Disdag Pemkot Bandar Lampung Harga Pangan Berangsur Normal Pasca Lebaran

Sabtu, 20 April 2024 - 16:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandar Lampung (dinamik.id) -Dinas Perdagangan (Disdag) pemkot Bandar Lampung menyebut harga bahan pangan di Bandar Lampung berangsur normal pasca lebaran 2024.

Kadisdag Pemkot Bandar Lampung, wilson faisol mengatakan, naiknya sejumlah bahan pangan di Bandar Lampung jelang lebaran lantaran kebutuhan masyarakat yang meningkat.

“Karenakan kebutuhan masyarakat meningkat menjelang hari raya. Masyarakat mau masak-masak dan lain sebagainya,”

“Sehingga di pasar pun menyesuaikan, permintaan banyak tetapi barang terbatas sehingga harga cenderung naik,” 
“Dan itu memang situasional ya, kalau pasca lebaran ini harga bahan pangan di pasar tradisional Bandar Lampung berangsur normal,” kata Wilson, Sabtu (20/4/2024).

Termasuk juga harga beras di Bandar Lampung.
“Beras juga kan sudah mulai panen ya di daerah penyangga kita seperti di Pesawaran dan Tanggamus,” 

Baca Juga :  Pemkab Mesuji Salurkan Bantuan Korban Rumah Kebakaran, Di Desa Wiralaga dan Wirabangun

“Ini kami harapkan juga dapat menurunkan harga, mudah-mudahan,”
“Dengan selesainya hari raya, insya allah berangsur normal harga-harga di pasar tradisional se Bandar Lampung,” pungkasnya.

berikut harga bahan pangan di Kota Tapis berseri pasca lebaran, Melansir dari laman web siagabapokbandarlampung.id

1.Bawang putih Rp 40.000 – Rp 45.000 per kilogram
2.Bawang merah Rp 65.000 per kilogram
3.Beras medium Rp 10.900 per kilogram
4.Beras premium Rp15.500 per kilogram
5.Cabai rawit caplak Rp 35.000 per kilogram
6.Cabai rawit lokal Rp 50.000 per kilogram
7.Cabai merah keriting Rp 25.000 per kilogram
8.Cabai merah besar Rp 110.000 per kilogram
9.Ayam ras Rp 40.000 per kilogram (Top)

Berita Terkait

Menko Pangan Zulhas Siap Hadiri Puncak HPN PWI Lampung Pers Mengawal Ketahanan Pangan
Upaya Gubernur Hadirkan Bhayangkara FC Tanpa APBD Diapresiasi
Program Forkompinda masuk Sekolah Bentuk Komitmen Lindungi Generasi Muda Dari Kekerasan dan Narkoba
BUMN Tiongkok Tertarik Investasi Sektor Pertanian di Lampung
Dukung Pemutihan Pajak Kendaraan, Andika Wibawa : Dorong Peningkatan PAD dan Kepatuhan Wajib Pajak
Hari Jadi ke-16, Tubaba Gelar Bersholawat
Anggota Komisi VIII Aprozi Alam Apresiasi Program Sekolah Rakyat Presiden Gagasan Kemensos
DPRD Tubaba Gelar Rapat Paripurna Penyampaian Rekomendasi LKPJ Bupati Tahun Anggaran 2024

Berita Terkait

Senin, 28 April 2025 - 16:59 WIB

Menko Pangan Zulhas Siap Hadiri Puncak HPN PWI Lampung Pers Mengawal Ketahanan Pangan

Senin, 28 April 2025 - 13:32 WIB

Upaya Gubernur Hadirkan Bhayangkara FC Tanpa APBD Diapresiasi

Senin, 28 April 2025 - 09:23 WIB

Program Forkompinda masuk Sekolah Bentuk Komitmen Lindungi Generasi Muda Dari Kekerasan dan Narkoba

Minggu, 27 April 2025 - 10:28 WIB

Dukung Pemutihan Pajak Kendaraan, Andika Wibawa : Dorong Peningkatan PAD dan Kepatuhan Wajib Pajak

Sabtu, 26 April 2025 - 22:27 WIB

Hari Jadi ke-16, Tubaba Gelar Bersholawat

Berita Terbaru

Olahraga

Upaya Gubernur Hadirkan Bhayangkara FC Tanpa APBD Diapresiasi

Senin, 28 Apr 2025 - 13:32 WIB