Wali Kota Eva Dwiana Minta Jajaran Pemkot Bandar Lampung Tingkatkan Capaian Pembangunan

Selasa, 31 Januari 2023 - 14:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandar Lampung (dinamik.id) – Wali Kota Bandar Lampung, Eva Dwiana meminta seluruh jajaran di Pemkot Bandar Lampung untuk saling bersinergi meningkatkan capaian pembangunan di Bandar Lampung, Lampung tahun 2023.

Eva Dwiana mengatakan, Pemkot Bandar Lampung patut bersyukur atas pencapaian di berbagai sektor pembangunan yang telah dilaksanakan tahun 2022 lalu.

“Pencapain di berbagai sektor pembangunan dengan berbagai dinamika yang telah kita hadapi selama tahun 2022, alhamdulillah berjalan dengan baik,” kata Eva saat memimpin Apel Bulanan Januari di Lingkungan Pemkot Bandar Lampung, Senin (30/1/2023).

Akan tetapi, lanjut Eva, seluruh jajaran di Pemkot Bandar Lampung diminta untuk tidak cepat puas.
Sebab menurutnya, pembangunan di Bandar Lampung harus selalu ditingkatkan.

“Kita jangan juga cepat berpuas diri, karena pada hakekatnya pembangunan yang kita laksanakan merupakan proses yang tidak mengenal akhir,” tegasnya.

Baca Juga :  Walikota Eva Dwiana Secara Resmi Membuka Kegiatan Begawi Dan Bandar Lampung Expo 2022

Oleh karena itu, Eva Dwiana meminta Pemkot Bandar ampung perlu mempertahankan pembangunan yang sudah ada dan harus terus ditingkatkan.

Oleh karena itu, diperlukan komunikasi dan koordinasi dengan baik.

Eva Dwiana juga mengatakan, pandemi Covid-19 yang melanda sejak tahun 2020 lalu memaksa pemerintah pusat dan pemerintah daerah untuk merefocusing anggaran, sehingga bedampak terhadap terhambatnya berbagai pembangunan.

Baca Juga :  Wali Kota Bandarlampung Lepas Ratusan Peserta Wisata Rohani ke Masjid Raya Al-Jabbar

Untuk itu, di awal tahun 2023 ini Eva Dwiana mengajak seluruh jajaran di Pemkot Bandar Lampung untuk terus bangkit.

“2023 mari kita awali dengan program kerja serta semangat baru,” paparnya.

Dengan program dan semangat baru inilah diharapkan lebih mendorong berbagai capaian pembangunan Pemkot Bandar Lampung. (Top)

Berita Terkait

Lampung-Jateng Perkuat Kerjasama, Wagub Jihan: Masyarakat Jawa Motor Pembangunan Peradaban
Sah!!! Iwan Mursalin Jadi Sekda Tubaba, Bupati Ingatkan Profesionalisme dan Integritas
Galang Donasi Bencana Sumatra, Kodam XXI/Radin Inten Gelar Pentas Seni Budaya
‘Sengkarut’ Honor Korcam POC di Pringsewu, Kadis KPTPH Provinsi Mengaku Belum Tahu
Membanggakan! Siswa SDN 1 Pringsewu Selatan Sabet Juara di Ajang Nasional dan Kabupaten
Polres Mesuji Polda Lampung Gelar Rilis Akhir Tahun 2025
Wagub Lampung Jihan Nurlela Apresiasi Pengesahan 6 Perda Inisiatif DPRD
Kado Akhir Tahun 2025, Kementerian Perhubungan Serahkan Bus Sekolah untuk Pemkab Tubaba

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 16:39 WIB

Lampung-Jateng Perkuat Kerjasama, Wagub Jihan: Masyarakat Jawa Motor Pembangunan Peradaban

Rabu, 7 Januari 2026 - 14:04 WIB

Sah!!! Iwan Mursalin Jadi Sekda Tubaba, Bupati Ingatkan Profesionalisme dan Integritas

Senin, 5 Januari 2026 - 16:40 WIB

Galang Donasi Bencana Sumatra, Kodam XXI/Radin Inten Gelar Pentas Seni Budaya

Senin, 5 Januari 2026 - 16:37 WIB

‘Sengkarut’ Honor Korcam POC di Pringsewu, Kadis KPTPH Provinsi Mengaku Belum Tahu

Senin, 5 Januari 2026 - 14:23 WIB

Membanggakan! Siswa SDN 1 Pringsewu Selatan Sabet Juara di Ajang Nasional dan Kabupaten

Berita Terbaru