarjana Universitas Lampung. (Pin)

Berita Terkait

Tim Promosi Universitas Saburai Jajaki Kerja Sama dan Promosi PMB di Pengadilan Negeri Sukadana
PMII Rayon FKIP Unila Gelar Pelantikan dan Workshop KTI, Targetkan 30 Prestasi dalam Satu Tahun
Gaet Kalangan Militer, Universitas Saburai Tawarkan Program Sarjana dan Pascasarjana di Lanud M. Bunyamin
PMII Komisariat Universitas Lampung Audiensi dengan Wakil Dekan III Fakultas Pertanian
Hampir 500 Sekolah di Lampung Tak Punya Toilet, DPRD Desak Pemerintah Ambil Tindakan Nyata
Prodi MAP FKIP Unila Belajar Proses Pengambilan Kebijakan Pendidikan ke Komisi V DPRD Lampung
Dekan FEB Unila Diduga Bungkam Kasus Kekerasan dan Pelanggaran Etik Ormawa, Mahasiswa Gelar Aksi
Ikaperta UNILA dan Mas Tani Gelar Demplot Padi di Lampung Tengah

Berita Terkait

Rabu, 25 Juni 2025 - 18:32 WIB

Tim Promosi Universitas Saburai Jajaki Kerja Sama dan Promosi PMB di Pengadilan Negeri Sukadana

Minggu, 22 Juni 2025 - 23:52 WIB

PMII Rayon FKIP Unila Gelar Pelantikan dan Workshop KTI, Targetkan 30 Prestasi dalam Satu Tahun

Rabu, 18 Juni 2025 - 17:38 WIB

Gaet Kalangan Militer, Universitas Saburai Tawarkan Program Sarjana dan Pascasarjana di Lanud M. Bunyamin

Selasa, 17 Juni 2025 - 10:51 WIB

PMII Komisariat Universitas Lampung Audiensi dengan Wakil Dekan III Fakultas Pertanian

Senin, 16 Juni 2025 - 19:49 WIB

Hampir 500 Sekolah di Lampung Tak Punya Toilet, DPRD Desak Pemerintah Ambil Tindakan Nyata

Berita Terbaru

Provinsi

Fraksi PKS Kritisi Dua Raperda Strategis Pemprov Lampung

Selasa, 1 Jul 2025 - 19:09 WIB