Warga Nunyai Mengaku Senang Adanya Pasar Murah dari Pemkot Bandar Lampung

Rabu, 5 April 2023 - 11:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDAR LAMPUNG (dinamik.id) – Pemerintah Kota (Pemkot) Kembali meenghelar Pasar Murah Ramadhan di dua kecamatan yang berada di wilayah Kota Bandar Lampung kini giliran Kecamatan Rajabasa dan Tanjung Senang.

Pasar murah tersebut mulai digelar dari pukul 08.00 WIB hingga selesai, suasa terlihat ramai warga Kelurahan Nunyai, Kecamatan Rajabasa, berdatangan dengan tujuan untuk membeli bahan pokok.

Baca Juga :  Disperindag Pemkab Mesuji, Gelar Pelatihan Pengembangan Pemasaran Berbasis Digital Bagi Wirausaha dan Peningkatan Kapasitas Koperasi Usaha Mikro

Beberapa bahan pokok dijual di pasar murah Ramadhan tersebut, seperti beras, minyak, tepung, gula dan lain-lain.

ADVERTISEMENT

addgoogle

SCROLL TO RESUME CONTENT

Beras dibandrol seharga Rp 49.000 per sak yang berisikan 5 kg, kemudian gula pasir Rp 12.000.

Sementara minyak goreng per satu liter dibandrol seharga Rp 10.500.

Baca Juga :  Peringatan Hari Peduli Sampah Nasional 2024, Tubaba Bersatu dalam Aksi Bersih-Bersih

Warga dengan tertib membeli meskipun dibatasi maksimal 2 liter per orang.

Salah satu warga yang berbelanja di pasar tersebut mengaku mengaku sangat senang dengan adanya pasar tersebut sebab dapat membantu.

“Alhamdulillah kami bisa terbantu dengan adanya pasar murah ini,” ungkapnya, Rabu (5/4/2023)

Baca Juga :  Pemprov Lampung Raih Penghargaan BKN Award 2023 Kategori Manajemen Kinerja

Menurutnya, harga bahan pokok yang dijual di pasar murah memiliki selisih dibandingkan dengan harga yang ada di pasaran.

“Iya kami berterima kasih kepada Pemkot Bandar Lampung, dengan adanya pasar murah kami merasa terbantu, dan harapannya semoga pasar seperti ini bisa diadakan secara rutin,” harapnya.*

Berita Terkait

Ketua Kwartir Cabang Pramuka Pringsewu Buka Rakercab ke-XI Tahun 2026
Kapolres Tubaba Pimpin Sertijab Kasat Lantas, AKP Fony Salimubun Digantikan Iptu Ucida
Pemprov Lampung Dorong Peran Jasaboga Perkuat Gizi, Pariwisata, dan Ekonomi Daerah
Jalan TPU Pandansari I Baru Dikerjakan Sudah Rusak, DPRD Akan Panggil PUPR
Pemprov Lampung Ajukan Perluasan Kawasan Kotabaru 4.000 Ha ke Kemenhut
Gerbong Mutasi Pemprov Bergerak Lagi, Ini Daftarnya
Ini Empat Pesan Sekdaprov Marindo Kurniawan pada 31 Pejabat Baru
Belum Seumur Jagung, Jalan Menuju TPU Pekon Pandansari Rusak Lagi

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 19:23 WIB

Ketua Kwartir Cabang Pramuka Pringsewu Buka Rakercab ke-XI Tahun 2026

Kamis, 22 Januari 2026 - 14:44 WIB

Kapolres Tubaba Pimpin Sertijab Kasat Lantas, AKP Fony Salimubun Digantikan Iptu Ucida

Kamis, 22 Januari 2026 - 13:53 WIB

Pemprov Lampung Dorong Peran Jasaboga Perkuat Gizi, Pariwisata, dan Ekonomi Daerah

Kamis, 22 Januari 2026 - 13:53 WIB

Jalan TPU Pandansari I Baru Dikerjakan Sudah Rusak, DPRD Akan Panggil PUPR

Rabu, 21 Januari 2026 - 17:04 WIB

Pemprov Lampung Ajukan Perluasan Kawasan Kotabaru 4.000 Ha ke Kemenhut

Berita Terbaru