Puskesmas Wirabangun, Gelar Orientasi Penyelenggaraan ILP Bagi Petugas Puskesmas se Mesuji

Kamis, 11 Juli 2024 - 17:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan More
MESUJI(dinamik.id) — Puskesmas Wirabangun, Kecamatan Simpang Pematang, menggelar kegiatan Orientasi Penyelenggaraan Integritas Layanan Primer Bagi Petugas Puskesmas Kesehatan se Kabupaten Mesuji, Kamis (11/07/2024).

Kepala Puskesmas Wirabangun dr. Rozi Kodarusman Warganegara MH dalam kesempatan tersebut menuturkan, kegiatan Orientasi Integrasi Layanan Primer Puskesmas ini dihadiri 13 Puskesmas se Kabupaten Mesuji untuk melakukan orientasi lapangan.

Baca Juga :  Kapolres Mesuji Pimpin Penandatanganan Pakta Integritas, Pejabat Dan Personel Polres Mesuji

“Bahwa pelaksanaan pelayanan ILP yang dilakukan oleh Puskesmas Wirabangun, sebagai puskesmas percontohan ILP di Kabupaten Mesuji,” ujarnya

ADVERTISEMENT

addgoogle

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dr Rozi menjelaskan, Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer atau lebih sering dikenal dengan Integrasi Layanan Primer atau ILP berfokus pada tiga hal, yaitu siklus hidup sebagai fokus integrasi pelayanan, perluasan layanan kesehatan melalui jejaring hingga tingkat Desa, serta memperkuat pemantauan wilayah setempat.

Baca Juga :  Gubernur Arinal Minta Program Forum CSR Selaras dengan Pembangunan Lampung

“Puskesmas Wirabangun sebagai Lokus Penerapan ILP pertama di Kabupaten Mesuji telah melaksanakan ILP sejak 1 Juli 2024. Oleh karena itu, 13 Puskesmas lainnya melakukan kunjungan ke Puskesmas Wirabangun untuk melihat dan mencontoh guna diterapkan di 13 puskesmas lainnya,” terangnya

Baca Juga :  Walau Timnas Indonesia U-23 Kalah Di Semifinal, Eva Dwiana: Kami Tetap Bangga

Dalam acara dihadiri oleh Fasilitator Dinas Kesehatan Provinsi Lampung dan Bidang Yankes Dinas Kesehatan Kabupaten Mesuji, Kepala Puskesmas, Kepala TU, Dokter peserta pelatihan ILP se Kabupaten Mesuji.

Berita Terkait

KOMPASS–IKMAPAL Bentuk Panitia Kajian Lingkungan Hidup dan SDM Papua
Papa Rock n Roll Bakal Gemparkan Tubaba, Tunggu Tanggal Mainnya!
Hari Desa Nasional 2026, Seluruh Tiyuh dan Kecamatan di Tubaba Gelar Aksi Lingkungan
Pemkab Pringsewu Gandeng Mbizmarket, Buka Jalan Digitalisasi Pengadaan dan UMKM Lokal
Adi Kurniawan Resmi Jabat Ketua Dewan Kehormatan PWI Lampung
Kamis Beradat Resmi Berlaku di Lampung, Bahasa Daerah dan Batik Jadi Identitas
BAZNAS Tubaba Salurkan Beasiswa Pendidikan ke 48 Siswa SD dan SMP
HUT ke-75 Pekon Nusawungu, Bupati Ajak Warga Perkuat Gotong Royong

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 21:21 WIB

KOMPASS–IKMAPAL Bentuk Panitia Kajian Lingkungan Hidup dan SDM Papua

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:21 WIB

Papa Rock n Roll Bakal Gemparkan Tubaba, Tunggu Tanggal Mainnya!

Kamis, 15 Januari 2026 - 17:53 WIB

Hari Desa Nasional 2026, Seluruh Tiyuh dan Kecamatan di Tubaba Gelar Aksi Lingkungan

Kamis, 15 Januari 2026 - 17:34 WIB

Pemkab Pringsewu Gandeng Mbizmarket, Buka Jalan Digitalisasi Pengadaan dan UMKM Lokal

Selasa, 13 Januari 2026 - 17:20 WIB

Kamis Beradat Resmi Berlaku di Lampung, Bahasa Daerah dan Batik Jadi Identitas

Berita Terbaru

Bandar Lampung

KOMPASS–IKMAPAL Bentuk Panitia Kajian Lingkungan Hidup dan SDM Papua

Jumat, 16 Jan 2026 - 21:21 WIB

Tulangbawang Barat

Papa Rock n Roll Bakal Gemparkan Tubaba, Tunggu Tanggal Mainnya!

Jumat, 16 Jan 2026 - 14:21 WIB