Cegah Penyakit Tidak Menular dan Hipertensi, Puskesmas Sumber Makmur Mesuji Lakukan Kegiatan Prolanis

Jumat, 17 Februari 2023 - 17:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan More Situmorang
MESUJI — Salah satu program yang dilakukan oleh Puskesmas Sumber Makmur, Kecamatan Mesuji adalah kegiatan prolanis (program pengelolaan penyakit kronis) yang di lakukan setiap hari Jumat.

Kepala Puskesmas Sumber Makmur Kusno Sujarwo mengatakan, kegiatan prolanis merupakan rangkaian kegiatan melakukan aktivitas fisik, penyuluhan kesehatan, dan pemeriksaan kesehatan dalam rangka meningkatkan derajat kesehatan masyarakat.

Baca Juga :  FTK Lepas 1931 Mahasiswa PPL Admin Humas

“Diabetes mellitus dan hipertensi merupakan salah satu penyakit tidak menular yang saat ini kejadiannya mulai mengalami peningkatan. Penting sekali untuk menjaga kesehatan dengan cara melakukan aktivitas fisik, makan buah dan sayur serta melakukan pemeriksaan kesehatan secara teratur,” kata Kusno Sujarwo, Jum’at (17/2/2023).

Dalam kegiatan pada hari ini, di hadiri oleh Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Mesuji Yanuar Fitrian, SKM.MM, Kabid Binkesmas Mulyadi,S.Kep dan Staf Puskesmas. Kepala Dinas Kesehatan juga memberikan arahan dan penyuluhan kepada 45 peserta prolanis.
(MORE)

Berita Terkait

Sekda Prana Putra Melantik 94 Pejabat Administrator Pemkab Tubaba
ASKOMPSI Nobatkan Dr Marindo Sekdaprov Terbaik Tatakelola Pemerintahan Digital
PWI Tanggamus Jalin Sinergi dengan Polres Perkuat Kamtibmas dan Tangkal Hoaks
Polres Mesuji, Apel Gelar Pasukan Dalam Rangka Operasi Zebra Krakatau 2025
Hakrab ITSNU Lampung Jadi Ajang Penguatan Solidaritas Mahasiswa Teknologi Informasi
KNPI Lampung Dukung Presiden Anugerahkan Gelar Pahlawan Soeharto
Bantuan Irjen Pol Helmy Santika Jadi Harapan Baru Relawan Kanker Lampung
Pahlawan Tak Lahir dari Penindasan: Suara Perlawanan dari Rumah Ideologi Klasika

Berita Terkait

Selasa, 25 November 2025 - 17:04 WIB

Sekda Prana Putra Melantik 94 Pejabat Administrator Pemkab Tubaba

Kamis, 20 November 2025 - 20:58 WIB

ASKOMPSI Nobatkan Dr Marindo Sekdaprov Terbaik Tatakelola Pemerintahan Digital

Selasa, 18 November 2025 - 16:34 WIB

PWI Tanggamus Jalin Sinergi dengan Polres Perkuat Kamtibmas dan Tangkal Hoaks

Senin, 17 November 2025 - 12:48 WIB

Polres Mesuji, Apel Gelar Pasukan Dalam Rangka Operasi Zebra Krakatau 2025

Minggu, 16 November 2025 - 10:53 WIB

Hakrab ITSNU Lampung Jadi Ajang Penguatan Solidaritas Mahasiswa Teknologi Informasi

Berita Terbaru

Pemerintahan

Sekda Prana Putra Melantik 94 Pejabat Administrator Pemkab Tubaba

Selasa, 25 Nov 2025 - 17:04 WIB

DPRD Bandar Lampung

Wiwik Anggraini Sosialisasikan Nilai-Nilai Pancasila di Sepang Jaya

Selasa, 25 Nov 2025 - 12:51 WIB

DPRD Bandar Lampung

Dedi Yuginta: Orang Tua dan Guru Perlu Bentengi Anak di Era Digitalisasi

Selasa, 25 Nov 2025 - 12:48 WIB