Mingrum Gumay Hadiri P3A Provinsi Lampung

Jumat, 29 September 2023 - 14:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lampung Tengah (dinamik.id) – Ketua DPRD Lampung Mingrum Gumay menghadiri pelatihan teknis Perkumpulan Petani Pemakai Air (P3A) Provinsi Lampung.

“Kegiatan pelatihan teknis P3A Provinsi Lampung ini diselenggarakan selama dua hari dari 26-27 September di Hotel BBC Bandar Jaya, Lampung Tengah,” kata Mingrum Gumay, Jumat (29/9/2023).

Baca Juga :  MK Putuskan Sistem Pemilu Terbuka

ADVERTISEMENT

addgoogle

SCROLL TO RESUME CONTENT

Melalui kegiatan ini, Mingrum Gumay turut mendorong agar peserta pelatihan bisa mengawal program yang hendak dijalankan hingga ke tahap pengerjaan bahkan efektivitasnya.

“Saya ingin kawan-kawan P3A disini ikut serta dalam mengawal program tersebut, kita yang usulkan kita juga yang kawal mulai dari pengerjaannya serta efektifitas program itu,” urai Mingrum Gumay.

Baca Juga :  Pemuda Pancasila Provinsi Lampung Resmi Dukung Penuh Ardjuno di Pilkada 2024

Mingrum Gumay meminta seluruh anggota P3A untuk dapat memberikan kontribusi positif terhadap keberadaan organisasi ini kepada petani.

”Kita ingin azas manfaat organisasi ini dirasakan oleh seluruh petani yang ada di Lampung ,tidak hanya sebatas beretorika atau sebatas janji-janji saja,” katanya.

Baca Juga :  DPRD Apresiasi Komitmen Gubernur Lampung Salurkan DBH 2023

Dalam mengawal program yang disalurkan pemerintah terhadap keberlangsungan dan kebermanfaatannya, dia menekankan agar jangan sampai efektifitasnya tidak optimal. (Advetorial)

Berita Terkait

Fraksi PDI Perjuangan Lampung Dukung Efisiensi Anggaran, Ingatkan Dampak ke Pembangunan
Anggota DPRD lampung, Syukron Muchtar: Efisiensi Anggaran Jangan Pangkas Beasiswa Pendidikan
Efisiensi Anggaran, DPRD Lampung Minta Tak Korbankan Program Pro Rakyat
Serap Aspirasi Warga, Anggota DPRD Tubaba Wildan Siap Kawal Perbaikan Infrastruktur dan Layanan Kesehatan
DPRD Lampung Kawal Penerapan Kebijakan Penjualan LPG 3 Kg di Pengecer
Anggota DPRD Lampung, Syukron Muchtar Kunjungi Kanwil Kemenag Lampung, Bahas Kuota dan Biaya Haji
DPRD Lampung Siap Perjuangkan Pengangkatan Guru R3 Menjadi PPPK
KPU Tulang Bawang Segera Tetapkan Qudrotul – Hankam Bupati dan Wakil Bupati Terpilih
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 13 Februari 2025 - 16:20 WIB

Fraksi PDI Perjuangan Lampung Dukung Efisiensi Anggaran, Ingatkan Dampak ke Pembangunan

Kamis, 13 Februari 2025 - 13:36 WIB

Anggota DPRD lampung, Syukron Muchtar: Efisiensi Anggaran Jangan Pangkas Beasiswa Pendidikan

Kamis, 13 Februari 2025 - 11:07 WIB

Efisiensi Anggaran, DPRD Lampung Minta Tak Korbankan Program Pro Rakyat

Selasa, 11 Februari 2025 - 19:34 WIB

Serap Aspirasi Warga, Anggota DPRD Tubaba Wildan Siap Kawal Perbaikan Infrastruktur dan Layanan Kesehatan

Rabu, 5 Februari 2025 - 16:59 WIB

DPRD Lampung Kawal Penerapan Kebijakan Penjualan LPG 3 Kg di Pengecer

Berita Terbaru