KPUD Kabupaten Tubaba Kunjungi Kajari Tubaba.

Senin, 10 Oktober 2022 - 01:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TULANGBAWANG BARAT (dinamik.id) –
Komisi pemilihan umum Daerah (KPUD) Kabupaten Tulangbawang Barat Lampung, kunjungi kejaksaan Negeri (Kajari) Tubaba.

Kunjungan tersebut dalam rangka silaturahmi dan mengkoordinasikan membahas sejumlah tahapan tahapan pemilu dan pilkada Tahun 2024, mendatang.

“Ini merupakan kali pertama kita mengadakan audiensi bersama Kejari Tubaba, kunjungan ini dalam rangka silaturahmi dan koordinasi terkait menyampaikan dan membahas tahapan-tahapan Pemilu serentak di Kabupaten Tubaba.”ungkap Ketua KPUD Tubaba, Cecep Ramdani, pada Senin (10/10/2022).

Menurutnya, untuk mensukseskan Pemilu serentak tersebut, diperlukan sinergi berbagai pihak termasuk antara KPU dan Kejari.

Baca Juga :  Pemkab Pringsewu Berikan Bantuan Material Bangunan untuk Rumah Triyanto yang Terbakar

“Apalagi mengingat peran Kejaksaan yang sangat penting dalam sentra penegakan hukum terpadu (Gakkumdu) dan dapat mendampingi KPU apabila nantinya terjadi gugatan terhadap hasil Pemilu.” Jelasnya.

Sementara itu Kajari Tubaba, Sri Haryanto, SH., MH., Dalam aundensi tersebut menyambut baik kunjungan dari KPUD Tubaba.

Baca Juga :  Jaga Kondusifitas Malam Takbir, Pemkot Sisir Bandar Lampung

“Tentunya kita menyambut baik atas kunjungan audiensi KPU Tubaba dan mendukung penuh penyelenggaraan Pemilu maupun Pilkada 2024 mendatang. Kita berharap dalam pelaksanaannya nanti KPU dapat selalu transparan dan selalu bekerja profesional.”pungkasnya.

Berita Terkait

Nuwo NasDem Lampung Tengah Diresmikan, Targetkan Peningkatan Kursi di 2029
Konferensi Pers, Polres Mesuji Ungkap Tiga Kasus
Munir Abdul Haris Ajak Masyarakat Sendang Agung Amalkan Nilai Pancasila dalam Kehidupan Sehari-hari
Rahmat Mirzani Djausal Bacakan Pancasila di HUT ke-17 Gerindra, Kebanggaan untuk Lampung
Eka Febriani Wakili Sumatera di Sekolah Jagat, Usung Gerakan Rumah Ibadah Hijau
Kostiana Ajak Warga Wayhalim Terapkan Nilai Pancasila dalam Kehidupan Sehari-hari
Koalisi Masyarakat Sipil Kutuk Tindak Brutal Aparat dalam Penggusuran Warga Sabah Balau
Jembatan Siger Milenial, Akses Baru untuk Wisata dan Ibadah di Bandar Lampung
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 16 Februari 2025 - 11:23 WIB

Nuwo NasDem Lampung Tengah Diresmikan, Targetkan Peningkatan Kursi di 2029

Sabtu, 15 Februari 2025 - 14:37 WIB

Konferensi Pers, Polres Mesuji Ungkap Tiga Kasus

Sabtu, 15 Februari 2025 - 14:33 WIB

Munir Abdul Haris Ajak Masyarakat Sendang Agung Amalkan Nilai Pancasila dalam Kehidupan Sehari-hari

Sabtu, 15 Februari 2025 - 14:31 WIB

Rahmat Mirzani Djausal Bacakan Pancasila di HUT ke-17 Gerindra, Kebanggaan untuk Lampung

Sabtu, 15 Februari 2025 - 13:27 WIB

Eka Febriani Wakili Sumatera di Sekolah Jagat, Usung Gerakan Rumah Ibadah Hijau

Berita Terbaru