Cabor Domino PWI Lampung Siap Berlaga di Porwanas Kalsel 2024

Senin, 19 Agustus 2024 - 11:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Banjarmasin (dinamik.id) – Tim Cabang Olahraga Domino PWI Lampung siap berlaga di ajang Pekan Olahraga Wartawan Nasional (Porwanas) XIV di Kalimantan Selatan, 20-27 Agustus 2024.

Cabor Domino PWI Lampung menurunkan tiga atlet untuk dua kategori pertandingan, perorangan dan berpasangan. Untuk atlet kategori perorangan Nizwar, untuk kategori berpasangan, Sabda Fajar dan Farihan.

Baca Juga :  Esi Lamtim Akan Gelar Event Pecahkan Rekor Offline Terbesar

“Para Atlet Domino yang akan bertanding ini sudah melalui seleksi sebelumnya. Untuk itu saya berharap mereka fokus dan optimis dalam menghadapi pertandingan,” kata koordinator Cabor Domino PWI Lampung Septa Herian Palga, Senin (19/8/2024).

ADVERTISEMENT

addgoogle

SCROLL TO RESUME CONTENT

Cabang Domino dijadwalkan berlaga pada Rabu (21/8/2024) hingga Minggu (25/8/2024). Rinciannya; Rabu (21/8/2024) Technikal Meeting di Gedung PWI Kalsel, Kamis (22/8/2024) pertandingan nomor perorangan terbuka, Jumat (23/8/2024) pertandingan nomor perorangan tertutup. Sabtu (24/8/2024) pertandingan berpasangan terbuka, Minggu (25/8/2024) perorangan tertutup. Pertandingan Cabor Domino digelar di Aula Pramuka, Kalsel.

Baca Juga :  Kobel SC Gelar Tasyakuran atas Capaian Atlit Binaannya di PON XXI Aceh, Sumatera Utara

Septa berharap pertandingan ini tidak hanya menjadi ajang untuk mencari juara, tetapi juga sebagai sarana untuk mempererat tali silaturahmi di antara para pecinta domino yang tergabung dalam anggota PWI se-Indonesia.

Baca Juga :  Tambah Amunisi Lini Depan, Bhayangkara Presisi Lampung FC Gaet Striker Tajam Asal Montenegero

“Ini kali pertama Cabor Domino dipertandingkan selama penyelenggara Porwanas. Semua pasti ingin jadi juara namun silaturahminya itu juga sangat penting,” pungkas Septa. (Mar)

Berita Terkait

Letjen Marciano Lantik Budi Dharmawan Sebagai Ketua Pengprov ORADO Lampung
PORSENI 2025 DPK PERADAH Tulang Bawang Perkuat Persatuan Pemuda Hindu
Arena Adrenaline Sukses Gelar Pukulan Terkuat di Lampung Volume 1
Ini Empat Atlet Billiar Wakili Lampung di Kejurnas POBSI 2025
PERBATI Lampung Target Kebangkitan Tinju, Fokus Regenerasi dan Prestasi
Pangdam XXI Radin Inten Lampung Dukung Penuh World Walking Day 2025
SSB Kedaton United Siap Tempur Diajang Geas National Champion VIII
Agung Lampung Selatan Rebut Juara POBSI CUP Lampung 2025

Berita Terkait

Kamis, 8 Januari 2026 - 17:57 WIB

Letjen Marciano Lantik Budi Dharmawan Sebagai Ketua Pengprov ORADO Lampung

Selasa, 30 Desember 2025 - 18:40 WIB

PORSENI 2025 DPK PERADAH Tulang Bawang Perkuat Persatuan Pemuda Hindu

Senin, 22 Desember 2025 - 21:12 WIB

Arena Adrenaline Sukses Gelar Pukulan Terkuat di Lampung Volume 1

Rabu, 5 November 2025 - 10:57 WIB

Ini Empat Atlet Billiar Wakili Lampung di Kejurnas POBSI 2025

Rabu, 15 Oktober 2025 - 12:56 WIB

PERBATI Lampung Target Kebangkitan Tinju, Fokus Regenerasi dan Prestasi

Berita Terbaru

DPRD Provinsi

DPRD Lampung Kawal 89.286 Peserta BPJS PBI 2026

Selasa, 20 Jan 2026 - 19:19 WIB

Bandar Lampung

TN Way Kambas Perkuat Strategi Terpadu Tekan Konflik Gajah dan Manusia

Senin, 19 Jan 2026 - 20:50 WIB