Gubernur Arinal Djunaidi Kandidat Tunggal Bakal Calon Ketua KONI Lampung

Selasa, 14 Februari 2023 - 00:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung (dinamik.id) – Gubernur Arinal Djunaidi mengantongi 64 dukungan dari cabang olahraga dan KONI kabupaten/kota. Rinciannya: 45 dari cabang olahraga (cabor), 14 KONI kabupaten/kota dan lima cabor fungsional.

Berbekal dukungan itu, Arinal pun mengembalikan formulir pendaftaran bakal calon ketua Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Lampung, Selasa (14-2-2023).

Baca Juga :  Pj Gubernur Kukuhkan Kadispora Lampung Descatama Jadi Pjs Walikota Metro Siang Ini

Sehingga, Arinal Djunaidi digadang-dagang bakal menjadi kandidat tunggal sebagai Ketua KONI Lampung.

ADVERTISEMENT

addgoogle

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hal itu pun dibenarkan Rudi Antoni sebagai Ketua Tim Penjaringan dan Penyaringan Bacalon Ketua KONI Lampung.

Rudi menjelaskan, saat mengembalikan formulir, Arinal mendapatkan dukungan dari 14 KONI kabupaten/kota, 45 dari cabor prestasi dan lima cabor fungsional.

Baca Juga :  PTPS Tubaba Menjadi Ujung Tombak Pemilu Bersih dan Jurdil

“Total dukungan yang didapat pak gubernur ada 64 dari 72 mata pilih yang ada,” kata Rudi.

Sehingga, dia memastikan, Arinal Djunaidi menjadi calon tunggal sebagai Ketua KONI Lampung.

Selain itu, dari lima orang yang mengambil formulir pendaftaran, hanya Arinal yang mengembalikan.

Baca Juga :  Pj Bupati Mesuji Sulpakar Terima Penghargaan Lencana Melati Pramuka Tingkat Provinsi

“Sepertinya calon tunggal. Yang kontak dengan kita memang lima, tapi yang mengembalikan hanya pak Arinal,” jelasnya.

Meski demikian, dia menyebutkan, akan memverifikasi validasi administrasi pada tanggal 17 Februari mendatang.

“Jadi nanti dilihat apakah memenuhi syarat atau tidak. Hasilnya disampaikan tanggal 20 Februari,” tuturnya. (naz)

Berita Terkait

Wagub Lampung Sampaikan Tanggapan atas Pandangan DPRD terhadap LPJ APBD 2024 dan Dua Raperda Strategis
Fraksi PKS Kritisi Dua Raperda Strategis Pemprov Lampung
Wagub Jihan Beri Nama Bayi Yang Dibuang: Hana Aisyah Qaisarah, ini Harapan Besarnya
Wabup Nadirsyah Hadiri HUT Bhayangkara ke-79 di Polres Tubaba, Ucapkan Terima Kasih dan Doa untuk Polri
Pemprov Lampung Sampaikan Raperda Pertanggungjawaban APBD 2024 dan Dua Raperda Strategis
Munir Nilai Pemutihan Pajak Belum Optimal, Minta Gubernur Lobi Jasa Raharja
Memperingati HUT Bhayangkara ke-79 Kejuaraan Pencak Silat Bupati CUP Di Gelar di Tubaba
Ganjar Jationo Kembali ke Kominfotik, Ahmad Saifullah Geser ke Staf Ahli

Berita Terkait

Rabu, 2 Juli 2025 - 22:44 WIB

Wagub Lampung Sampaikan Tanggapan atas Pandangan DPRD terhadap LPJ APBD 2024 dan Dua Raperda Strategis

Selasa, 1 Juli 2025 - 19:09 WIB

Fraksi PKS Kritisi Dua Raperda Strategis Pemprov Lampung

Selasa, 1 Juli 2025 - 14:48 WIB

Wagub Jihan Beri Nama Bayi Yang Dibuang: Hana Aisyah Qaisarah, ini Harapan Besarnya

Selasa, 1 Juli 2025 - 10:16 WIB

Wabup Nadirsyah Hadiri HUT Bhayangkara ke-79 di Polres Tubaba, Ucapkan Terima Kasih dan Doa untuk Polri

Senin, 30 Juni 2025 - 16:44 WIB

Pemprov Lampung Sampaikan Raperda Pertanggungjawaban APBD 2024 dan Dua Raperda Strategis

Berita Terbaru

Berita

SGC Diduga Caplok Lahan, DPR RI Gelar RDPU di Lampung

Rabu, 2 Jul 2025 - 15:39 WIB