Jelang Pemilu 2024, Gubernur Ingatkan ASN dan Pj Bupati di Lampung Tak Ikut Cawe-Cawe Kegiatan Politik

Rabu, 27 September 2023 - 14:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDAR LAMPUNG (dinamik.id) – Gubernur Lampung, Arinal Djunaidi, memberikan peringatan kepada para Penjabat (Pj) Bupati di Lampung dan para aparatur sipil negara (ASN), untuk tidak ikut cawe-cawe dalam kegiatan politik menjelang Pemilu 2024.

“Pj Bupati harus tegak lurus dan bekerja di tempatnya masing-masing menjalankan tugas pemerintah, jangan cawe-cawe ikut berpolitik,” kata Arinal Djunaidi usai melantik Kepala Bappeda Lampung Mulyadi Irsan sebagai Pj Bupati Tanggamus di Mahan Agung, Rabu (27/9/2023).

Baca Juga :  Pori Karlia Sulpakar, Gelar Sosialisasi Pekarangan Pangan Lestari Hatinya PKK

Gubernur Lampung turut mengingatkan kepada para ASN, untuk tetap menjaga netralitas dalam pelaksanaan Pemilu 2024. Gubernur meminta para ASN dan Pj Bupati untuk bersama-sama saling menjaga harmonisasi dan kondusivitas daerah menjelang Pemilu 2024.

“Saudara sekalian adalah abdi negara dan abdi masyarakat yang terikat pada peraturan perundang-undangan, sehingga harus konsisten mematuhi rambu-rambu yang telah ditetapkan,” ujar Arinal Djunaidi.

Baca Juga :  Walikota Berikan Bantuan Kursi Roda Ke Warga Panjang

Dalam pelantikan tersebut, Gubernur Lampung turut berpesan ke Pj Bupati Tanggamus, agar memahami tugas dan fungsinya sebagai kepala daerah.

Sebelumnya, Mulyadi Irsan dilantik sebagai Pj Bupati Tanggamus menggantikan Dewi Handajani yang habis masa jabatannya sebagai Bupati Tanggamus periode 2018-2023. (Naz)

Berita Terkait

Dedi Priyono Resmi Dikukuhkan Kembali Sebagai Ketua PWI Tubaba Periode 2025–2028
Pameran Puisi Berbahasa Lampung, Merayakan Bahasa Ibu Lewat Puisi
Wabup Tubaba Hadiri HUT ke-12 Tiyuh Indraloka Jaya, Serukan Semangat Gotong Royong dan Pembangunan Berkelanjutan
Gubernur Mirza Tekankan Jajaran Tingkatkan Kualitas Pelaksanaan Program Nasional
Wabup Nadirsyah: Vokasi Kunci Cetak Generasi Unggul Tubaba
Menko AHY dan Gubernur Mirza Ajak Mahasiswa Wujudkan Indonesia Maju
Menko AHY, Wagub Jihan, dan Bupati Egi Cek Sekolah Rakyat di Lamsel
Kemenpan RB Apresiasi Komitmen Pemprov Lampung Perkuat Budaya Kerja Berbasis Kinerja

Berita Terkait

Selasa, 21 Oktober 2025 - 21:45 WIB

Dedi Priyono Resmi Dikukuhkan Kembali Sebagai Ketua PWI Tubaba Periode 2025–2028

Senin, 20 Oktober 2025 - 19:28 WIB

Pameran Puisi Berbahasa Lampung, Merayakan Bahasa Ibu Lewat Puisi

Minggu, 19 Oktober 2025 - 17:45 WIB

Wabup Tubaba Hadiri HUT ke-12 Tiyuh Indraloka Jaya, Serukan Semangat Gotong Royong dan Pembangunan Berkelanjutan

Jumat, 17 Oktober 2025 - 16:19 WIB

Gubernur Mirza Tekankan Jajaran Tingkatkan Kualitas Pelaksanaan Program Nasional

Rabu, 15 Oktober 2025 - 17:14 WIB

Wabup Nadirsyah: Vokasi Kunci Cetak Generasi Unggul Tubaba

Berita Terbaru

DPRD Provinsi

Bapemperda DPRD Lampung Target 9 Raperda Rampung November

Selasa, 21 Okt 2025 - 19:41 WIB

Ekonomi dan Kreatif

Wabup Lamteng dan SGC Sosialisasikan Kemitraan Tebu Petani di Rumbia

Selasa, 21 Okt 2025 - 19:36 WIB