PDIP Pusat Tugaskan Umar Ahmad Menangkan Pemilu 2024 di Lampung

Jumat, 8 September 2023 - 21:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandar Lampung (dinamik.id) – DPP PDI Perjuangan mengamanahkan Umar Ahmad untuk menjadi pendulang kemenangan partai berlogo Banteng Moncong Putih di Lampung pada Pemilu 2024.

Hal itu dilihat dari Keputusan DPP PDIP Nomor : 15-C/KPTS-DPD/DPP/VIII/2023, tertanggal 31 Agustus 2023 tentang penyesuaian struktur dan komposisi DPD PDI Perjuangan Provinsi Lampung masa bakti 2019-2024 menunjuk mantan Bupati Tulang Bawang Barat Umar Ahmad menjadi Wakil Ketua Bidang Pemenangan Pemilu DPD PDI Perjuangan Lampung.

Baca Juga :  Pemkab Mesuji Gelar Apel dan Senam Bersama Desa Bersih Narkoba

Sebelumnya Bidang pemenangan Pemilu DPD PDI Perjuangan Provinsi Lampung dipimpin oleh Endro S Yahman yang merupakan Anggota DPR RI dari Lampung.

ADVERTISEMENT

addgoogle

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ketua DPD PDI Perjuangan Provinsi Lampung, Sudin menyampaikan, pergantian ini dilakukan atas keputusan dari DPP PDI Perjuangan dan ditandatangani langsung oleh Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri.

“Penyesuaian struktur ini sudah sesuai dengan instruksi DPP dalam rangka persiapan menghadapi Pemilu 2024, dimana memang banyak yang harus kita siapkan mulai dari strategi, kesiapan mesin partai, dan banyak lagi untuk menghadapi kontestasi Pemilu 2024 mendatang,” kata Sudin pada Jumat, 8 September 2023. 

Baca Juga :  HUT ke-52 PDI Perjuangan, Sudin Ajak Kader Kerja Keras

Ketua Komisi IV DPR RI itu menjelaskan, Endro S Yahman yang juga Ketua DPC PDI Perjuangan Kabupaten Pesawaran diminta untuk fokus dalam pemenangan Pemilu di kabupaten setempat.

Ia juga mengungkapkan, Umar Ahmad yang saat ini menjabat sebagai Wakil Ketua Bidang Pemenangan Pemilu DPD PDI Perjuangan Lampung memiliki penugasan yang berfokus dalam mempersiapkan saksi dan mesin partai dalam rangka memenangkan Pilpres dan Pileg.

Baca Juga :  KNPI dan OKP Gelar Silaturahmi dengan IKMAPAL Bahas Indonesia Emas 2045

“Jadi kita berharap dengan adanya penyesuaian struktur ini, Umar Ahmad maupun Endro Yahman dapat menjalankan tugasnya dengan baik dan optimal dalam memenangkan PDI Perjuangan di Pemilu 2024,” tegasnya. (Naz)

Berita Terkait

Matangkan Persiapan Retret Wartawan, PWI Pusat dan Kemenhan Gelar Rapat Khusus
Founder Antasari 150C: Pilkada Lewat DPRD, Rakyat Boikot Partai
Produksi Padi Meningkat, DPRD Lampung Dorong Kebijakan Perlindungan Harga
Kejati Lampung Serius Ungkap Korupsi SPAM Pesawaran, Giliran Anggota DPR RI Zulkifli Anwar Diperiksa
Survei Denny JA: 67,1 Persen Pemilih Prabowo Tolak Pilkada Dipilih DPRD
Soal Pengembangan, KPK Tunggu Hasil Pemeriksaan Kasus OTT Bekasi
Akhirnya Dokter Richard Lee Penuhi Panggilan Polda Metro Jaya
Konflik Gajah – Manusia di Lampung Timur Telan Korban Jiwa, LBH DLN Desak Solusi Tegas Presiden

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 10:42 WIB

Matangkan Persiapan Retret Wartawan, PWI Pusat dan Kemenhan Gelar Rapat Khusus

Kamis, 8 Januari 2026 - 17:48 WIB

Founder Antasari 150C: Pilkada Lewat DPRD, Rakyat Boikot Partai

Kamis, 8 Januari 2026 - 16:11 WIB

Produksi Padi Meningkat, DPRD Lampung Dorong Kebijakan Perlindungan Harga

Rabu, 7 Januari 2026 - 17:15 WIB

Survei Denny JA: 67,1 Persen Pemilih Prabowo Tolak Pilkada Dipilih DPRD

Rabu, 7 Januari 2026 - 17:06 WIB

Soal Pengembangan, KPK Tunggu Hasil Pemeriksaan Kasus OTT Bekasi

Berita Terbaru

Pemerintahan

Data Ulang Alat Berat, Pemprov Lampung Bidik Optimalisasi PAD

Jumat, 9 Jan 2026 - 20:32 WIB