Bupati Pesawaran Sambangi Danlanal

Senin, 3 April 2023 - 12:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PESAWARAN (dinamik.id) – Bupati Pesawaran, Dendi Ramadhona K., S.T., M.Tr.I.P. kunjungi Mako Lanal Lampung guna bersilaturahmi dengan Danlanal Lampung.

Komandan Lanal Lampung, Kolonel Laut (P) Mohammad Zizarudin, S.E.,M.H., CHRMP menerima langsung kunjungan dari orang nomor 1 di Kabupaten Pesawaran bertempat Gedung Radin Inten, kantor Lanal setempat, Senin (03/4/2023).

Baca Juga :  Wagub Chusnunia Buka Musrenbang Kota Metro dalam Rangka Penyusunan RKPD Tahun 2023

Menurut Dendi, kunjungan tersebut adalah ajang silaturahmi dari Pemerintah Kabupaten Pesawaran kepada Danlanal Lampung yang di baru dilantik beberapa minggu yang lalu.

“Untuk meningkatkan komunikasi dan koordinasi kami (Pemkab Pesawaran) bertamu ke Lanal Lampung, terlebih Pesawaran adalah daerah yang sebagian besar berada di pesisi pantai,” ujar Dendi.

Baca Juga :  Pansus Tata Niaga Singkong Tindak Lanjuti Temuan KPPU Terkait Impor Tapioka

Diketahui pada pertengah maret lalu, tongkat komando kepemimpinan Lanal lampung telah diserah terimakan dari Komandan Lanal (Danlanal) Lampung Kolonel Laut (P) Zul Fahmi, S.E.,M,Tr.Hanla.,M.M Kepada Kolonel Laut (P) Mohammad Zizarudin, S.E.,M.H., CHRMP. (Naz)

Berita Terkait

Menko AHY dan Gubernur Mirza Ajak Mahasiswa Wujudkan Indonesia Maju
Menko AHY, Wagub Jihan, dan Bupati Egi Cek Sekolah Rakyat di Lamsel
Kemenpan RB Apresiasi Komitmen Pemprov Lampung Perkuat Budaya Kerja Berbasis Kinerja
Walikota Eva Dwiana Lepas 530 Jamaah Umroh, Fokus Ibadah dan Titip Doa
Walikota Bandar Lampung Dukung Pengembangan UMKM Mitra Adhyaksa
Kejari Tubaba Tahan Dua Tersangka Kasus Korupsi di Dinas Lingkungan Hidup
Walikota Eva Dwiana Buka MTQ ke 54 Kota Bandar Lampung
Gubernur Mirza Ingatkan Jajaran Profesional dan Jaga Integritas

Berita Terkait

Selasa, 14 Oktober 2025 - 21:19 WIB

Menko AHY dan Gubernur Mirza Ajak Mahasiswa Wujudkan Indonesia Maju

Selasa, 14 Oktober 2025 - 21:01 WIB

Menko AHY, Wagub Jihan, dan Bupati Egi Cek Sekolah Rakyat di Lamsel

Selasa, 14 Oktober 2025 - 15:21 WIB

Kemenpan RB Apresiasi Komitmen Pemprov Lampung Perkuat Budaya Kerja Berbasis Kinerja

Senin, 13 Oktober 2025 - 21:34 WIB

Walikota Eva Dwiana Lepas 530 Jamaah Umroh, Fokus Ibadah dan Titip Doa

Senin, 13 Oktober 2025 - 17:40 WIB

Walikota Bandar Lampung Dukung Pengembangan UMKM Mitra Adhyaksa

Berita Terbaru

Menteri Koordinator Bidang Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan Agus Harimurti Yudhoyono dan Gubernur Lampung Rahmat Mirzani Djausal saat kuliah umum (Stadium General) yang digelar Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Universitas Lampung Tahun 2025, di Gedung Serba Guna Universitas Lampung, Bandar Lampung, Selasa (14/10/2025).

Pemerintahan

Menko AHY dan Gubernur Mirza Ajak Mahasiswa Wujudkan Indonesia Maju

Selasa, 14 Okt 2025 - 21:19 WIB

Wakil Gubernur Lampung Jihan Nurlela mendampingi Menteri Koordinator Bidang Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan Agus Harimurti Yudhoyono (AHY), Bupati Lamsel Egi meninjau Sekolah Rakyat Menengah Atas (SRMA) 32 Lampung Selatan Selasa (14/10/2025).

Pemerintahan

Menko AHY, Wagub Jihan, dan Bupati Egi Cek Sekolah Rakyat di Lamsel

Selasa, 14 Okt 2025 - 21:01 WIB