Petani Desa Wirabangun dan Desa Bangun Mulyo Simpang Pematang, Panen Perdana Padi Musim Gadu

Selasa, 30 Juli 2024 - 12:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Oplus_131072

Oplus_131072

Laporan More
MESUJI(DINAMIK.ID) — Petani Desa Wirabangun dan Desa Bangun Mulyo, Kecamatan Simpang Pematang, Kabupaten Mesuji melakukan Panen Perdana Padi Musim Gadu, Senin (29/07/2024) kemarin.

Dalam kesempatan tersebut, Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Mesuji Pariman mengatakan, kegiatan panen padi pada musim gadu (kemarau/kering) pada Bulan Juli 2024 berada di Desa Wira Bangun dan Desa Bangun Mulyo, Kecamatan Simpang Pematang, Kabupaten Mesuji.

Baca Juga :  Gubernur Dukung Pelatihan Kader Nasional PMII Digelar di Lampung

Pariman memaparkan, adapun luas hamparan lahan sawah di Kecamatan Simpang Pematang yang berada di Desa Wira Bangun dan Desa Bangun Mulyo seluas kurang lebih 200 hektare dan lahan yang di panen kurang lebih 4 hektare.

“Produksi rata-rata dari yang sudah di panen seluas 4 Ha tersebut yaitu 5,38 ton per hektar. Sedangkan prediksi rata-rata nanti nya dari hamparan seluas kurang lebih 200 hektrar tersebut bisa mencapai 5,42 ton,” jelasnya

Dijelaskan Pariman, pqnen gadu di Desa Wira Bangun dan Desa Bangun Mulyo, yang dilakukan oleh Gapoktan seluas kurang lebih 4 Ha di lahan sawah hamparan seluas kurang lebih 200 hektar.

Baca Juga :  Rakyat Tagih Janji Ukur Ulang HGU PT SGC, Menteri ATR/BPN Disambut Karangan Bunga di Lampung

“Dalam panen gadu tersebut, kelompok tani yang berada di Desa setempat menggunakan alat bantuan dari Pemkab Mesuji. Diharapkan panen padi musim gadu ini dapat berjalan lancar sehingga kebutuhan pokok masyarakat dapat terpenuhi,” pungkasnya. (Mor**)

Berita Terkait

Matangkan Persiapan Retret Wartawan, PWI Pusat dan Kemenhan Gelar Rapat Khusus
Kejati Lampung Serius Ungkap Korupsi SPAM Pesawaran, Giliran Anggota DPR RI Zulkifli Anwar Diperiksa
Survei Denny JA: 67,1 Persen Pemilih Prabowo Tolak Pilkada Dipilih DPRD
Soal Pengembangan, KPK Tunggu Hasil Pemeriksaan Kasus OTT Bekasi
Akhirnya Dokter Richard Lee Penuhi Panggilan Polda Metro Jaya
Lampung-Jateng Perkuat Kerjasama, Wagub Jihan: Masyarakat Jawa Motor Pembangunan Peradaban
Sah!!! Iwan Mursalin Jadi Sekda Tubaba, Bupati Ingatkan Profesionalisme dan Integritas
Konflik Gajah – Manusia di Lampung Timur Telan Korban Jiwa, LBH DLN Desak Solusi Tegas Presiden

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 10:42 WIB

Matangkan Persiapan Retret Wartawan, PWI Pusat dan Kemenhan Gelar Rapat Khusus

Rabu, 7 Januari 2026 - 17:28 WIB

Kejati Lampung Serius Ungkap Korupsi SPAM Pesawaran, Giliran Anggota DPR RI Zulkifli Anwar Diperiksa

Rabu, 7 Januari 2026 - 17:06 WIB

Soal Pengembangan, KPK Tunggu Hasil Pemeriksaan Kasus OTT Bekasi

Rabu, 7 Januari 2026 - 16:56 WIB

Akhirnya Dokter Richard Lee Penuhi Panggilan Polda Metro Jaya

Rabu, 7 Januari 2026 - 16:39 WIB

Lampung-Jateng Perkuat Kerjasama, Wagub Jihan: Masyarakat Jawa Motor Pembangunan Peradaban

Berita Terbaru