Jelang 1 Abad NU, Walikota Eva Dwiana Harap NU Makin Lebih Baik

Minggu, 30 Januari 2022 - 16:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandar Lampung (dinamik.id) – Walikota Bandar Lampung Eva Dwiana menerima Kunjungan dari Pengurus PCNU Kota Bandar Lampung pada hari Minggu (30/01/2022).

Kunjungan ini dilakukan dalam rangka menjelang satu abad kelahiran Organisasi Masyarakat NU, pada kesempatan itu PCNU Kota Bandarlampung (BL) mengharapkan Nahdatul Ulama (NU) terus menjadi jami’iyah, organisasi, entitas Islam yang menawarkan peradaban masa depan.

Baca Juga :  NU Bandar Lampung Yakin Bunda Eva akan Jadi Walikota Inspiratif

“Di tengah peradaban dunia, NU menawarkan wajah Islam yang moderat dan bisa diterima semua pihak untuk menyeimbangkan keragaman dunia,” ujar Ketua PCNU Bandarlampung Ichwan Adji Wibowo.

Walikota Eva Dwiana berharap NU menginspirasi dan memotivasi umat muslim bahwa Islam selalu bisa memberikan yang terbaik kepada masyarakat setempat.

“Alhamdulillah, Hari Lahir NU yang usianya hampir satu abad. Ke depan, dengan dipimpin Ketua Umum PBNU yang baru, sukses selalu, mudah-mudahan kemarin baik, ke depan akan lebih baik lagi,” katanya.

Baca Juga :  Buka Porcam di Enggal, Walikota Eva Dwiana Harapkan Lahir Atlet Berprestasi

NU sejak awal kelahirannya hingga saat ini telah berhasil memberikan sumbangsih terhadap kehidupan beragama yang ramah di tengah kemajemukan bangsa Indonesia. (RAN)

Berita Terkait

Lampung-Jateng Perkuat Kerjasama, Wagub Jihan: Masyarakat Jawa Motor Pembangunan Peradaban
Sah!!! Iwan Mursalin Jadi Sekda Tubaba, Bupati Ingatkan Profesionalisme dan Integritas
Galang Donasi Bencana Sumatra, Kodam XXI/Radin Inten Gelar Pentas Seni Budaya
‘Sengkarut’ Honor Korcam POC di Pringsewu, Kadis KPTPH Provinsi Mengaku Belum Tahu
Membanggakan! Siswa SDN 1 Pringsewu Selatan Sabet Juara di Ajang Nasional dan Kabupaten
Polres Mesuji Polda Lampung Gelar Rilis Akhir Tahun 2025
Wagub Lampung Jihan Nurlela Apresiasi Pengesahan 6 Perda Inisiatif DPRD
Kado Akhir Tahun 2025, Kementerian Perhubungan Serahkan Bus Sekolah untuk Pemkab Tubaba

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 16:39 WIB

Lampung-Jateng Perkuat Kerjasama, Wagub Jihan: Masyarakat Jawa Motor Pembangunan Peradaban

Rabu, 7 Januari 2026 - 14:04 WIB

Sah!!! Iwan Mursalin Jadi Sekda Tubaba, Bupati Ingatkan Profesionalisme dan Integritas

Senin, 5 Januari 2026 - 16:40 WIB

Galang Donasi Bencana Sumatra, Kodam XXI/Radin Inten Gelar Pentas Seni Budaya

Senin, 5 Januari 2026 - 16:37 WIB

‘Sengkarut’ Honor Korcam POC di Pringsewu, Kadis KPTPH Provinsi Mengaku Belum Tahu

Senin, 5 Januari 2026 - 14:23 WIB

Membanggakan! Siswa SDN 1 Pringsewu Selatan Sabet Juara di Ajang Nasional dan Kabupaten

Berita Terbaru