Eva Dwiana Ajak Masyarakat Bandar Lampung Hidup Sehat dengan BDL Run

Minggu, 21 April 2024 - 17:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandar Lampung (dinamik.id) – Wali Kota Bandar Lampung Eva Dwiana mengajak masyarakat Bandar Lampung untuk hidup sehat dengan gelaran BDL Run.

“Alhamdulillah kami bersyukur BDL Run telah sukses dilaksanakan,” kata Wali Kota Bandar Lampung Eva Dwiana saat diwawancarai Tribun Lampung, Minggu (21/4/2024).

Ia mengatakan, seribuan peserta sangat antusias mengikuti kegiatan olahraga berlari tersebut.

ADVERTISEMENT

addgoogle

SCROLL TO RESUME CONTENT

Peserta harus melewati jarang tempuh 5 kilometer (km) dan 10 km, dengan total hadiah Rp 56 Juta.

Baca Juga :  Gubernur Arinal Djunaidi jadikan Mesuji sebagai Kabupaten Perikanan

Adapun rute yang harus dilalui peserta 5 kilometer (km) yakni start di Jalan Dokter Susilo – Tugu Lungsir – Jalan Diponegoro – Tugu Adipura Jalan Jenderal Ahmad Yani.

Kemudian berlanjut ke Jalan Jenderal Suprapto – Jalan S Parman – Jalan Raden Intan. Jalan Jendral Sudirman – Fly Over Gajah Mada – Jalan Ir H Juanda – Stadion Pahoman dan kembali ke Jalan Dokter Susilo lalu finish.

Baca Juga :  Konstatering Lahan PTPN VII, PN Blambangan Umpu Salah Lokasi Letak Tanah

Peserta dengan rute 10 kilometer yakni start Jalan Dokter Susilo – Tugu Lungsir – Jalan Diponegoro Tugu Adipura.
Jalan Jend Ahmad Yani – Jalan Kartini – Tugu Juang – Jalan Teuku Umar Makam Pahlawan.

Putar Arah Makam Pahlawan – Jalan Teuku Umar – Tugu Juang – Jalan Kota Raja – Jalan Raden Intan – Jalan Jendral Sudirman.

Masuk ke Fly Over Gajah Mada – Jalan Ir H Juanda – Stadion Pahoman – Jalan Dokter Susilo dan Finish.

Baca Juga :  Gubernur Arinal Djunaidi Mendampingi Menteri Perdagangan Republik Indonesia, Mengunjungi Pasar Kangkung Bandar Lampung

“Kegiatan ini pertama kali dilakukan, ke depan event olahraga lari ini akan meriah lagi,” kata Eva.

Pihaknya berharap setiap kegiatan yang dilakukan ini harapannya akan terus disupport.

Ia mengatakan, pihaknya menginginkan semua kegiatan lari bisa disupport terus.

Peserta BDL Run pada saat ini juga diikuti oleh peserta dari luar negeri berkewarganegaraan Kenya.

Berita Terkait

Wagub Lampung Sampaikan Tanggapan atas Pandangan DPRD terhadap LPJ APBD 2024 dan Dua Raperda Strategis
Fraksi PKS Kritisi Dua Raperda Strategis Pemprov Lampung
Wagub Jihan Beri Nama Bayi Yang Dibuang: Hana Aisyah Qaisarah, ini Harapan Besarnya
Wabup Nadirsyah Hadiri HUT Bhayangkara ke-79 di Polres Tubaba, Ucapkan Terima Kasih dan Doa untuk Polri
Pemprov Lampung Sampaikan Raperda Pertanggungjawaban APBD 2024 dan Dua Raperda Strategis
Munir Nilai Pemutihan Pajak Belum Optimal, Minta Gubernur Lobi Jasa Raharja
Memperingati HUT Bhayangkara ke-79 Kejuaraan Pencak Silat Bupati CUP Di Gelar di Tubaba
Ganjar Jationo Kembali ke Kominfotik, Ahmad Saifullah Geser ke Staf Ahli

Berita Terkait

Rabu, 2 Juli 2025 - 22:44 WIB

Wagub Lampung Sampaikan Tanggapan atas Pandangan DPRD terhadap LPJ APBD 2024 dan Dua Raperda Strategis

Selasa, 1 Juli 2025 - 19:09 WIB

Fraksi PKS Kritisi Dua Raperda Strategis Pemprov Lampung

Selasa, 1 Juli 2025 - 14:48 WIB

Wagub Jihan Beri Nama Bayi Yang Dibuang: Hana Aisyah Qaisarah, ini Harapan Besarnya

Selasa, 1 Juli 2025 - 10:16 WIB

Wabup Nadirsyah Hadiri HUT Bhayangkara ke-79 di Polres Tubaba, Ucapkan Terima Kasih dan Doa untuk Polri

Senin, 30 Juni 2025 - 16:44 WIB

Pemprov Lampung Sampaikan Raperda Pertanggungjawaban APBD 2024 dan Dua Raperda Strategis

Berita Terbaru

Berita

SGC Diduga Caplok Lahan, DPR RI Gelar RDPU di Lampung

Rabu, 2 Jul 2025 - 15:39 WIB