Kapolres Mesuji Gelar Bhakti Religi di Masjid Al Ikhlas Labuhan Permai, Jelang HUT Bhayangkara ke 78

Rabu, 26 Juni 2024 - 11:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan More
MESUJI(dinamik.id) — Masih dalam rangkaian menyambut HUT Bhayangkara ke 78, Kapolres Mesuji AKBP Ade Hermanto SH, Sik, MM, CPHR bersama PJU Polres dan TNI serta masyarakat setempat melakukan bhakti sosial dan bhakti religi dengan membersihkan rumah ibadah di Masjid Al Ikhlas, Desa Labuhan Permai, Kecamatan Way Serdang, Rabu (26/06/2024).

Baca Juga :  Pemkot Bandar Lampung Launching 15 Mobil Puskesmas Keliling

Kapolres Mesuji AKBP Ade Hermanto mengatakan, kegiatan yang dilakukan ini merupakan rangkaian memperingati hari Bhayangkara Ke-78.

“Hari ini Polri bersama TNI dan masyarakat membersihkan tempat ibadah di Desa Labuhan Permai serta membagikan Mukenah, Alquran, dan buku membaca Alquran dan Juz’Amma,” kata Kapolres.

ADVERTISEMENT

addgoogle

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain itu, Kapolres menjelaskan, tujuan dilakukannya kegiatan ini dalam rangkaian menyambut Hut Bhayangkara Ke-78, adalah untuk lebih mempererat lagi hubungan TNI – Polri dengan masyarakat.

Baca Juga :  Tim TP Penggerak PKK Provinsi Lampung Melakukan Kunjungan Kunker di Kabupaten Mesuji

“Semoga kegiatan ini dapat lebih membuat harmonis lagi antara TNI-Polri dengan masyarakat, sehingga terciptanya keamanan dan ketertiban yang aman,” jelasnya.

Kapolres Mesuji meminta, agar kepada masyarakat khususnya Desa Labuhan Permai, pada umumnya Kabupaten Mesuji untuk bersama menjaga Kamtibmas, apalagi sebentar lagi akan menghadapi pemilihan kepala daerah.

Baca Juga :  Puan Maharani Tegaskan Seluruh Parpol Bulat Tolak Putusan MK

“Sebentar lagi, pada November 2024 Pilkada dan di bulan Agustus sudah memasuki tahapan. Kepada masyarakat baik itu tokoh agama, tokoh masyarakat, tokoh adat dan masyarakat untuk bersama menjaga Kamtibmas,” harapnya

Berita Terkait

“TUMBAL DARAH”: Teror Baru dalam Sinema Horor Indonesia yang Menguji Batas Kemanusiaan
PC PMII Bandar Lampung Laporkan Trans7 ke KPID Lampung soal Tayangan Merendahkan Ulama
PMII Bandar Lampung Pertanyakan Motif Trans7 Tayangkan Program ‘Merendahkan’ Kiai dan Pesantren
Dianggap Sebar Ujaran Kebencian, LBH Ansor Laporkan Trans7 ke Polisi
Polres Tubaba Gelar Kerja Bakti Bersama Pemda dan Warga GOR ZA Pagar Alam
Ratusan Warga Way Kanan Sambangi Kantor ATR/BPN, Tuntut Pengembalian Tanah Ulayat
Tiga Mantan Kapolda Lampung Masuk Kabinet Merah Putih, Komjen Akhmad Wiyagus Jadi Wamendagri
Indah dan Nikmatnya Berlibur ke Agrowisata Kebun Teh Kaligua PTPN I Reg 3

Berita Terkait

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 20:40 WIB

“TUMBAL DARAH”: Teror Baru dalam Sinema Horor Indonesia yang Menguji Batas Kemanusiaan

Rabu, 15 Oktober 2025 - 18:22 WIB

PC PMII Bandar Lampung Laporkan Trans7 ke KPID Lampung soal Tayangan Merendahkan Ulama

Selasa, 14 Oktober 2025 - 13:54 WIB

PMII Bandar Lampung Pertanyakan Motif Trans7 Tayangkan Program ‘Merendahkan’ Kiai dan Pesantren

Selasa, 14 Oktober 2025 - 13:51 WIB

Dianggap Sebar Ujaran Kebencian, LBH Ansor Laporkan Trans7 ke Polisi

Jumat, 10 Oktober 2025 - 10:48 WIB

Polres Tubaba Gelar Kerja Bakti Bersama Pemda dan Warga GOR ZA Pagar Alam

Berita Terbaru

Ekonomi dan Kreatif

PTPN I Guncang TEI 2025: Produk Hilir Diburu Puluhan Buyer Global

Sabtu, 18 Okt 2025 - 09:31 WIB