FKIP Gelar Pencanangan ZI Menuju WBK dan WBBM

Kamis, 22 Februari 2024 - 13:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung (dinamik.id) – Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Lampung (Unila) menggelar pencanangan pembangunan Zona Integritas (ZI) menuju Wilayah Fakultas Bebas dari Korupsi (WBK), Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM).

Pencanangan ini dilakukan pada Kamis, 22 Februari 2024 di Aula Gedung B FKIP Unila, dengan tujuan menciptakan lingkungan kampus yang bersih dari korupsi serta meningkatkan kualitas pelayanan bagi dosen, mahasiswa, dan masyarakat.

Baca Juga :  UIN RIL Kukuhkan 56 Guru Profesional, Angka Kelulusan 100%

Pembangunan ZI mengacu pada Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 10 Tahun 2019 tentang Pedoman Pembangunan Zona Integritas (ZI) Menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi dan Melayani (WBBM) di Lingkungan Instansi Pemerintah.

ADVERTISEMENT

addgoogle

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dekan FKIP Prof. Dr. Sunyono, M.Si., menyampaikan, pencanangan yang dilakukan merupakan upaya perbaikan tata kelola yang dilakukan FKIP dengan merevisi, membangun, menyalakan, serta menata sistem pelayanan untuk menciptakan birokrasi yang profesional, humanis, adaptif, dan bebas dari Korupsi, Kolusi, dan Nepotisme (KKN).

Baca Juga :  Teater Kurusetra UKMBS Pentaskan Kisah Inspiratif “Ratna Indraswari Kunang-Kunang”

Sementara itu Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan dan Alumni Dr. Anna Gustina Zainal, S.Sos., M.Si., dalam Berbagai harapan, melalui pencanangan ini dapat menciptakan lingkungan berintegritas tinggi.

Baca Juga :  Dosen FTK UIN RIL Jadi Peserta Overseas Short Course di Istanbul Turki

Sebagai komitmen, dilakukan penandatanganan Pakta Integritas oleh dekan, para wakil dekan, ketua program studi (prodi) FKIP, koordinator dan subkoordinator di lingkungan FKIP.

Diharapkan, kegiatan ini dapat menjadi pemantik semangat sivitas akademika FKIP sebagai bagian dari Unila untuk menciptakan lingkungan kampus yang bersih dari korupsi. (Pin)

Berita Terkait

Unila Dorong Budaya Digital di Pelabuhan Bukit Prima PT. Bukit Asam
FKIPKampus BerdampakKemitraan Berdampak
Unila dan UI GreenMetric Perkuat Kolaborasi Keberlanjutan
FKIP Berperan dalam Keanggotaan Unila di Jaringan Internasional EDLAN
Unila Gelar Workshop Pengelolaan RSPTN dan Pengembangan Sumber Daya Universitas
Himakom Resmi Membuka Ajang Computer Science Showdown 2.0 2025
Yosep Doktor Ilmu Lingkungan, Ekonomi Sirkular Tapioka UMKM
Wamen Stella Apresiasi Riset Unggulan Unila Saat Kunker

Berita Terkait

Jumat, 31 Oktober 2025 - 19:41 WIB

Unila Dorong Budaya Digital di Pelabuhan Bukit Prima PT. Bukit Asam

Rabu, 29 Oktober 2025 - 19:45 WIB

FKIPKampus BerdampakKemitraan Berdampak

Selasa, 28 Oktober 2025 - 19:49 WIB

Unila dan UI GreenMetric Perkuat Kolaborasi Keberlanjutan

Selasa, 28 Oktober 2025 - 19:37 WIB

FKIP Berperan dalam Keanggotaan Unila di Jaringan Internasional EDLAN

Selasa, 28 Oktober 2025 - 15:13 WIB

Unila Gelar Workshop Pengelolaan RSPTN dan Pengembangan Sumber Daya Universitas

Berita Terbaru

Hukum

Kejari Tubaba Mulai Jalankan Program SIKEBUT

Selasa, 18 Nov 2025 - 15:23 WIB