Mapolres Mesuji Lakukan Pemeriksaan Kesehatan Berkala Para Personel Polri

Kamis, 2 Maret 2023 - 22:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MESUJI — Para personel Polres Mesuji beserta jajaran Polsek mengikuti pemeriksaan kesehatan (Rikkes) berkala Tahun 2023 di Aula Tribrata Endra Dharmalaksana Mapolres Mesuji, Kamis (2/3/2023).

Kapolres Mesuji AKBP. Yuli Haryudo mengatakan, pemeriksaan kesehatan berkala ini dalam rangka memelihara dan meningkatkan kesehatan personel polri untuk mendukung pelaksanaan tugas kepolisian dan kegiatan ini juga diikuti oleh ASN polri Polres Mesuji.

Baca Juga :  Hari Ini Timsel Bawaslu Zona I dan II Gelar CAT Calon Bawaslu Kabupaten/Kota

“Tujuan diadakannya Rikkes berkala ini untuk mendeteksi dini terhadap berbagai jenis penyakit atau kelainan kesehatan, sehingga dapat segera diambil tindakan medis,” terang Kapolres

ADVERTISEMENT

addgoogle

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain itu, kata Kapolres, kegiatan ini untuk memantau kondisi kesehatan anggota polri guna pemeliharaan, perlindungan dan pembinaan dalam mencegah serta mengurangi penyakit degeneratif yang berhubungan dengan pelaksanaan tugas.

Baca Juga :  PWI Mesuji Lakukan Rolling Dua Wakil Ketua Bidang Organisasi

“Pemeriksaan kesehatan berkala diawali dengan tahapan pendaftaran bagi anggota. Kemudian pemberian formulir, pengambilan sample darah, urine, observasi tanda-tanda vital (cek tekanan darah, nadi), pemeriksaan mata,” jelasnya

Kapolres menambahkan, Treadmill pemeriksaan berat badan serta tinggi badan, pemeriksaan gigi, pengecekan EKG, foto thorax dan pengisian pertanyaan dalam therapy kesehatan jiwa.

Baca Juga :  LBH Dharma Loka Nusantara Soroti Tindakan Represif Kampus Terhadap Mahasiswa

“Apabila nantinya dalam hasil pemeriksaan diketahui ada anggota polri yang menderita penyakit tertentu, akan diberikan penjelasan dan diserahkan kepada pihak BPJS selaku pihak penjamin untuk selanjutnya dilaksanakan upaya perawatan dan penyembuhan,” paparnya

Dalam Rikkes berkala ini melibatkan Biddokkes Polda Lampung dan Sidokkes Polres Mesuji. Selain itu juga bekerjasama dengan Laboratorium Klinik Flora, Bandar Lampung. (MORE)

Berita Terkait

Kodam Akan Sanksi Tegas Oknum Diduga Terlibat Penembakan Judi Sabung Ayam
Gerebek Judi Sabung Ayam, Tiga Polisi Tewas Ditembak
Hasil Sesuai, Polres Mesuji Lakukan Pengecekan Kemasan Minyak Kita di Pasar Simpang Pematang
BNNP Lampung dan PJR Gagalkan Penyelundupan 15Kg Sabu
Netralitas Steering Committee Muscab HIPMI Kota Palembang XV Dipertanyakan
Peletakan Batu Pertama Masjid K.H Ahmad Dahlan: Langkah Bersejarah UML di Bulan Ramadhan
Safari Ramadhan: PKBI Lampung Beri Dukungan Moral kepada Anak Binaan LPKA
Bustami Zainudin Apresiasi Keputusan Presiden Terkait CASN dan P3K
Berita ini 7 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 18 Maret 2025 - 04:18 WIB

Kodam Akan Sanksi Tegas Oknum Diduga Terlibat Penembakan Judi Sabung Ayam

Senin, 17 Maret 2025 - 22:05 WIB

Gerebek Judi Sabung Ayam, Tiga Polisi Tewas Ditembak

Senin, 17 Maret 2025 - 19:34 WIB

Hasil Sesuai, Polres Mesuji Lakukan Pengecekan Kemasan Minyak Kita di Pasar Simpang Pematang

Senin, 17 Maret 2025 - 14:37 WIB

BNNP Lampung dan PJR Gagalkan Penyelundupan 15Kg Sabu

Senin, 17 Maret 2025 - 11:57 WIB

Netralitas Steering Committee Muscab HIPMI Kota Palembang XV Dipertanyakan

Berita Terbaru

Bandar Lampung

Peduli Sesama, Drachen Biliar Salurkan Sembako untuk Warga

Senin, 17 Mar 2025 - 22:11 WIB

Berita

Gerebek Judi Sabung Ayam, Tiga Polisi Tewas Ditembak

Senin, 17 Mar 2025 - 22:05 WIB

TIM gabungan dari Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Lampung dan Satuan Patroli Jalan Raya (PJR) Ditlantas Polda Lampung berhasil menggagalkan upaya penyelundupan narkoba jenis sabu seberat 15 kilogram.

Berita

BNNP Lampung dan PJR Gagalkan Penyelundupan 15Kg Sabu

Senin, 17 Mar 2025 - 14:37 WIB