Anggota DPRD Komisi V Kecam Oknum Guru Cabul di SMPN Bandarlampung

Jumat, 8 April 2022 - 14:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung—(dinamik.id) Anggota DPRD Komisi V Provinsi Lampung Aprilliati SH.MH soroti persoalan oknum guru honorer SMPN di Bandar Lampung yang melakukan kasus pencabulan terhadap muritnya beberapa hari yang lalu.

Menurut Wanita Kelahiran 26 April 1960 ini pihaknya mengutuk keras kepada oknum guru yang melakukan tindak pidana pencabulan terhadap anak dibawah umur.

Baca Juga :  Kejari Mesuji Tetapkan 1 Tersangka ASN, Kasus Dugaan Korupsi Pembangunan Terminal

” Ya saya selaku anggota DPRD komisi V provinsi Lampung mengecam terhadap oknum guru yang melakukan pencabulan terhadap muritnya di sekolah,” jelas Ibu dari tiga anak ini pada Haluan Lampung melalui Via Telpon.

Menurutnya oknum guru honorer berinisial HM (28) th yang nekat mencabuli seorang siswi tempatnya mengajaj sangatlah memalukan dan dirinya berharap agar para wali murid atau orangtua selalu mengawasi kegiatan anaknya agar hal serupa tidak berulang kembali.

Berita Terkait

Gubernur Lampung Tak Mau Cuma Nonton, Siap Ikut Main di Launching IJP FC
Kepergok Curi Motor, Pria Berhelm Kuning Nyaris Babak Belur Diamuk Masa
Infrastruktur, Kesehatan dan Ekonomi Produktif Jadi Fokus Musrenbang Kecamatan Tumijajar
Jajaran Polres Mesuji Polda Lampung, Lakukan Pengecekan Kesehatan Berkala
Protes Jalan Rusak Berkepanjangan, Warga Gelar Aksi ‘Gogoh Iwak’ di Jalan
Gubernur Lampung Dorong Penanganan Terpadu Konflik Gajah-Manusia di Way Kambas
Perkuat Perlindungan Perempuan dan Anak, Kominfotik – PPPA Provinsi Lampung Sinergikan Penguatan PUSPAGA
Ketua Kwartir Cabang Pramuka Pringsewu Buka Rakercab ke-XI Tahun 2026

Berita Terkait

Kamis, 29 Januari 2026 - 20:36 WIB

Gubernur Lampung Tak Mau Cuma Nonton, Siap Ikut Main di Launching IJP FC

Kamis, 29 Januari 2026 - 19:47 WIB

Kepergok Curi Motor, Pria Berhelm Kuning Nyaris Babak Belur Diamuk Masa

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:00 WIB

Infrastruktur, Kesehatan dan Ekonomi Produktif Jadi Fokus Musrenbang Kecamatan Tumijajar

Rabu, 28 Januari 2026 - 19:51 WIB

Jajaran Polres Mesuji Polda Lampung, Lakukan Pengecekan Kesehatan Berkala

Senin, 26 Januari 2026 - 14:12 WIB

Protes Jalan Rusak Berkepanjangan, Warga Gelar Aksi ‘Gogoh Iwak’ di Jalan

Berita Terbaru