KNPI Minta Satgas Judi Online Periksa Bos Indomaret dan Alfamart

Selasa, 25 Juni 2024 - 12:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandar Lampung – Ketua Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI), Haris Pertama, mendesak agar Satgas Judi Online tidak hanya berfokus pada pelaku judi, tetapi juga memeriksa pimpinan Indomaret dan Alfamart yang menyediakan layanan top up uang digital untuk judi online, Jakarta, 25 Juni 2024.

“Satgas Judi Online harus memeriksa bos Alfamart dan Indomaret karena terkait dengan top up judi online di minimarket tersebut,” kata Haris.

Baca Juga :  Benny Rhamdani Harus Tanggung Jawab, KNPI Minta Ungkap Inisial 'T' Pengendali Judol

Haris menambahkan bahwa kedua minimarket tersebut tampak tidak peduli dengan krisis judi online di Indonesia, karena masih melayani pengisian dompet digital yang sering digunakan masyarakat untuk berjudi. “Jika mereka masih bersikeras, pemerintah harus mencabut izin mereka,” tegas Haris.

Sementara itu, Menko Polhukam Hadi Tjahjanto menyatakan bahwa ia telah berkoordinasi dengan TNI dan Polri untuk mengawasi minimarket yang terkait dengan layanan top up dana.

“Saya telah bertemu dengan Pak Kapolri dan KSAD terkait pengerahan Bhabinkamtibmas dan Babinsa untuk berkoordinasi dengan minimarket,” kata Hadi di Lapangan Bhayangkara, Mabes Polri, Jakarta, Sabtu (22/6).

Baca Juga :  Judol dan Pinjol Menjangkit BUMN, Nasuha Hadir Memberi Solusi

Pemerintah juga telah mewacanakan penutupan layanan top up atau isi ulang pulsa permainan yang terkait dengan judi online sebagai langkah lebih lanjut dalam pemberantasan praktik ini.

Berita Terkait

Pemkab Mesuji Gelar Acara Pisah Pamit Pj Bupati Febrizal Levi Sukmana dan Purna Tugas Pejabat Tinggi Pratama
Anggota DPRD lampung, Syukron Muchtar: Efisiensi Anggaran Jangan Pangkas Beasiswa Pendidikan
Sepekan Dilantik, Puji Raharjo Komitmen Beri Pelayanan Terbaik Jamaah Haji Indonesia
PERMAHI Lampung Soroti Potensi Penyalahgunaan Asas Dominus Litis dalam RUU KUHAP
Massa Gabungan Demo PT Pertamina Hulu Sangasanga, Diduga Lakukan Pencemaran Lingkungan
FJPI Lampung Gelar Bedah Buku dan Diskusi Refleksi Pilkada 2024
13 Advokat PERSADIN Angkatan XIII Disumpah di PT Banten
Program MBG Bandar Lampung Diluncurkan Maret
Berita ini 41 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 13 Februari 2025 - 14:27 WIB

Pemkab Mesuji Gelar Acara Pisah Pamit Pj Bupati Febrizal Levi Sukmana dan Purna Tugas Pejabat Tinggi Pratama

Kamis, 13 Februari 2025 - 13:36 WIB

Anggota DPRD lampung, Syukron Muchtar: Efisiensi Anggaran Jangan Pangkas Beasiswa Pendidikan

Kamis, 13 Februari 2025 - 10:00 WIB

Sepekan Dilantik, Puji Raharjo Komitmen Beri Pelayanan Terbaik Jamaah Haji Indonesia

Rabu, 12 Februari 2025 - 15:45 WIB

PERMAHI Lampung Soroti Potensi Penyalahgunaan Asas Dominus Litis dalam RUU KUHAP

Rabu, 12 Februari 2025 - 11:36 WIB

Massa Gabungan Demo PT Pertamina Hulu Sangasanga, Diduga Lakukan Pencemaran Lingkungan

Berita Terbaru