Hasil Sesuai, Polres Mesuji Lakukan Pengecekan Kemasan Minyak Kita di Pasar Simpang Pematang

Senin, 17 Maret 2025 - 19:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MESUJI, (DINAMIK.ID) — Jajaran Sat Reskrim Polres Mesuji melakukan pengecekan kemasan dan isi/ukuran minyak goreng merek MinyaKita yang berada di Pasar Simpang Pematang, Kecamatan Simpang Pematang, Kabupaten Mesuji, Senin (17/03/2025).

Kapolres Mesuji AKBP Muhammad Harris, SH, SIK, MIK, CPHR didampingi Kasat Reskrim Iptu Rosali, SH, MH mengatakan, Kegiatan ini dilakukan dalam rangka memastikan tidak ada praktik kecurangan dalam penjualan minyak goreng MinyaKita yang dapat merugikan masyarakat.

Baca Juga :  Kapolres Mesuji Pimpin Penandatanganan Pakta Integritas, Pejabat Dan Personel Polres Mesuji

“Pengecekan ini bertujuan untuk memastikan bahwa minyak goreng yang dijual kepada masyarakat khususnya merk MinyaKita sesuai dengan standar kemasan dan berat yang telah ditetapkan, sehingga masyarakat tidak dirugikan,” ujarnya

Dalam kegiatan ini dilakukan oleh Kanit II Sat Reskrim IPDA M Ghani Fikril Aziz STrk, MH, Briptu Angyo Santiko Utomo, SH (Banit II) dan Bripda M Fakhri Atallah di Toko Sumber Makmur di Pasar Simpang Pematang dalam kemasan botol ukuran volume yang tertera dalam label 1 Liter yang di Produksi oleh PT. LESTARI JAYA INDONESIA MAJU LAMPUNG dengan hasil sesuai di pasaran di wilayah hukum Kabupaten Mesuji. (More)

Berita Terkait

Selamat! Satu Anggota PWI Mesuji Terima SK CPNS
Pemkab Mesuji Paparkan Program Integrated Farm ke Direktorat PPUT, Siapkan Lahan untuk Agro Edu Wisata
Bupati Elfianah Audiensi Bersama Menteri Transmigrasi RI, Bahas Pengembangan Kawasan dan Ekonomi Daerah
MKKS Gelar Seleksi FLS3N dan O2SN SMA dan SMK Tingkat Kabupaten Mesuji
Peringati Idul Adha 1446 H, Bupati Elfianah Salurkan Sapi Kurban dari Presiden RI
Moment Puncak HPN dan HUT PWI Lampung, PWI Mesuji Diganjar Penghargaan Ini
Polres Mesuji Gelar Press Rilis, Ungkap Kasus Rudapaksa Libatkan Oknum Guru dan Ayah Tiri
Sisihkan Gaji, Bhabinkamtibmas Polres Mesuji Brigpol Tomi Tambunan Lakukan Bansos

Berita Terkait

Senin, 23 Juni 2025 - 17:24 WIB

Selamat! Satu Anggota PWI Mesuji Terima SK CPNS

Kamis, 19 Juni 2025 - 19:34 WIB

Pemkab Mesuji Paparkan Program Integrated Farm ke Direktorat PPUT, Siapkan Lahan untuk Agro Edu Wisata

Kamis, 19 Juni 2025 - 19:31 WIB

Bupati Elfianah Audiensi Bersama Menteri Transmigrasi RI, Bahas Pengembangan Kawasan dan Ekonomi Daerah

Minggu, 15 Juni 2025 - 20:15 WIB

MKKS Gelar Seleksi FLS3N dan O2SN SMA dan SMK Tingkat Kabupaten Mesuji

Jumat, 6 Juni 2025 - 09:29 WIB

Peringati Idul Adha 1446 H, Bupati Elfianah Salurkan Sapi Kurban dari Presiden RI

Berita Terbaru

Berita

SGC Diduga Caplok Lahan, DPR RI Gelar RDPU di Lampung

Rabu, 2 Jul 2025 - 15:39 WIB