Warek PKTIK Pimpin Raker APPBIPA Provinsi Lampung

Kamis, 9 Maret 2023 - 16:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Unila (dinamik.id) – Wakil Rektor Bidang Perencanaan, Kerjasama dan TIK Unila Dr. Ayi Ahadiat, S.E., M.B.A. membuka secara resmi Rapat Kerja Afiliasi Pengajar dan Pegiat Bahasa Indonesia bagi Penutur Asing (APPBIPA) Provinsi Lampung di Hotel Emersia Bandar Lampung, Kamis 9 Maret 2023.

Dalam sambutannya, Dr. Ayi menuturkan bahwa bahasa Indonesia merupakan bahasa yang paling mudah digunakan dalam gramatikal dan struktur komunikasi.

Baca Juga :  100 Kontingen PWI Lampung Tiba di Banjarmasin, Siap Rebut Juara Umum Porwanas 2024

Hal ini terbukti dari pengalaman Unila dalam mendidik mahasiswa asing dari sejumlah negara dalam menggunakan bahasa Indonesia terbilang cepat dan mudah dipahami.

ADVERTISEMENT

addgoogle

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurutnya, bahasa Indonesia juga dipengaruhi faktor sosio psikologis yang memungkinkan para penutur asing dapat dengan mudah menguasainya.

Baca Juga :  Unila Adakan Pencanangan Gerakan Nasional Lada Lampung dan Tabur Benih Ikan

Selain dari Afghanistan, mahasiswa asing dari Rusia pun memiliki pengalaman yang sama dengan mudah menuturkan penggunaan bahasa Indonesia dengan cepat.

Selain itu, selaku Ketua APPBIPA Lampung, ia memiliki keyakinan bahwa naiknya jumlah kunjungan-kunjungan wisata dari berbagai negara dan domestik ke Lampung harus disikapi secara positif dan berdampak baik untuk perkembangan penggunaan bahasa Indonesia itu sendiri.

Baca Juga :  Lepas Kontingen UIN RIL OASE II 2023, Ini Pesan Rektor

“APPBIPA akan mengambil peran dan mengoptimalkan peluang di dalam penguatan penggunaan bahasa Indonesia yang lebih luas”, ungkapnya.

Selain itu, ia berharap agar setiap pihak perlu memperhatikan kualitas dan kompetensi dari para pengajar dari masing-masing lembaga untuk dapat mewujudkan hal ini menjadi suatu kegiatan yang lebih baik. [Naz]

Berita Terkait

PMII Lampung Gelar Doa Keselamatan Bangsa dan Haul ke-2 KH Nuril Huda
GUSDURian Lampung Gelar Kelas Penggerak untuk Kaderisasi Kepemimpinan Muda
Harlah ke 58, KOPRI PKC PMII Lampung Deklarasi Lawan Kekerasan Seksual
Pramuka dan PMII Lampung Kolaborasi Sedekah Oksigen
Guru Besar Unila Prof Sowiyah Raih Penghargaan Perempuan Inspiratif Pemprov Lampung
BPMP Lampung Tindak Lanjuti Evaluasi Festival Tunas Bahasa Ibu 2025
Biarawati Katolik Lulus di Universitas Muhammadiyah Lampung, Bukti Kampus Inklusif
Ketika Alam Dijadikan Kambing Hitam: Membongkar Akar Sistemik Bencana Ekologis

Berita Terkait

Senin, 29 Desember 2025 - 17:56 WIB

PMII Lampung Gelar Doa Keselamatan Bangsa dan Haul ke-2 KH Nuril Huda

Rabu, 24 Desember 2025 - 14:08 WIB

GUSDURian Lampung Gelar Kelas Penggerak untuk Kaderisasi Kepemimpinan Muda

Selasa, 23 Desember 2025 - 09:33 WIB

Harlah ke 58, KOPRI PKC PMII Lampung Deklarasi Lawan Kekerasan Seksual

Senin, 22 Desember 2025 - 21:24 WIB

Pramuka dan PMII Lampung Kolaborasi Sedekah Oksigen

Senin, 22 Desember 2025 - 18:56 WIB

Guru Besar Unila Prof Sowiyah Raih Penghargaan Perempuan Inspiratif Pemprov Lampung

Berita Terbaru