FT Gelar Teknik Gelar Fun Walk Engineering 2023

Jumat, 27 Oktober 2023 - 15:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung (dinamik.id) – Fakultas Teknik ( FT ) Universitas Lampung (Unila) menyelenggarakan jalan sehat dalam rangka memperingati dies natalis ke-44, pada Jumat, 27 Oktober 2023.

Kegiatan bertajuk “Fun Walk Engineering 2023” ini merupakan rangkaian acara Engineering Expo 2023, yaitu jalan sehat keliling Unila sekitar 2 kilometer yang dimulai pada pukul 06.00-10.00 WIB.

Baca Juga :  BBPL Tindak Lanjuti Evaluasi Festival Tunas Bahasa Ibu 2025

Rektor Unila Prof.Dr.Ir. Lusmeilia Afriani, DEA, IPM selamat., ASEAN Eng., mengucapkan dies natalis ke-44 kepada Fakultas Teknik Unila.

ADVERTISEMENT

addgoogle

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Selamat dies natalis ke-44 FT Unila. Usia tersebut merupakan usaha yang sangat baik, dengan banyak alumni yang sudah berkiprah baik di kancah nasional maupun internasional,” ujarnya.

Baca Juga :  Kepala BPJPH Paparkan Strategi Peningkatan Kemandirian Kampus dan Tutup Raker UIN RIL

Ia menambahkan, meskipun terdiri dari tujuh jurusan tetapi harus tetap satu yaitu fakultas teknik. Rektor berharap, mahasiswa FT Unila bisa lulus tepat waktu, berprestasi, dan terus berinovasi. Kegiatan Fun Walk ini merupakan salah satu cara dalam mendekatkan diri kepada Unila sebagai almamater kebanggaan.

Baca Juga :  UIN Raden Intan Beri Pendampingan Pengelola Jurnal

Nampak hadir pada kegiatan, dekan, ketua jurusan, kepala program studi, koordinator bagian dan subkoordinator subbagian, tendik, serta seluruh keluarga besar FT Unila. Agenda Fun Walk juga diramaikan dengan lomba tumpeng antarjurusan. (Naz)

Berita Terkait

BBPL Tindak Lanjuti Evaluasi Festival Tunas Bahasa Ibu 2025
LKKS Lampung Kunjungi PAUD Bunga Krisma, Dorong Pendidikan Anak Usia Dini Berkualitas
LKKS Lampung Kunjungi PAUD Bunga Krisma, Dorong Pendidikan Anak Usia Dini Berkualitas
Unila Dorong Budaya Digital di Pelabuhan Bukit Prima PT. Bukit Asam
FKIPKampus BerdampakKemitraan Berdampak
Unila dan UI GreenMetric Perkuat Kolaborasi Keberlanjutan
FKIP Berperan dalam Keanggotaan Unila di Jaringan Internasional EDLAN
Unila Gelar Workshop Pengelolaan RSPTN dan Pengembangan Sumber Daya Universitas

Berita Terkait

Senin, 22 Desember 2025 - 15:57 WIB

BBPL Tindak Lanjuti Evaluasi Festival Tunas Bahasa Ibu 2025

Kamis, 18 Desember 2025 - 18:49 WIB

LKKS Lampung Kunjungi PAUD Bunga Krisma, Dorong Pendidikan Anak Usia Dini Berkualitas

Kamis, 18 Desember 2025 - 16:47 WIB

LKKS Lampung Kunjungi PAUD Bunga Krisma, Dorong Pendidikan Anak Usia Dini Berkualitas

Jumat, 31 Oktober 2025 - 19:41 WIB

Unila Dorong Budaya Digital di Pelabuhan Bukit Prima PT. Bukit Asam

Rabu, 29 Oktober 2025 - 19:45 WIB

FKIPKampus BerdampakKemitraan Berdampak

Berita Terbaru

Bandar Lampung

KOMPASS–IKMAPAL Bentuk Panitia Kajian Lingkungan Hidup dan SDM Papua

Jumat, 16 Jan 2026 - 21:21 WIB

Tulangbawang Barat

Papa Rock n Roll Bakal Gemparkan Tubaba, Tunggu Tanggal Mainnya!

Jumat, 16 Jan 2026 - 14:21 WIB