Wahdi Serahkan Sertifikat Wakaf ke Warga di 3 Kelurahan

Rabu, 27 April 2022 - 20:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Metro (dinamik.id)–Walikota Metro Wahdi Siradjuddin, menyerahkan 6 sertifikat tanah wakaf kepada penerima tanah (Nazhir), di Rumah Dinas Walikota setempat, Rabu (27/04/2022).

Dalam penyampaiannya, Wahdi mengatakan tanah tersebut dibagikan untuk warga di tiga kelurahan, Kota Metro, diantaranya Kelurahan Margodadi, Kelurahan Margorejo dan Kelurahan Ganjar Asri.

Baca Juga :  Walikota Metro Monitoring Harga Bahan Pokok Jelang Idul Fitri

“Hari ini saya bersama kepala Badan Pertanahan Nasional (BPN) beserta jajaran dan para nazhir, menjalankan intruksi Presiden RI untuk menyerahkan wakaf (Wakif) kepada penerima. Ada 6 sertifikat tanah untuk 3 Kelurahan di Kota Metro hari ini,” kata Wahdi.

Kepala BPN Kota Metro, Fauzimar, menyampaikan acara ini sesuai instruksi dan menindaklanjuti atas menyerahkan serifikat tanah yang sudah selesai.

“Wakaf itu adalah salah satu bukti wujud seorang wakif dengan niat baik, untuk menyerahkan sebagian harta mereka untuk amal ibadah. Wakaf juga tidak boleh ada alih fungsi dan harus ada masyarakat yang berperan untuk menjaga tanah wakaf tersebut. Pada kesempatan ini, tanah wakaf sebagian diperuntukan untuk masjid dan pondok pesantren,” jelas Fauzimar. (Zen/Red)

Berita Terkait

Wagub Lampung Sampaikan Tanggapan atas Pandangan DPRD terhadap LPJ APBD 2024 dan Dua Raperda Strategis
Fraksi PKS Kritisi Dua Raperda Strategis Pemprov Lampung
Wagub Jihan Beri Nama Bayi Yang Dibuang: Hana Aisyah Qaisarah, ini Harapan Besarnya
Wabup Nadirsyah Hadiri HUT Bhayangkara ke-79 di Polres Tubaba, Ucapkan Terima Kasih dan Doa untuk Polri
Pemprov Lampung Sampaikan Raperda Pertanggungjawaban APBD 2024 dan Dua Raperda Strategis
Munir Nilai Pemutihan Pajak Belum Optimal, Minta Gubernur Lobi Jasa Raharja
Memperingati HUT Bhayangkara ke-79 Kejuaraan Pencak Silat Bupati CUP Di Gelar di Tubaba
Ganjar Jationo Kembali ke Kominfotik, Ahmad Saifullah Geser ke Staf Ahli

Berita Terkait

Rabu, 2 Juli 2025 - 22:44 WIB

Wagub Lampung Sampaikan Tanggapan atas Pandangan DPRD terhadap LPJ APBD 2024 dan Dua Raperda Strategis

Selasa, 1 Juli 2025 - 19:09 WIB

Fraksi PKS Kritisi Dua Raperda Strategis Pemprov Lampung

Selasa, 1 Juli 2025 - 14:48 WIB

Wagub Jihan Beri Nama Bayi Yang Dibuang: Hana Aisyah Qaisarah, ini Harapan Besarnya

Selasa, 1 Juli 2025 - 10:16 WIB

Wabup Nadirsyah Hadiri HUT Bhayangkara ke-79 di Polres Tubaba, Ucapkan Terima Kasih dan Doa untuk Polri

Senin, 30 Juni 2025 - 16:44 WIB

Pemprov Lampung Sampaikan Raperda Pertanggungjawaban APBD 2024 dan Dua Raperda Strategis

Berita Terbaru