Bupati Mesuji Terima Audensi Muhammadiyah Cabang Mesuji

Selasa, 11 Oktober 2022 - 01:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mesuji (Dinamik.Id) — Penjabat Bupati Mesuji Sulpakar menerima Audensi Pengurus Daerah Muhammadiyah (PDM) Kabupaten Mesuji, di rumah Dinas Bupati Mesuji, Desa Brabasan, Tanjung Raya, Selasa (11/10/2022).

Pengurus Daerah Muhammadiyah (PDM) dalam kesempatan tersebut didampingi beberapa pengurus diantaranya pengurus Organisasi Otonom Aisiyah, Pengurus Daerah Pemuda Muhamadiyah (PDPM), Komando Kesiaps Siagaan Muhamadiyah (Kokam) dan Tapak Suci (TS).

Baca Juga :  Dewan Kemakmuran Masjid (DKM) Jami Baitul Muhtadin Gelar Khitanan Massal

Penjabat Bupati Mesuji Sulpakar menyambut baik kunjungan silaturahmi dari Pengurus Muhamadiyah Kabupaten Mesuji. Menurutnya audensi yang dilakukan pada hari ini sejalan dengan motonya dalam “Membangun Mesuji, Bekerja Bersama dan Maju Semua”.

ADVERTISEMENT

addgoogle

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Audensi ini sudah saya lakukan sejak pertama kali saya bertugas di Kabupaten Mesuji. Apa yang dilakukan Pemkab Mesuji juga sejalan dengan apa keinginan masyarakat, tidak terkecuali organisasi masyarakat,” kata Sulpakar.

Baca Juga :  Bunda PAUD Riana Sari Ajak Guru TK Wujudkan Generasi Emas Berjaya

Sedangkan Ketua Pengurus Daerah Muhamadiyah Kabupaten Mesuji Lugiman mengatakan, pihaknya mengaku siap berpartisipasi aktif dengan Pemerintah Kabupaten Mesuji dalam merumuskan pembangunan.

“Saat ini langkah nyata yang kami lakukan adalah membangun sumber daya manusia, dengan mendirikan berbagai lembaga pendidikan mulai dari tingkat taman kanak – kanak hingga menengah atas,” kata Lugiman.

Baca Juga :  Simpang Pematang Run HUT Kemerdekaan RI ke-79, Diikuti Para Pelajar

Tampak mendampingi dalam audensi tersebut, Kepala Badan Kesatuan Kebangsaan dan Politik (Kaban Kesbangpol) Kabupaten Mesuji Taufik Widodo, Kepala Bagian Kesejahteraan Masyarakat (Kabag Kesra), Sekretariat Pemkab Mesuji Andre Jasman. (MORE)

Berita Terkait

Pemkab Tubaba Dorong Kemandirian Ekonomi Lewat Peternakan Berkelanjutan
Tubaba Art Festival #9 : Menghidupkan Ingatan, Merangkai Masa Depan Tubaba
Pemkot akan Aktifkan Kembali Trayek Angkot Bandar Lampung
Walikota Bandar Lampung Hj Eva Dwiana menerima kunjungan Panglima Kodam XXI Raden Inten
Festival Restorative Justice, Khoir : Hapus Stigma, Setiap Anak Punya Hak untuk Bangkit
Kelurahan Kedamaian kembali menunjukkan komitmennya sebagai Perwakilan Kota Bandar Lampung
Marindo Kurniawan Ikuti Retret Nasional Sekda se-Indonesia di Jawa Barat
Wakil Bupati Tubaba Buka Kejurprov Panjat Tebing Lampung 2025

Berita Terkait

Kamis, 30 Oktober 2025 - 17:02 WIB

Pemkab Tubaba Dorong Kemandirian Ekonomi Lewat Peternakan Berkelanjutan

Kamis, 30 Oktober 2025 - 16:17 WIB

Tubaba Art Festival #9 : Menghidupkan Ingatan, Merangkai Masa Depan Tubaba

Selasa, 28 Oktober 2025 - 19:36 WIB

Pemkot akan Aktifkan Kembali Trayek Angkot Bandar Lampung

Selasa, 28 Oktober 2025 - 17:55 WIB

Walikota Bandar Lampung Hj Eva Dwiana menerima kunjungan Panglima Kodam XXI Raden Inten

Selasa, 28 Oktober 2025 - 11:39 WIB

Festival Restorative Justice, Khoir : Hapus Stigma, Setiap Anak Punya Hak untuk Bangkit

Berita Terbaru

Tulangbawang Barat

Pemkab Tubaba Dorong Kemandirian Ekonomi Lewat Peternakan Berkelanjutan

Kamis, 30 Okt 2025 - 17:02 WIB

Tulangbawang Barat

Tubaba Art Festival #9 : Menghidupkan Ingatan, Merangkai Masa Depan Tubaba

Kamis, 30 Okt 2025 - 16:17 WIB