Himapik Unila Sukses Selenggarakan Webinar Nasional

Selasa, 31 Agustus 2021 - 10:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandar Lampung—- (dinamik.id) Himpunan mahasiswa dari Jurusan Perikanan dan Kelautan Universitas Lampung (Himapik),  pada Minggu 29/08/2021 melakukan Pembukaan Acara Fiexpo 2021. Acara ini diselenggarakan secara online via Zoom Metting.

Setelah Pembukaan acara Fiexpo, pada Pukul 13.00 dilanjutkan dengan Webinar Kewirausahaan yang bertemakan “Build Innovative Young Entrepreneurs with New Spirit and Creativity in The Fisheries and Marine Sector” dengan tiga pemateri hebat yaitu Riris Maduningtyas, S.T. (CEO Jala Tech), Fajri Muharram, S.Pi. (Shrimp Trade Manager Jala Tech) dan Adilatama Belapasya, S.Pi (Sekertaris Umum BPD HIPMI Lampung).

Baca Juga :  Enam Paket Proyek Besar di Tuba Terancam Tender Ulang, Rd dan Ko Melenggang ?

Fisheries and Marine Expo yang disingkat Fiexpo, merupakan kegiatan rutin tahunan yang diadakan dengan tujuan meningkatkan kreativitas dan pengetahuan baik untuk mahasiswa seluruh Indonesia maupun masyarakat umum.

ADVERTISEMENT

addgoogle

SCROLL TO RESUME CONTENT

Fiexpo hadir dengan 5 kegiatan luar biasa diantaranya Pekan Esai Nasional Online (Pena Olimpik), Aksi Kecil Selamatkan Perairan (Aksara), Photo Contest Himapik (Photocopik), Webinar Kewirausahaan  dan yang terakhir Betta Contest.

Baca Juga :  Ismet Roni: Golkar Lampung Konsolidasi Menangkan Arinal Djunaidi

Rangkaian kegiatan tersebut hadir dengan tema yang beragam dan diharapkan bisa diikuti dari berbagai macam kalangan. Tak lupa kegiatan ini hadir dengan berbagai macam benefit dan reward bagi yang mendapatkan juara.

Detail tanggal dan info lengkap kegiatan fiexpo bisa diakses melaui akun media sosial mereka di Instagram yaitu @fiexpo.himapik dan @fp.himapik

Berita Terkait

Silaturahmi Pemimpin Daerah Lampung, Muzani : Pemimpin Tidak Mencuri Uang Rakyat
HUT ke-52 PDI Perjuangan, Sudin Ajak Kader Kerja Keras
Orkes Bada Isya Hadirkan ‘Suaka Luka’: Simfoni Kerinduan dan Harapan
Fraksi PKB Bandar Lampung Dukung Wacana Pilkada Lewat DPRD, Ahmad Muqhis : Untuk Efisiensi dan Kaderisasi
KNPI dan OKP Gelar Silaturahmi dengan IKMAPAL Bahas Indonesia Emas 2045
TAUFIK HIDAYAT: PILKADA SERENTAK PROVINSI LAMPUNG BERJALAN LANCAR DAN DAMAI
MAN 2 Bandar Lampung Jalin Kerja Sama dengan UPTD PPA untuk Perlindungan Anak
Antika Apriani dan Dina Eka Agustin Bawa Nama Harum Lampung, Pemilihan Duta Lingkungan Hidup Indonesia
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 12 Januari 2025 - 23:03 WIB

Silaturahmi Pemimpin Daerah Lampung, Muzani : Pemimpin Tidak Mencuri Uang Rakyat

Jumat, 10 Januari 2025 - 19:21 WIB

HUT ke-52 PDI Perjuangan, Sudin Ajak Kader Kerja Keras

Rabu, 25 Desember 2024 - 15:19 WIB

Orkes Bada Isya Hadirkan ‘Suaka Luka’: Simfoni Kerinduan dan Harapan

Senin, 16 Desember 2024 - 17:24 WIB

Fraksi PKB Bandar Lampung Dukung Wacana Pilkada Lewat DPRD, Ahmad Muqhis : Untuk Efisiensi dan Kaderisasi

Jumat, 29 November 2024 - 19:15 WIB

KNPI dan OKP Gelar Silaturahmi dengan IKMAPAL Bahas Indonesia Emas 2045

Berita Terbaru

Foto kader saat Peringatan Ulang Tahun PDIP ke 52 di Kantor DPD PDIP Lampung di Telukbetung Utara, Bandar Lampung pada Jumat, 10 Januari 2025.

Bandar Lampung

HUT ke-52 PDI Perjuangan, Sudin Ajak Kader Kerja Keras

Jumat, 10 Jan 2025 - 19:21 WIB