Pj Bupati Pringsewu Hadiri Sertijab Kepala BPK Provinsi Lampung

Selasa, 27 September 2022 - 16:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PRINGSEWU (dinamik.id) — Penjabat Bupati Pringsewu Adi Erlansyah menghadiri acara serah terima jabatan (sertijab) Kepala Perwakilan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Provinsi Lampung dari Andri Yogama kepada Yusnadewi di ruang Auditorium BPK Perwakilan Provinsi Lampung di Telukbetung, Bandar Lampung, Senin (26/09/2022).

Baca Juga :  Ratusan Kicau Mania Sukseskan BMBK Cup I Lampung

Serah terima jabatan dilakukan melalui prosesi penandatanganan berita acara sertijab antara Andri Yogama dengan Yusnadewi, disaksikan Auditor Utama Keuangan Negara V (Tortama KN V), Dori Santosa, dilanjutkan dengan penyerahan buku memori jabatan.

Baca Juga :  230 Warga Kota Bandar Lampung Ikuti Operasi Katarak, MOW dan Sunat Massal

Selain Penjabat Bupati Pringsewu, juga hadir Gubernur Lampung Arinal Djunaidi beserta jajaran Forkopimda Provinsi Lampung dan para bupati serta walikota se-Provinsi Lampung. (Pon)

Berita Terkait

Koalisi Masyarakat Sipil Kutuk Tindak Brutal Aparat dalam Penggusuran Warga Sabah Balau
Pemkab Mesuji Gelar Acara Pisah Pamit Pj Bupati Febrizal Levi Sukmana dan Purna Tugas Pejabat Tinggi Pratama
Novriwan Jaya Rayakan Syukur Pra-Pelantikan Bersama Masyarakat Desa Panaragan
PERMAHI Lampung Soroti Potensi Penyalahgunaan Asas Dominus Litis dalam RUU KUHAP
Disdik Lampung Upayakan Solusi bagi Siswa Gagal SNBP
Program MBG Bandar Lampung Diluncurkan Maret
Polres Tubaba Gelar Lat Pra Ops Operasi Keselamatan Krakatau 2025
Kopri PMII Bandar Lampung Gelar Audiensi dengan DP3A Provinsi Lampung
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 14 Februari 2025 - 14:42 WIB

Koalisi Masyarakat Sipil Kutuk Tindak Brutal Aparat dalam Penggusuran Warga Sabah Balau

Kamis, 13 Februari 2025 - 14:27 WIB

Pemkab Mesuji Gelar Acara Pisah Pamit Pj Bupati Febrizal Levi Sukmana dan Purna Tugas Pejabat Tinggi Pratama

Rabu, 12 Februari 2025 - 16:19 WIB

Novriwan Jaya Rayakan Syukur Pra-Pelantikan Bersama Masyarakat Desa Panaragan

Rabu, 12 Februari 2025 - 15:45 WIB

PERMAHI Lampung Soroti Potensi Penyalahgunaan Asas Dominus Litis dalam RUU KUHAP

Selasa, 11 Februari 2025 - 12:15 WIB

Disdik Lampung Upayakan Solusi bagi Siswa Gagal SNBP

Berita Terbaru

Edukasi

Sinergi Kopri Dengan Multi Sektor

Jumat, 14 Feb 2025 - 21:55 WIB