Arinal Hadiri Rapat Koorinasi Pelaksanaan Pemberlakuan PPKM Mikro

Selasa, 27 April 2021 - 11:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandar Lampung – Gubernur Lampung Arinal Djunaidi beserta jajaran mengikuti Rapat Koordinasi Pembahasan Pelaksanaan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat Berbasis Mikro (PPKM Mikro) secara virtual bersama Kementerian Dalam Negeri RI di Mahan Agung. Jum’at, (23/4/2021).

Baca Juga :  Peringati HDD, KNPI Adakan Donor Darah Massal

Pertemuan tersebut dihadiri oleh Asisten Pemerintahan & Kesra, Kaban Kesbangpol, Kepala BPBD, Kadis PMDes & Transmigrasi, Kadis Kesehatan, dan Kasat Pol PP.

Seperti diketahui untuk mengendalikan laju penyebaran COVID-19, PPKM dan PPKM Berbasis Mikro diperpanjang ke Tahap VI (20 April – 3 Mei 2021).

Dalam perpanjangan ini, PPKM Mikro diperluas ke 5 provinsi lain, yakni Sumatera Barat, Jambi, Kepulauan Bangka Belitung, Lampung, dan Kalimantan Barat.

Baca Juga :  Esi Lampung, GPL dan Good Day Gelar Piala Pelajar Esports Lampung 2021

Total di Tahap VI ini PPKM Mikro diberlakukan di 25 provinsi berdasarkan Instruksi Mendagri Nomor 9/2021.

Berita Terkait

Peringati Hut ke-64, IKWI Gelar Aksi Donor Darah dan Cek Kesehatan Gratis
Laporan Masuk: Damkar Lamsel Langsung Turun Buru Hantu
Sinergi Muslimat NU Jati Agung: Pengajian Triwulan Sarat Spiritualitas dan Kebersamaan
1000 Kader Ramaikan Puncak Harlah ke-75 Fatayat NU di Pesawaran
Rayakan Waisak 2569 BE, Umat Buddha Lampung Tanam Pohon dan Apotek Hidup Lewat Gerakan Eco Theologi
Jflowers 2025 Panas! Bara DC Ungguli Dani F.POOL dalam Laga Penentuan
Konflik Internal Universitas Malahayati Memuncak, Mahasiswa Gelar Aksi Damai
Diduga Kirim Preman ke Unmal, Rusli Bintang Dianggap Tak Berani Hadapi Istri Sah

Berita Terkait

Selasa, 15 Juli 2025 - 13:14 WIB

Peringati Hut ke-64, IKWI Gelar Aksi Donor Darah dan Cek Kesehatan Gratis

Jumat, 11 Juli 2025 - 13:51 WIB

Laporan Masuk: Damkar Lamsel Langsung Turun Buru Hantu

Senin, 16 Juni 2025 - 12:04 WIB

Sinergi Muslimat NU Jati Agung: Pengajian Triwulan Sarat Spiritualitas dan Kebersamaan

Jumat, 16 Mei 2025 - 19:39 WIB

1000 Kader Ramaikan Puncak Harlah ke-75 Fatayat NU di Pesawaran

Minggu, 20 April 2025 - 19:31 WIB

Rayakan Waisak 2569 BE, Umat Buddha Lampung Tanam Pohon dan Apotek Hidup Lewat Gerakan Eco Theologi

Berita Terbaru

DPRD Provinsi

Miswan Rody Kritik Kunjungan Baleg Tak Sentuh Pabrik Besar

Selasa, 15 Jul 2025 - 14:52 WIB