Pemkot Bandar Lampung Perkuat Pembinaan Atlet Melalui Dana Hibah

Jumat, 22 November 2024 - 18:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandar Lampung, (dinamik.id)- Pemerintah Kota (Pemkot) Bandar Lampung melalui Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) terus berupaya meningkatkan jumlah dan kualitas atlet di Kota Tapis Berseri. Siaran langsung olahraga online

Kepala Dispora Kota Bandar Lampung, Muhaimin, menyatakan Pemkot telah menyiapkan dana hibah yang cukup besar untuk pembinaan atlet dalam mengikuti kompetisi tingkat daerah, provinsi, maupun nasional.

Baca Juga :  Gertak Padu, Program Akselerasi Perangi Stunting di Wilayah Mesuji Timur

“Dana hibah ini dikelola oleh KONI Bandar Lampung dan digunakan untuk pembinaan cabang olahraga yang ada, juga cabang prioritas seperti bola voli, futsal, bola basket, dan biliar,” ujar Muhaimin, Jumat (22/11).

ADVERTISEMENT

addgoogle

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ia menambahkan bahwa regenerasi atlet yang berprestasi terus meningkat, juga diiringan banyak kompetisi yang diadakan oleh pihak ketiga, termasuk universitas.

Baca Juga :  KNPI Lampung Minta Kapolri Tindak Tegas Pemilik Hollywings

“Apa artinya latihan terus tanpa kompetisi? Untuk mengukur tingkat keberhasilan adalah dengan kompetisi,” jelasnya.Siaran langsung olahraga online

Muhaimin juga mengungkapkan bahwa dana hibah yang disalurkan ke KONI Bandar Lampung sekitar 5 miliar rupiah, dan dana ini digunakan untuk kepentingan semua cabang olahraga serta pelaksanaan Pekan Olahraga Kecamatan (Porcam).

Baca Juga :  Catat Sejarah Baru, Hendry CH Bangun Nahkodai PWI Pusat 2023-2028

Dengan upaya ini, Pemkot Bandar Lampung berharap dapat mencetak lebih banyak atlet berprestasi yang mampu bersaing di berbagai tingkat kompetisi, baik di dalam maupun luar daerah.

Berita Terkait

Laporkan Pegawai Terlibat Fraud ke Kejati Lampung, Komitmen Kuat BRI Terapkan Zero Tolerance Terhadap Fraud
SGC Diduga Caplok Lahan, DPR RI Gelar RDPU di Lampung
Anak Muda Bergerak: MSE dan PKBI Lampung Gelar Jelajah Bakti di Pesawaran
Giliran Komoditas Jagung, DPRD Lampung Minta Bapanas Evaluasi Syarat Kadar Air
Peringati Tahun Baru Islam 1447 H, Wamenag : Masjid Harus Jadi Sumber Kehidupan
Judicial Activism Putusan MK tentang Pemilu 2029: Suatu Problematika Konstitusional
Liburan Tetap Tenang, BRI RO Bandar Lampung Optimalkan Layanan Selama Libur Panjang Tahun Baru Islam 1447 H
Denpom II/3 Lampung Gelar Khitanan Massal dan Periksa Mata Gratis

Berita Terkait

Rabu, 2 Juli 2025 - 15:40 WIB

Laporkan Pegawai Terlibat Fraud ke Kejati Lampung, Komitmen Kuat BRI Terapkan Zero Tolerance Terhadap Fraud

Rabu, 2 Juli 2025 - 15:39 WIB

SGC Diduga Caplok Lahan, DPR RI Gelar RDPU di Lampung

Selasa, 1 Juli 2025 - 18:03 WIB

Anak Muda Bergerak: MSE dan PKBI Lampung Gelar Jelajah Bakti di Pesawaran

Senin, 30 Juni 2025 - 18:45 WIB

Giliran Komoditas Jagung, DPRD Lampung Minta Bapanas Evaluasi Syarat Kadar Air

Minggu, 29 Juni 2025 - 19:20 WIB

Peringati Tahun Baru Islam 1447 H, Wamenag : Masjid Harus Jadi Sumber Kehidupan

Berita Terbaru

Berita

SGC Diduga Caplok Lahan, DPR RI Gelar RDPU di Lampung

Rabu, 2 Jul 2025 - 15:39 WIB