Eva Dwiana Buka Kejuaraan Wali Cup Bola Voli Bandar Lampung

Selasa, 16 Mei 2023 - 07:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandar Lampung (dinamik.id) – Wali Kota Bandar Lampung Eva Dwiana membuka secara resmi kejuaraan Wali Kota Cup bola voli antar SMP dan SMA/SMK Bandar Lampung.

Kejuaraan Wali Kota Cup bola voli antar SMP dan SMA/SMK Bandar Lampung ini dibuka secara langsung oleh Eva Dwiana di Kalpataru, Kemiling, Bandar Lampung.

Wali Kota Eva Dwiana menjelaskan, kejuaraan Wali Kota Cup bola voli antar SMP dan SMA/SMK se-Kota Bandar Lampung ini merupakan kegiatan yang ke tiga.

Sebelumnya, PBVSI Kota Bandar Lampung telah menggelar kejuaraan Wali Kota Cup bola voli antar SMP dan SMA/SMK Bandar Lampung ini pada tahaun 2016 dan 2019.

“Alhamdulillah, hari ini pembukaan kerjuaraan Wali Kota Cup Voli Ball Bandar Lampung,” kata Eva, Selasa (16/5/2023).

Eva berharap, kegiatan ini dapat berjalan baik dan juga menciptakan atlet yang unggul.

Baca Juga :  Walikota Eva Dwiana Hadiri Pelantikan 50 Anggota DPRD Kota Bandar Lampung

“Harapan bunda dapat berjalan dengan baik. Semua anak-anak sekolah juga baik,” ungkapnya.

Ia juga mengungkapkan, antusias pelajar dalam mengikuti kejuaraan ini terbilang luar biasa.

“Apalagi ada 30an peserta lho, menurut bunda banyak sekali ya,” ucapnya.

Untuk diketahui, kegiatan ini diikuti oleh 34 SMP dan SMA/SMK se Bandar Lampung.

Kejuaraan Wali Kota Cup bola voli antar SMP dan SMA/SMK Bandar Lampung ini berlangsung selama 5 hari.

Baca Juga :  TPID Kota Bandar Lampung Berkomitmen Jaga Inflasi Terkendali

Dari mulai pembukaan 16 Mei, dan berlangsung hingga 20 Mei 2023 mendatang.

Terakhir, Eva Dwiana mengungkapkan, Pemkot Bandar Lampung akan melakukan pembangunan GOR Voli yang berlokasi di Wayhalim, Bandar Lampung.

Pembangunan tersebut menurut Eva guna memfasilitasi atlet voli di Bandar Lampung agar semakin meningkatkan kualitasnya.

Rencanannya, GOR Voli tersebut akan mulai dibangun pada bulan depan.

“InsyaAllah Juni dimulai, mudah-mudahan,” pungkasnya. (Naz)

Berita Terkait

PWI Tanggamus Jalin Sinergi dengan Polres Perkuat Kamtibmas dan Tangkal Hoaks
Polres Mesuji, Apel Gelar Pasukan Dalam Rangka Operasi Zebra Krakatau 2025
Bantuan Irjen Pol Helmy Santika Jadi Harapan Baru Relawan Kanker Lampung
PMII Kota Bandar Lampung Resmi Dilantik Pada Kepengurusan Baru Periode 2025–2026 
Fraksi Golkar Soroti Efisiensi Anggaran dan Strategi Pengendalian Inflasi dalam Ranperda APBD 2026 Lampung Barat
Lampung Tembus 10 Besar POPNAS XVII di Jakarta, Raih 8 Emas dan Catat Sejarah Baru
Gubernur Dukung Pekan Pendidikan Wartawan PWI Lampung
Kolaborasi BTB dan IJP Lampung, Edukasi Publik Soal Penyesuaian Tarif Tol

Berita Terkait

Selasa, 18 November 2025 - 16:34 WIB

PWI Tanggamus Jalin Sinergi dengan Polres Perkuat Kamtibmas dan Tangkal Hoaks

Senin, 17 November 2025 - 12:48 WIB

Polres Mesuji, Apel Gelar Pasukan Dalam Rangka Operasi Zebra Krakatau 2025

Rabu, 12 November 2025 - 14:22 WIB

Bantuan Irjen Pol Helmy Santika Jadi Harapan Baru Relawan Kanker Lampung

Selasa, 11 November 2025 - 12:37 WIB

PMII Kota Bandar Lampung Resmi Dilantik Pada Kepengurusan Baru Periode 2025–2026 

Senin, 10 November 2025 - 20:46 WIB

Fraksi Golkar Soroti Efisiensi Anggaran dan Strategi Pengendalian Inflasi dalam Ranperda APBD 2026 Lampung Barat

Berita Terbaru