Ukraina Comeback, Persaingan di Grup E Euro 2024 Semakin Sengit

Sabtu, 22 Juni 2024 - 02:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandar Lampung (dinamik.id) — Persaingan grup E Euro 2024 semakin memanas setelah Timnas Ukraina berhasil comeback gemilang melawan Timnas Slovakia.

Ukraina yang sempat tertinggal dibabak pertama berhasil membalikan keadaan pada babak kedua dan meraih kemenangan penting.

Selama 90 menit pertandingan, kedua tim bermain terbuka dan saling menekan. Statistik menunjukan pertandingan berlangsung sengit.

ADVERTISEMENT

addgoogle

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dibabak pertama, Ukraina tertinggal 1-0 setelah pemain depan Timnas Slovakia, Ivan Schranz berhasil memasukan bola ke gawang ukraina. Hingga babak pertama berakhir, kedudukan tetap tidak berubah, 1-0 untuk keunggulan Slovakia.

Baca Juga :  Syahroni Yusuf Juara Turnamen SIWO Cup I PWI Lampung 2025

Pada babak kedua. Timnas Ukraina berusaha bangkit menekan lawan. Mereka berhasil menyamakan kedudukan melalui gol yang dicetak oleh Mykola Shaparenko dengan memanfaatkan assist dari Zinchenko. Skor berubah menjadi 1-1.

Setelah kedudukan berimbang 1-1, pertandingan semakin seru. Slovakia mengincar kemenangan untuk segera memastikan lolos babak selanjutnya, sementara Ukraina juga mengincar kemenangan demi menjaga asa lolos baba berikutnya.

Baca Juga :  Laga PWI vs Polda Buka Turnamen Futsal PWI Lampung

Dewi fortuna akhirnya berpihak pada Ukraina. Menjelang pertandingan berakhir, tepatnya pada menit ke-80, penyerang Timnas Ukraina, Yaremchuk berhasil membobol gawang Timnas Slovakia. Skor berubah 1-2 untuk keunggulan Ukraina.

Hingga babak penuh berakhir, skor tidak berubah, Ukraina berhasil menjaga keunggulan mereka. Kemenangan comeback tersebut menjadi kemenangan perdana Ukraina pada perhelatan Euro tahun 2024 dan berhasil mengamankan 3 point krusial.

Baca Juga :  Sabet Dua Emas, ESI Lampung Utara Jadi Juara Umum Piala Gubernur 2023

Dengan hasil ini, persaingan grup E semakin sengit. Pasalnya semua tim berpeluang lolos ke babak selanjutnya.

Klasemen Grup E
1. ROMANIA – 3 Poin
2. UKRAINA – 3 Poin
3. SLOVAKIA – 3 Poin
4. BELGIA – 0 Poin

Belgia baru akan melakoni pertandingan kedua babak penyisihan grup pada tanggal 23 Juni 2024 melawan Romania. (Mufid)

Berita Terkait

Ini Empat Atlet Billiar Wakili Lampung di Kejurnas POBSI 2025
PERBATI Lampung Target Kebangkitan Tinju, Fokus Regenerasi dan Prestasi
Pangdam XXI Radin Inten Lampung Dukung Penuh World Walking Day 2025
SSB Kedaton United Siap Tempur Diajang Geas National Champion VIII
Agung Lampung Selatan Rebut Juara POBSI CUP Lampung 2025
POBSI Lampung Dorong Biliar Masuk Ekstrakurikuler SMA di Lampung
Laga Kandang Perdana, The Guardian of Saburai Siap Bungkam PSM dan Amankan 3 Poin
Antusiasme Tinggi, Tiket Laga Kandang Perdana Bhayangkara Presisi Lampung FC Ludes Hanya 18 Jam

Berita Terkait

Rabu, 5 November 2025 - 10:57 WIB

Ini Empat Atlet Billiar Wakili Lampung di Kejurnas POBSI 2025

Rabu, 15 Oktober 2025 - 12:56 WIB

PERBATI Lampung Target Kebangkitan Tinju, Fokus Regenerasi dan Prestasi

Kamis, 18 September 2025 - 19:08 WIB

Pangdam XXI Radin Inten Lampung Dukung Penuh World Walking Day 2025

Jumat, 5 September 2025 - 14:39 WIB

SSB Kedaton United Siap Tempur Diajang Geas National Champion VIII

Sabtu, 30 Agustus 2025 - 21:28 WIB

Agung Lampung Selatan Rebut Juara POBSI CUP Lampung 2025

Berita Terbaru

DPRD Bandar Lampung

Wiyadi Ajak Warga Hidupkan Pancasila dalam Kehidupan Sehari-hari

Selasa, 25 Nov 2025 - 08:33 WIB

DPRD Provinsi

Lampung Tuan Rumah Ijtima Ulama Dunia, Momen Satukan Doa dan Harapan

Senin, 24 Nov 2025 - 20:55 WIB

Budaya

Workshop Gambus Lunik Hadir di Kampus Saburai

Senin, 24 Nov 2025 - 20:49 WIB