Pjs Walikota Metro Descatama: HSN 2024, Santri Garda Terdepan Jaga Nilai Keislaman

Selasa, 22 Oktober 2024 - 09:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Metro (dinamik.id) — Pjs Walikota Metro Descatama Paksi Moeda menghadiri acara Peringatan Hari Santri Nasional (HSN) 2024 di Lapangan Mulyojati, Metro, Selasa (22/10/2024).

Pjs Walikota Metro Descatama Paksi Moeda mengatakan atas nama Pemerintah Kota Metro, menyambut baik terselenggaranya kegiatan Peringatan Hari santri di Kota Metro.

“Saya ucapkan terimakasih kepada semuanya, untuk para santri dan pengurus pondok pesantren yang menyelenggarakan kegiatan ini,” jelasnya.

ADVERTISEMENT

addgoogle

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lebih lanjut, Descatama juga menjelaskan kegiatan ini bertujuan untuk membina dan mengembangkan potensi santri untuk dapat berperan dalam pembangunan daerah khususnya menciptakan suasana harmonis berlandaskan semangat kebangsaan dan keagamaan.

Baca Juga :  Pjs Walikota Metro Descatama Terima Penghargaan Bhumandala Ariti

“Hari Santri adalah momentum yang mengingatkan kita pada semangat Resolusi Jihad yang dicanangkan oleh KH Hasyim Asy’ari. Semangat tersebut menjadi penggerak para santri dan ulama untuk berjuang melawan penjajahan demi mempertahankan tanah air. Sebagai generasi penerus, kita berkewajiban melanjutkan perjuangan ini dengan mengisi kemerdekaan melalui kontribusi nyata dalam pembangunan bangsa.

Baca Juga :  Gubernur Mirza Lakukan Sinkronisasi RPJMD Provinsi Lampung dengan RPJMN

Ia juga berharap Hari Santri Nasional tahun ini menjadi refleksi penting bagi semua. Dalam era modern yang penuh tantangan global, santri diharapkan tetap menjadi garda terdepan dalam menjaga nilai-nilai keislaman yang rahmatan lil ‘alamin, serta berperan aktif dalam menjaga persatuan dan kesatuan bangsDengan berlandaskan ilmu agama yang kuat serta keterampilan yang relevan dengan perkembangan zaman, santri akan mampu menjadi pionir dalam mewujudkan Indonesia yang lebih maju dan berkarakter.

Baca Juga :  Keluarga Mengapresiasi, Direktur RSUDAM Lukman Pura Turun Tangan Layani Pasien

“Pada kesempatan ini, izinkan saya menyampaikan rasa terima kasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama Kota Metro atas peran aktifnya dalam mendukung program-program keagamaan dan sosial yang telah banyak membawa manfaat bagi masyarakat di Kota Metro.”

“Semoga Hari Santri Nasional ini menjadi pengingat bahwa peran santri tidak pernah surut, baik dalam ranah pendidikan, sosial, maupun kebangsaan. Kita harap para santri akan terus,” pungkasnya. (Ris)

Berita Terkait

Ketua Kwartir Cabang Pramuka Pringsewu Buka Rakercab ke-XI Tahun 2026
Kapolres Tubaba Pimpin Sertijab Kasat Lantas, AKP Fony Salimubun Digantikan Iptu Ucida
Pemprov Lampung Dorong Peran Jasaboga Perkuat Gizi, Pariwisata, dan Ekonomi Daerah
Jalan TPU Pandansari I Baru Dikerjakan Sudah Rusak, DPRD Akan Panggil PUPR
Pemprov Lampung Ajukan Perluasan Kawasan Kotabaru 4.000 Ha ke Kemenhut
Gerbong Mutasi Pemprov Bergerak Lagi, Ini Daftarnya
Ini Empat Pesan Sekdaprov Marindo Kurniawan pada 31 Pejabat Baru
Belum Seumur Jagung, Jalan Menuju TPU Pekon Pandansari Rusak Lagi

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 19:23 WIB

Ketua Kwartir Cabang Pramuka Pringsewu Buka Rakercab ke-XI Tahun 2026

Kamis, 22 Januari 2026 - 14:44 WIB

Kapolres Tubaba Pimpin Sertijab Kasat Lantas, AKP Fony Salimubun Digantikan Iptu Ucida

Kamis, 22 Januari 2026 - 13:53 WIB

Pemprov Lampung Dorong Peran Jasaboga Perkuat Gizi, Pariwisata, dan Ekonomi Daerah

Kamis, 22 Januari 2026 - 13:53 WIB

Jalan TPU Pandansari I Baru Dikerjakan Sudah Rusak, DPRD Akan Panggil PUPR

Rabu, 21 Januari 2026 - 17:04 WIB

Pemprov Lampung Ajukan Perluasan Kawasan Kotabaru 4.000 Ha ke Kemenhut

Berita Terbaru

Parpol

Nunik Kembali Pimpin DPW PKB Lampung Periode 2026–2031

Sabtu, 24 Jan 2026 - 14:27 WIB