Mirza Janjikan Pelestarian Budaya dan Bahasa Lampung

Selasa, 29 Oktober 2024 - 14:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandar Lampung, (dinamik.id) — Calon Gubernur Lampung nomor urut 2, Rahmat Mirzani Djausal, menyatakan komitmennya untuk melestarikan budaya dan bahasa Lampung jika terpilih dalam Pilkada 2024.

Pernyataan ini disampaikan Mirza saat ditanya mengenai persiapan menjelang pelaksanaan debat kedua Pilgub Lampung 2024. Debat publik kedua akan berlangsung pada 2 November 2024 dengan tema Hukum, Pemerintahan, Sosial, dan Budaya.

Baca Juga :  Lesty Putri Utami Siap Perjuangkan Aspirasi Masyarakat Natar

“Untuk debat insyaallah kami sudah siap semua,” ujar Mirza, saat diwawancarai pada senin, 29 Oktober 2024.

Saat ditanya mengenai Bahasa Lampung yang diprediksi akan punah dalam 30 tahun ke depan, Mirza menegaskan bahwa pihaknya berkomitmen untuk melestarikan budaya dan bahasa Lampung.

“Bagi kami Lampung adalah Identitas. Budaya ini kan adalah perwujudan dari karakter setiap warganya,” kata Mirza.

Baca Juga :  Deklarasi, EMUD Lampung Siap Jadi Tumpuan Untuk Prabowo Presiden

Ia menambahkan bahwa penting untuk menciptakan karakter baik bagi masyarakat Lampung, sehingga budaya Lampung harus dilestarikan.

“Kita harus menjaga budaya dan karakter ciri khas kita sebagaai warga Lampung, termasuk di dalamnya ada bahasa Lampung,” pungkasnya. (Amd)

Berita Terkait

Politikus Senior Demokrat Kritik Minimnya Kehadiran Pejabat Eselon Dalam Rapat Paripurna
Wacana Perpanjangan Masa Jabatan, Fraksi PDI Perjuangan Lampung : Warning Untuk Meningkatkan Kinerja
KPU Tetapkan Pasangan Nanda – Antonius Bupati dan Wakil Bupati Terpilih Pesawaran
DPRD Tubaba Paripurna Pembahasan Tingkat I Raperda RPJMD 2025–2029: Ini Visi Pembangunan dan Tantangan Daerah
PSU Pesawaran :MK Tolak Gugatan Supriyanto-Suriansyah, Nanda-Anton Menang
PSU Pesawaran :MK Tolak Gugatan Supriyanto-Suriansyah, Nanda-Anton Menang
Fraksi PKB Lampung Dukung Gubernur Perjuangkan Petani Singkong, Desak Kebijakan Berkeadilan
Komisi V DPRD Lampung Minta Disdik Jalankan SPMB Sesuai Aturan dan Transparan

Berita Terkait

Selasa, 1 Juli 2025 - 22:52 WIB

Politikus Senior Demokrat Kritik Minimnya Kehadiran Pejabat Eselon Dalam Rapat Paripurna

Selasa, 1 Juli 2025 - 14:44 WIB

Wacana Perpanjangan Masa Jabatan, Fraksi PDI Perjuangan Lampung : Warning Untuk Meningkatkan Kinerja

Senin, 30 Juni 2025 - 20:39 WIB

KPU Tetapkan Pasangan Nanda – Antonius Bupati dan Wakil Bupati Terpilih Pesawaran

Senin, 30 Juni 2025 - 19:05 WIB

DPRD Tubaba Paripurna Pembahasan Tingkat I Raperda RPJMD 2025–2029: Ini Visi Pembangunan dan Tantangan Daerah

Kamis, 26 Juni 2025 - 17:05 WIB

PSU Pesawaran :MK Tolak Gugatan Supriyanto-Suriansyah, Nanda-Anton Menang

Berita Terbaru

Provinsi

Fraksi PKS Kritisi Dua Raperda Strategis Pemprov Lampung

Selasa, 1 Jul 2025 - 19:09 WIB