Ketua DPRD Lampung Helat Reses Tahap III di SMAN 1 Seputihbanyak

Kamis, 7 September 2023 - 22:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung (dinamik.id) – Ketua DPRD Provinsi Lampung Mingrum Gumay melakukan peninjauan aspirasi berupa bantuan sumur bor dan renovasi rumah ibadah (gereja) serta kembali melakukan reses tahap III yang dilaksanakan di SMAN 1 Seputihbanyak, Lampung Tengah. Selasa (5/9/2023).

Mingrum Gumay, menyebutkan bahwa dirinya melakukan peninjauan hasil dari tindak lanjut kegiatan reses di tahap II kemarin berupa bantuan sumur bor dan renovasi gereja yang ada di lingkungan SMAN 1 Seputihbanyak.

Baca Juga :  Dalam Rangka Halal Bihalal, Ketua DPRD Lampung Sambangi Setiap Ruangan Staff

ADVERTISEMENT

addgoogle

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Alhamdulillah kita liat tadi digunakan dengan baik, harapannya ini sebagai faktor penunjang untuk peningkatan sarana dan prasarana di sekolah yang diharapkan juga menumbuhkan rasa semangat belajar dan rasa nyaman pelajar ketika berada di lingkungan sekolah,“ ujar Mingrum

Ia juga mengucapkan terimakasih kepada semua pihak yang bersedia berkolaborasi dan bergotong royong dalam mewujudkan harapan yang disampaikan sehingga ini sangat membantu Pemerintah Provinsi Lampung dalam melakukan percepatan pembangunan yang tepat sasaran, efektif dan efisien.

Baca Juga :  Mingrum Gumay Dukung KNPI Lampung Tingkatkan Kualitas Pemuda

“ Jika asalnya dari aspirasi, bisa dipastikan tepat guna dan tepat sasaran, ada yang menggunakan dari APBD dan ada juga yang menggunakan CSR, semua pihak yang bersedia boleh saja membantu, kita bicara program bukan janji,“ lanjutnya

Baca Juga :  Ketua DPRD Dukung Kebijakan Gubernur Lampung Hapus Uang Komite Sekolah

Sementara, Kepala SMAN 1 Seputih Banyak I Made Sulatra, M.Pd menyampaikan terima kasih atas aspirasi yang terealisasikan.

“Kami menyampaikan terimakasih kepada Bapak Mingrum Gumay, Ketua DPRD Provinsi Lampung atas direalisaikannya aspirasi yang kami sampaikan yaitu berupa sumur bor dan renovasi gereja yang ada di SMAN 1 Seputihbanyak,” tutupnya. (Advetorial)

Berita Terkait

Ketua DPRD Lampung Dukung Pagar Permanen Cegah Konflik Gajah di Way Kambas
Ketua DPRD Lampung Dukung TNWK Jadi Model Nasional Pengelolaan Taman Nasional
Andika Wibawa Turun ke Masyarakat, Sosialisasikan Perda Pencegahan Narkoba di Bandar Lampung
Nunik Kembali Pimpin DPW PKB Lampung Periode 2026–2031
Syukron Muchtar Dorong Karang Taruna Jadi Laboratorium Pemimpin Muda Pringsewu
Pencabutan HGU SGC, Yozi Rizal Tekankan Pentingnya Kepastian Hukum dan Transparansi
Syukron Apresiasi Pembangunan Pabrik Rokok di Lamtim, Harap Serap Ribuan Tenaga Kerja Lokal
Lesty Putri Kawal Kolaborasi ‘Muluskan’ Jalan Simpang Korpri-Purwotani

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 08:31 WIB

Ketua DPRD Lampung Dukung Pagar Permanen Cegah Konflik Gajah di Way Kambas

Minggu, 25 Januari 2026 - 20:27 WIB

Ketua DPRD Lampung Dukung TNWK Jadi Model Nasional Pengelolaan Taman Nasional

Sabtu, 24 Januari 2026 - 14:27 WIB

Nunik Kembali Pimpin DPW PKB Lampung Periode 2026–2031

Sabtu, 24 Januari 2026 - 13:40 WIB

Syukron Muchtar Dorong Karang Taruna Jadi Laboratorium Pemimpin Muda Pringsewu

Kamis, 22 Januari 2026 - 19:21 WIB

Pencabutan HGU SGC, Yozi Rizal Tekankan Pentingnya Kepastian Hukum dan Transparansi

Berita Terbaru

Intelektual

Membaca Nusantara, Amnesia : Menggugat Delusi Kejayaan Bangsa

Senin, 26 Jan 2026 - 08:35 WIB