Pemkab Mesuji Akan Menggelar Lomba Pawai Budaya dan LKBB, Dalam Rangka HUT ke 78 Republik Indonesia

Kamis, 3 Agustus 2023 - 22:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan More
MESUJI — Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-78 Kemerdekaan Republik Indonesia Tahun 2023, Pemkab Mesuji akan menggelar sebuah acara Lomba Ketangkasan Baris Berbaris (LKBB) dan Lomba Pawai Budaya.

Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Pemkab Mesuji Andi S Nugraha mengatakan, lomba baris berbaris dimulai dengan kompetisi tingkat SMA/SMK/MK dan tingkat SMP/MTS.

Baca Juga :  Walikota Eva Dwiana Terima Penghargaan Kartini Award

“Sedangkan pelaksanaan lomba baris berbaris ini akan diselenggarakan pada hari Kamis (10 Agustus 2023) dilokasi SMKN 1 Tanjung Raya yang akan memperebutkan tropi bergilir Bupati Mesuji,” jelasnya

Untuk lomba pawai budaya akan diselenggarakan pada hari Selasa (15 Agustus 2023). Pelaksanaan akan dilakukan mulai start dari SMAN 1 Simpang Pematang hingga finish di Alun Alun Simpang Pematang.

Baca Juga :  Tanggamus Color Run 2025 Ajang Promosi Daerah dan Budayakan Hidup Sehat

Berikut Informasi Lomba :
1. Lomba Pawai Budaya. Info lebih lanjut sdri. Sinta (0822-8057-0866)

2. Lomba Ketangkasan Baris Berbaris (LKBB) Tingkat SMA/Sederajat dan SMP/sederajat memperebutkan piala bergilir Bupati Mesuji. Info lebih lanjut sdr. Eko (0852-1040-2284) (MORE)

Berita Terkait

Matangkan Persiapan Retret Wartawan, PWI Pusat dan Kemenhan Gelar Rapat Khusus
Kejati Lampung Serius Ungkap Korupsi SPAM Pesawaran, Giliran Anggota DPR RI Zulkifli Anwar Diperiksa
Survei Denny JA: 67,1 Persen Pemilih Prabowo Tolak Pilkada Dipilih DPRD
Soal Pengembangan, KPK Tunggu Hasil Pemeriksaan Kasus OTT Bekasi
Akhirnya Dokter Richard Lee Penuhi Panggilan Polda Metro Jaya
Lampung-Jateng Perkuat Kerjasama, Wagub Jihan: Masyarakat Jawa Motor Pembangunan Peradaban
Sah!!! Iwan Mursalin Jadi Sekda Tubaba, Bupati Ingatkan Profesionalisme dan Integritas
Konflik Gajah – Manusia di Lampung Timur Telan Korban Jiwa, LBH DLN Desak Solusi Tegas Presiden

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 10:42 WIB

Matangkan Persiapan Retret Wartawan, PWI Pusat dan Kemenhan Gelar Rapat Khusus

Rabu, 7 Januari 2026 - 17:28 WIB

Kejati Lampung Serius Ungkap Korupsi SPAM Pesawaran, Giliran Anggota DPR RI Zulkifli Anwar Diperiksa

Rabu, 7 Januari 2026 - 17:06 WIB

Soal Pengembangan, KPK Tunggu Hasil Pemeriksaan Kasus OTT Bekasi

Rabu, 7 Januari 2026 - 16:56 WIB

Akhirnya Dokter Richard Lee Penuhi Panggilan Polda Metro Jaya

Rabu, 7 Januari 2026 - 16:39 WIB

Lampung-Jateng Perkuat Kerjasama, Wagub Jihan: Masyarakat Jawa Motor Pembangunan Peradaban

Berita Terbaru