Pemkot Bandar Lampung Distribukan 56 Ribu Karung Beras dari Bapanas

Kamis, 24 Juli 2025 - 13:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandar Lampung, (Dinamik.id) – Pemerintah Kota Bandar Lampung distribusikan 56 ribu karung berasa ukuran 10 kilogram dari Badan Pangan Nasional (Bapanas) kepada masyarakat, Kamis (24/7/2025).

Wali Kota Bandar Lampung Eva Dwiana mengatakan, bantuan ini merupakan kolaborasi antara pemerintah pusat dan daerah dalam upaya menjaga ketahanan pangan warga.

Baca Juga :  Dissos Bandar Lampung Anggarkan Rp 2 M untuk Pembagian Beras ke Penduduk Miskin

“Kalau tidak mendapatkan bantuan dari pusat, bisa dilaporkan ke camat atau lurah. Nanti akan kami bantu, meskipun tidak sebanyak bantuan dari pusat yang berupa dua karung,” ujarnya.

“Kita hanya bisa bantu satu karung, ukuran 5 atau 10 kilogram,” sambungnya.

Baca Juga :  Ini Kata Pj Bupati Sulpakar saat Kunjungan Kerja di Desa Perairan Mesuji

Pihaknya mengapresiasi presiden dan gubernur atas bantuan yang telah diberikan.

“Bantuan ini sangat bermanfaat bagi warga. Terima kasih kepada Presiden dan Gubernur,” tukasnya.

Berita Terkait

KOMPASS–IKMAPAL Bentuk Panitia Kajian Lingkungan Hidup dan SDM Papua
Papa Rock n Roll Bakal Gemparkan Tubaba, Tunggu Tanggal Mainnya!
Hari Desa Nasional 2026, Seluruh Tiyuh dan Kecamatan di Tubaba Gelar Aksi Lingkungan
Pemkab Pringsewu Gandeng Mbizmarket, Buka Jalan Digitalisasi Pengadaan dan UMKM Lokal
Kamis Beradat Resmi Berlaku di Lampung, Bahasa Daerah dan Batik Jadi Identitas
BAZNAS Tubaba Salurkan Beasiswa Pendidikan ke 48 Siswa SD dan SMP
HUT ke-75 Pekon Nusawungu, Bupati Ajak Warga Perkuat Gotong Royong
Data Ulang Alat Berat, Pemprov Lampung Bidik Optimalisasi PAD

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 21:21 WIB

KOMPASS–IKMAPAL Bentuk Panitia Kajian Lingkungan Hidup dan SDM Papua

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:21 WIB

Papa Rock n Roll Bakal Gemparkan Tubaba, Tunggu Tanggal Mainnya!

Kamis, 15 Januari 2026 - 17:53 WIB

Hari Desa Nasional 2026, Seluruh Tiyuh dan Kecamatan di Tubaba Gelar Aksi Lingkungan

Kamis, 15 Januari 2026 - 17:34 WIB

Pemkab Pringsewu Gandeng Mbizmarket, Buka Jalan Digitalisasi Pengadaan dan UMKM Lokal

Selasa, 13 Januari 2026 - 17:20 WIB

Kamis Beradat Resmi Berlaku di Lampung, Bahasa Daerah dan Batik Jadi Identitas

Berita Terbaru

Bandar Lampung

KOMPASS–IKMAPAL Bentuk Panitia Kajian Lingkungan Hidup dan SDM Papua

Jumat, 16 Jan 2026 - 21:21 WIB

Tulangbawang Barat

Papa Rock n Roll Bakal Gemparkan Tubaba, Tunggu Tanggal Mainnya!

Jumat, 16 Jan 2026 - 14:21 WIB