Wagub Chusnunia Hadiri Pengukuhan KBSB Lampung

Senin, 30 Mei 2022 - 11:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDAR LAMPUNG (dinamik.id)–-Wakil Gubernur Lampung Chusnunia Chalim (Nunik) menghadiri Pengukuhan dan Halal Bihalal Pengurus Keluarga Besar Sumatera Barat (KBSB) Provinsi Lampung di Gedung Graha Pramuka Kwarda Lampung, Minggu (29/5/2022).

Hadir pula Wali Kota Bandar Lampung Eva Dwiana, Bupati Pesawaran Dendi Ramadhona dan Staf Ahli Gubernur Sumatera Barat Bidang Ekonomi dan Keuangan Syafrizal Ucok.

Baca Juga :  Gubernur Lampung Arinal Djunaidi Terima Penghargaan Adhikarya Nararya Pembangunan Pertanian

Dalam sambutannya Nunik mengatakan Tahun 2022 merupakan tahun untuk bangkit dan pulih setelah 2 tahun menghadapi situasi pandemi Covid-19.

ADVERTISEMENT

addgoogle

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dia mengungkapkan ini semua merupakan kerja keras seluruh kepala daerah serta seluruh masyarakat Lampung.

“Alhamdulillah Covid-19 semakin landai tertangani berkat hasil kerja keras seluruh kepala daerah di Provinsi Lampung dan masyarakat Lampung salah satunya seluruh anggota KBSB,” ujarnya.

Baca Juga :  Hari Bhayangkara ke-77, Gubernur Sampaikan Apresiasi kepada Polda Lampung dan Jajaran Forkopimda

Wagub juga mengatakan pada 2022 dan selanjutnya merupakan masa pemulihan ekonomi nasional yang kini menjadi tujuan utama. Oleh sebab itu, mengajak seluruh pihak termasuk KBSB Lampung untuk bekerja bersama-sama untuk bangkit dan pulih kembali.

Baca Juga :  Gubernur Arinal Serahkan Bantuan Mobil Ambulan Jenazah Kepada PMI Provinsi Lampung

Menurut Nunik,KBSB merupakan salah satu pilar dari pelaku UMKM mengingat peran UMKM sangat vital dalam pemulihan ekonomi nasional saat ini.

“Pemerintah Provinsi Lampung dengan seluruh pemerintah Kabupaten/Kota akan selalu mengarahkan dan bergandeng tangan bersama-sama untuk bangkit kembali pasca Pandemi Covid-19,” katanya. (Randy)

Berita Terkait

KOMPASS–IKMAPAL Bentuk Panitia Kajian Lingkungan Hidup dan SDM Papua
Papa Rock n Roll Bakal Gemparkan Tubaba, Tunggu Tanggal Mainnya!
Hari Desa Nasional 2026, Seluruh Tiyuh dan Kecamatan di Tubaba Gelar Aksi Lingkungan
Pemkab Pringsewu Gandeng Mbizmarket, Buka Jalan Digitalisasi Pengadaan dan UMKM Lokal
Kamis Beradat Resmi Berlaku di Lampung, Bahasa Daerah dan Batik Jadi Identitas
BAZNAS Tubaba Salurkan Beasiswa Pendidikan ke 48 Siswa SD dan SMP
HUT ke-75 Pekon Nusawungu, Bupati Ajak Warga Perkuat Gotong Royong
Data Ulang Alat Berat, Pemprov Lampung Bidik Optimalisasi PAD

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 21:21 WIB

KOMPASS–IKMAPAL Bentuk Panitia Kajian Lingkungan Hidup dan SDM Papua

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:21 WIB

Papa Rock n Roll Bakal Gemparkan Tubaba, Tunggu Tanggal Mainnya!

Kamis, 15 Januari 2026 - 17:53 WIB

Hari Desa Nasional 2026, Seluruh Tiyuh dan Kecamatan di Tubaba Gelar Aksi Lingkungan

Kamis, 15 Januari 2026 - 17:34 WIB

Pemkab Pringsewu Gandeng Mbizmarket, Buka Jalan Digitalisasi Pengadaan dan UMKM Lokal

Selasa, 13 Januari 2026 - 17:20 WIB

Kamis Beradat Resmi Berlaku di Lampung, Bahasa Daerah dan Batik Jadi Identitas

Berita Terbaru

Bandar Lampung

KOMPASS–IKMAPAL Bentuk Panitia Kajian Lingkungan Hidup dan SDM Papua

Jumat, 16 Jan 2026 - 21:21 WIB

Tulangbawang Barat

Papa Rock n Roll Bakal Gemparkan Tubaba, Tunggu Tanggal Mainnya!

Jumat, 16 Jan 2026 - 14:21 WIB