Walikota Bandar Lampung Imbau Masyarakat dan ASN Jauhi Judi Online

Kamis, 4 Juli 2024 - 20:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandar Lampung (dinamik.id) – Walikota Bandar Lampung, Eva Dwiana imbau masyarakat dan Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemerintah Bandar Lampung untuk menjauhi judi online.

Menurut Walikota perempuan pertama di kota Tapis Berseri ini, selain judi online merupakan hal yang dilarang dan merugikan para pemain, juga dilarang oleh agama.

Baca Juga :  135 Jemaah Calon Haji Asal Mesuji Berangkat ke Tanah Suci, Polres Mesuji Lakukan Pengamanan

“Namanya judi online itu salah. Dan judi online dalam agama dilarang. Hukumnya haram dan sangat dilarang,” kata Walikota Eva Dwiana, Kamis (4/7/2024).

Bunda Eva sapaan Eva Dwiana itu menegaskan bahwa seluruh ASN Kota Bandar Lampung benar-benar tak boleh terlibat dalam judi online.

Baca Juga :  Ketua PWI Tubaba Tandatangani MoU dengan RS Asy-Syifa Medika Tubaba

“Jika terdapat ASN Bandar Lampung saat ini tengah terjerumus dalam judi online, maka diimbau untuk cepat berhenti. Kini pemerintah masif melakukan pemantauan terhadap pelaku judi online,” tandasnya.

Berita Terkait

Jalan Rusak Tak kunjung di Perbaiki, Warga Gelar Aksi Gogoh iwak Dijalan
Gubernur Lampung Dorong Penanganan Terpadu Konflik Gajah-Manusia di Way Kambas
Perkuat Perlindungan Perempuan dan Anak, Kominfotik – PPPA Provinsi Lampung Sinergikan Penguatan PUSPAGA
Ketua Kwartir Cabang Pramuka Pringsewu Buka Rakercab ke-XI Tahun 2026
Kapolres Tubaba Pimpin Sertijab Kasat Lantas, AKP Fony Salimubun Digantikan Iptu Ucida
Pemprov Lampung Dorong Peran Jasaboga Perkuat Gizi, Pariwisata, dan Ekonomi Daerah
Jalan TPU Pandansari I Baru Dikerjakan Sudah Rusak, DPRD Akan Panggil PUPR
Pemprov Lampung Ajukan Perluasan Kawasan Kotabaru 4.000 Ha ke Kemenhut

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 14:12 WIB

Jalan Rusak Tak kunjung di Perbaiki, Warga Gelar Aksi Gogoh iwak Dijalan

Minggu, 25 Januari 2026 - 19:38 WIB

Gubernur Lampung Dorong Penanganan Terpadu Konflik Gajah-Manusia di Way Kambas

Minggu, 25 Januari 2026 - 10:46 WIB

Perkuat Perlindungan Perempuan dan Anak, Kominfotik – PPPA Provinsi Lampung Sinergikan Penguatan PUSPAGA

Kamis, 22 Januari 2026 - 19:23 WIB

Ketua Kwartir Cabang Pramuka Pringsewu Buka Rakercab ke-XI Tahun 2026

Kamis, 22 Januari 2026 - 14:44 WIB

Kapolres Tubaba Pimpin Sertijab Kasat Lantas, AKP Fony Salimubun Digantikan Iptu Ucida

Berita Terbaru

Intelektual

Membaca Nusantara, Amnesia : Menggugat Delusi Kejayaan Bangsa

Senin, 26 Jan 2026 - 08:35 WIB