Perkuat Peran Perempuan NU, Wirda Yati Resmi Membuka Konfercab Fatayat NU Lampura

Senin, 24 Februari 2025 - 10:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lampung Utara, (Dinamik.id) – Ketua Pimpinan Wilayah Fatayat Nahdlatul Ulama (PW Fatayat NU) Lampung, Wirda Yati, secara resmi membuka Konferensi Cabang (Konfercab) Fatayat NU Kabupaten Lampung Utara untuk masa khidmat 2024-2029 yang mengusung tema “Mewujudkan Perempuan NU yang Berakhlak, Berkarakter, dan Mandiri.” Senin (24/2/2025).

Baca Juga :  Ikaperta UNILA dan Mas Tani Gelar Demplot Padi di Lampung Tengah

Dalam sambutannya, Wirda Yati menekankan pentingnya peran Fatayat NU dalam membangun generasi perempuan yang tidak hanya cerdas dan mandiri, tetapi juga berakhlak karimah serta memiliki karakter yang kuat.

“Fatayat NU harus menjadi garda terdepan dalam mencetak kader-kader perempuan yang mampu berkontribusi bagi masyarakat, baik dalam bidang sosial, pendidikan, maupun ekonomi. Kemandirian dan karakter yang kuat akan menjadi modal utama dalam membangun peradaban yang lebih baik,” ujar Wirda Yati.

Konfercab ini dihadiri oleh para pengurus Fatayat NU dari berbagai kecamatan di Lampung Utara serta para tokoh NU setempat. Kegiatan ini bertujuan untuk mengevaluasi program kerja yang telah berjalan serta menyusun strategi dan kepemimpinan baru guna menghadapi tantangan ke depan.

Baca Juga :  Bina Karakter Mahasiswa, FKIP Unila Adakan Diklat Singkat Kepramukaan

Diharapkan, melalui konferensi ini, Fatayat NU Lampung Utara semakin solid dalam menjalankan program-program yang bermanfaat bagi perempuan dan masyarakat secara luas.(pin)

Penulis : Pina

Berita Terkait

KSO Sucofindo Gelar Diskusi Terbatas Bahas Polemik Harga Singkong dan Impor Tapioka
PAC GP Ansor Natar Gelar Pelatihan Kepemimpinan Dasar Perdana
Lampung Mengenang Reformasi : Merawat Ingatan, Menyalakan Perlawanan
Absen di Raker, Ketua Kopri PKC Lampung Diminta Segera Gelar Rapat atau Mundur
Lampung Siap Jadi Tuan Rumah PKN PMII 2025
Perempuan Melek Politik: Fatayat NU Lampung Gerakkan Literasi Jelang PSU Pesawaran
Sinergi dan Inklusivitas di Kelas Upgrading KOPRI: Wujud Nyata Penguatan Kapasitas Kader
Ikaperta UNILA dan Mas Tani Gelar Demplot Padi di Lampung Tengah

Berita Terkait

Senin, 2 Juni 2025 - 17:40 WIB

KSO Sucofindo Gelar Diskusi Terbatas Bahas Polemik Harga Singkong dan Impor Tapioka

Kamis, 29 Mei 2025 - 16:45 WIB

PAC GP Ansor Natar Gelar Pelatihan Kepemimpinan Dasar Perdana

Kamis, 29 Mei 2025 - 11:53 WIB

Lampung Mengenang Reformasi : Merawat Ingatan, Menyalakan Perlawanan

Minggu, 25 Mei 2025 - 14:45 WIB

Absen di Raker, Ketua Kopri PKC Lampung Diminta Segera Gelar Rapat atau Mundur

Sabtu, 24 Mei 2025 - 16:47 WIB

Lampung Siap Jadi Tuan Rumah PKN PMII 2025

Berita Terbaru

Berita

Bapenda Lampung Tagih Pajak Perusahaan Sugar Group Company

Kamis, 12 Jun 2025 - 21:59 WIB