Pemkab Mesuji Gelar World Cleanup Day 2023, Gotong Royong Bersihkan Sampah Serentak

Jumat, 22 September 2023 - 13:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan More
MESUJI (Dinamik.Id) — Berbagai lapisan masyarakat melakukan aksi bersih sampah dalam rangka hari bersih-bersih sedunia atau World CleanUp Day (WCD) Tahun 2023, Jum’at (22/09/2023).

Kepala Dinas Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Pemkab Mesuji mengatakan, World Cleanup Day (WCD) adalah kegiatan serentak yang dilaksanakan setiap tahun di seluruh dunia dan pada Tahun 2023 ini dilaksanakan serentak pada Tanggal 16 September 2023.

Baca Juga :  Polri Pulangkan 4.800 Demonstran, 583 Masih Jalani Proses Hukum

“WCD Indonesia Tahun 2023 memilki tema kami 13 juta relawan bijak kelola sampah menuju Indonesia bersih, dengan kegiatan aksi gotong royong pungut sampah serentak,” kata Agung Subandara

ADVERTISEMENT

addgoogle

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dijelaskan Agung, Kabupaten Mesuji telah turut serta dalam aksi gotong royong pungut sampah serentak yang dilaksanakan di Alun-alun Desa Mulya Agung pada Tanggal 16 September 2023, lalu yang dilakukan bersama masyarakat dan anak-anak sekolah dasar dan sekolah menengah pertama.

Baca Juga :  Pjs Walikota Metro Hadiri Perayaan Hari Kunjung Perpustakaan 2024, Dukung Peningkatan Literasi di Kalangan Pelajar

“Diharapkan dengan turut sertanya Kabupaten Mesuji dalam mendukung kegiatan Wold Cleanup Day (WCD) Tahun 2023, maka dapat mendorong meningkatkan kepedulian dan perubahan perilaku masyarakat dalam pengelolaan sampah. Dan juga guna menanamkan kepedulian lingkungan pada siswa sejak dini,” paparnya

Agung menuturkan, kegiatan ini ditetapkan berdasarkan melalui Surat Edaran Sekretaris Daerah Kabupaten Mesuji No:LH.15.00/6366/IV.11/MSJ/2023 tanggal 20 September 2023 tentang World Cleanup Day (WCD) Tingkat Kabupaten Mesuji Tahun 2023.

Baca Juga :  Pjs Walikota Descatama Ajak ASN Solid Jaga Kondusifitas

“Pada hari ini telah melaksanakan aksi pungut sampah serentak dengan melibatkan seluruh fasilitas pelayanan kesehatan. Baik rumah sakit maupun puskesmas serta pihak sekolah, pasar, desa, pihak pelaku usaha dan industri di seluruh Kabupaten Mesuji,” kata Agung Subandara (MORE)

Berita Terkait

Gubernur Lampung Tak Mau Cuma Nonton, Siap Ikut Main di Launching IJP FC
Kepergok Curi Motor, Pria Berhelm Kuning Nyaris Babak Belur Diamuk Masa
Infrastruktur, Kesehatan dan Ekonomi Produktif Jadi Fokus Musrenbang Kecamatan Tumijajar
Jajaran Polres Mesuji Polda Lampung, Lakukan Pengecekan Kesehatan Berkala
Pengamat: Aset Negara Sudah Dibeli Melalui Lelang Resmi di BPPN Tak Bisa Dibatalkan
Protes Jalan Rusak Berkepanjangan, Warga Gelar Aksi ‘Gogoh Iwak’ di Jalan
Gubernur Lampung Dorong Penanganan Terpadu Konflik Gajah-Manusia di Way Kambas
Perkuat Perlindungan Perempuan dan Anak, Kominfotik – PPPA Provinsi Lampung Sinergikan Penguatan PUSPAGA

Berita Terkait

Kamis, 29 Januari 2026 - 20:36 WIB

Gubernur Lampung Tak Mau Cuma Nonton, Siap Ikut Main di Launching IJP FC

Kamis, 29 Januari 2026 - 19:47 WIB

Kepergok Curi Motor, Pria Berhelm Kuning Nyaris Babak Belur Diamuk Masa

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:00 WIB

Infrastruktur, Kesehatan dan Ekonomi Produktif Jadi Fokus Musrenbang Kecamatan Tumijajar

Rabu, 28 Januari 2026 - 19:51 WIB

Jajaran Polres Mesuji Polda Lampung, Lakukan Pengecekan Kesehatan Berkala

Senin, 26 Januari 2026 - 14:57 WIB

Pengamat: Aset Negara Sudah Dibeli Melalui Lelang Resmi di BPPN Tak Bisa Dibatalkan

Berita Terbaru