Wujudkan Ramah Anak, Kemenag Tubaba Adakan Halaqah

Selasa, 10 Januari 2023 - 20:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TULANGBAWANG BARAT (dinamik.id) – Dalam rangka mewujudkan Lembaga Pendidikan Islam Ramah Anak, Kantor Kementerian Agama Kabupaten Tulang Bawang Barat mengadakan Halaqah bersama para pimpinan lembaga pendidikan Islam dan instansi terkait.

Kegiatan tersebut dihadiri pimpinan Lembaga Pendidikan Islam Pondok Pesantren, Madrasah Diniyah, Taman Pendidikan Al-Quran, Pimpinan DPRD, Polres, Kajari, Dinas PPPA, KPA, LPA, Pimpinan Pondok Pesantren, Diniyah dan TPQ.

Baca Juga :  Pj Bupati Mesuji Sulpakar, Menjadi Inspektur Upacara Peringatan Hardiknas dan Hari Otonomi Daerah ke-27 Tahun 2023

Plt Kepala Kemenag Tubaba Anton Shofari, M.Pd.I, melalui Kasi Madrasah, Nuning pada Selasa (10/1/2023) mengungkapkan, tujuan Kegiatan ini adalah guna mewujudkan Lembaga Pendidikan Keagamaan Islam Yang Ramah Anak.

ADVERTISEMENT

addgoogle

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain itu Lanjut Dia, Menciptakan Standar Pesantren sebagai model pendidikan agama yang ideal bagi tumbuh kembang anak tidak ada kekerasan dan diskriminasi, bersih, sehat, hijau, inklusif dan nyaman.

Baca Juga :  Kejari Mesuji Adakan Giat Penyuluhan Hukum Bagi Kepala Desa Beserta Perangkat

Dirinya juga menjelaskan, jika pendidikan pada zaman sebelumnya orang tua dan guru menerapkan hukuman bila anak bersalah pada perkembangan era sekarang anak diberikan komitmen dan konsekuensi logis.

Baca Juga :  Raih Opini WTP ke-9 Kalinya, Gubernur Harapkan Kualitas Laporan Keuangan Dapat Ditingkatkan

“Di akhir Halaqah kita berdeklamasi bersama lembaga Pendidikan Islam (Pesantren Madrasah Diniyah dan TPQ) Ramah Anak yang antara lain berkomitmen untuk membuat dan melaksanakan program serta kegiatan dengan landasan prinsip non diskriminasi kepentingan terbaik bagi anak, memenuhi hak hidup dan tumbuh kembang serta partisipasi anak,”Pungkasnya.

Berita Terkait

Budiman AS Sambut Positif Kedatangan Bhayangkara FC
Anggota DPRD Tubaba Soroti Dugaan Proyek Siluman di Kecamatan Way Kenanga dan Batu Putih
Kesiapan Arus Mudik: BPJN Lampung Pastikan Jalan Nasional Aman Dilalui Pemudik
Aliansi Solidaritas Perempuan Progresif Dorong Penerapan UU TPKS dalam Kasus Pelecehan Seksual di TNBBS Tanggamus
Koramil 412-01/Tubaba dan Persit KCK Koorcab Ranting 2 Bagikan Takjil ke Masyarakat
PW ISNU Lampung Gelar Aksi Berbagi : Santuni Anak Yatim dan Berbagi Takjil di Bandar Lampung
Safari Ramadhan BEM-P BK STKIP PGRI: Berbagi Berkah di Bulan Suci
Cek Disiplin ASN, Inspektorat Tubaba dan BKPSDM Sidak ke Kantor OPD

Berita Terkait

Rabu, 26 Maret 2025 - 12:47 WIB

Budiman AS Sambut Positif Kedatangan Bhayangkara FC

Selasa, 25 Maret 2025 - 13:16 WIB

Kesiapan Arus Mudik: BPJN Lampung Pastikan Jalan Nasional Aman Dilalui Pemudik

Senin, 24 Maret 2025 - 16:13 WIB

Aliansi Solidaritas Perempuan Progresif Dorong Penerapan UU TPKS dalam Kasus Pelecehan Seksual di TNBBS Tanggamus

Minggu, 23 Maret 2025 - 15:00 WIB

Koramil 412-01/Tubaba dan Persit KCK Koorcab Ranting 2 Bagikan Takjil ke Masyarakat

Sabtu, 22 Maret 2025 - 19:17 WIB

PW ISNU Lampung Gelar Aksi Berbagi : Santuni Anak Yatim dan Berbagi Takjil di Bandar Lampung

Berita Terbaru

Bandar Lampung

Budiman AS Sambut Positif Kedatangan Bhayangkara FC

Rabu, 26 Mar 2025 - 12:47 WIB

Berita

PCNU Bandar Lampung Ajak Kader Muda Pererat Silaturahim

Rabu, 26 Mar 2025 - 12:43 WIB