Walikota Eva Dwiana Menyerahkan Bantuan Beras Kepada DLH Oleh Pemkot Bandar Lampung

Jumat, 31 Maret 2023 - 11:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDAR LAMPUNG (dinamik.id) – Walikota Bandar Lampung, Hj. Eva Dwiana Menyerahkan Bantuan Beras Kepada Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Bandar Lampung oleh Pemerintah Kota (Pemkot) Bandar Lampung, di Workshop DLH Kota Bandar Lampung, Jum’at (31/03/2023).

Walikota Bandar Lampung, Hj. Eva Dwiana membagikan bantuan beras 5 kg ke 722 petugas kebersihan DLH setempat.

Baca Juga :  PMII Adab Launching Buku Historiografi Islam Kritis Karya Dr Safari Daud

Walikota Eva Dwiana berharap, semua yang bekerja di lapangan semakin giat dan lebih semangat lagi.

ADVERTISEMENT

addgoogle

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kalau kita semua bekerja dengan rasa tanggung jawab, saya yakin harapan kita untuk menjadikan kota ini besar dan lebih baik lagi bisa terlaksana,” ucapnya.

Baca Juga :  Komisi II DPRD Lampung Dorong Dinas Ketahanan Pangan Jalin MoU dengan PLN untuk Program "Listrik untuk Pertanian Rakyat

“Indahnya berbagi dibulan penuh berkah, Jumat siang membagikan bantuan berupa beras 5 kg kepada petugas kebersihan”. Katanya.

Baca Juga :  Dinas DLH Pemkab Mesuji adakan Ajang Pemilihan Duta Lingkungan Hidup 2022

Turut Hadir Mendampingi Walikota, Inspektur, Kepala BPKAD, Kepala BPBD, Kepala BKD, Kepala Dinas PU, Kepala Dinas LH, Kepala Dinas Perhubungan, Kepala Dinas Damkar, Plt. Kepala Dinas Sosial, Plt. Kepala Dinas Kominfo, Kasat Pol PP, dan Camat Sukarame.(Naz).

Berita Terkait

Wagub Lampung Sampaikan Tanggapan atas Pandangan DPRD terhadap LPJ APBD 2024 dan Dua Raperda Strategis
Fraksi PKS Kritisi Dua Raperda Strategis Pemprov Lampung
Wagub Jihan Beri Nama Bayi Yang Dibuang: Hana Aisyah Qaisarah, ini Harapan Besarnya
Wabup Nadirsyah Hadiri HUT Bhayangkara ke-79 di Polres Tubaba, Ucapkan Terima Kasih dan Doa untuk Polri
Pemprov Lampung Sampaikan Raperda Pertanggungjawaban APBD 2024 dan Dua Raperda Strategis
Munir Nilai Pemutihan Pajak Belum Optimal, Minta Gubernur Lobi Jasa Raharja
Memperingati HUT Bhayangkara ke-79 Kejuaraan Pencak Silat Bupati CUP Di Gelar di Tubaba
Ganjar Jationo Kembali ke Kominfotik, Ahmad Saifullah Geser ke Staf Ahli

Berita Terkait

Rabu, 2 Juli 2025 - 22:44 WIB

Wagub Lampung Sampaikan Tanggapan atas Pandangan DPRD terhadap LPJ APBD 2024 dan Dua Raperda Strategis

Selasa, 1 Juli 2025 - 19:09 WIB

Fraksi PKS Kritisi Dua Raperda Strategis Pemprov Lampung

Selasa, 1 Juli 2025 - 14:48 WIB

Wagub Jihan Beri Nama Bayi Yang Dibuang: Hana Aisyah Qaisarah, ini Harapan Besarnya

Selasa, 1 Juli 2025 - 10:16 WIB

Wabup Nadirsyah Hadiri HUT Bhayangkara ke-79 di Polres Tubaba, Ucapkan Terima Kasih dan Doa untuk Polri

Senin, 30 Juni 2025 - 16:44 WIB

Pemprov Lampung Sampaikan Raperda Pertanggungjawaban APBD 2024 dan Dua Raperda Strategis

Berita Terbaru