Hebat, Stakeholder Mesuji Kolaborasi Suplai Air Bersih di Simpang Pematang

Sabtu, 14 Oktober 2023 - 16:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan More
MESUJI (Dinamik.Id) — Bhabinkamtibmas Polsek Simpang Pematang Polres Mesuji bersama Perusahaan PT TBL dan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Mesuji mendistribusikan air bersih bagi warga yang mengalami kekeringan.

Kapolsek Simpang Pematang Kompol Muphian Somad mewakili Kapolres Mesuji AKBP Ade Hermanto mengatakan, Personel Bhabinkamtibmas Polsek Simpang Pematang Polres Mesuji bersama PT TBL dan BPBD Kabupaten Mesuji membagikan air bersih kepada masyarakat desa yang mengalami kekeringan atau kekurangan air bersih dampak dari kemarau panjang kepada warga di Desa Aji Jaya Kecamatan Simpang Pematang Kabupaten Mesuji, Sabtu (14/10/2023).

Baca Juga :  6 Investor Rusia Siap Investasi di Kabupaten Pesawaran

“Bhabinkamtibmas Polsek Simpang Pematang Polres Mesuji bersama BPBD, membantu masyarakat yang mengalami krisis air bersih di wilayah Simpang Pematang,” ujarnya

Dijelaskanya, kegiatan pendistribusian air bersih kepada warga ini, bahwa jajarannya setelah berkoordinasi dengan Dinas BPBD Kabupaten Mesuji dalam mengatasi kekeringan yang terjadi di wilayah Simpang Pematang.

Baca Juga :  Gubernur Lampung Lantik Tiga Pejabat Eselon II

“Suplai air bersih ini adalah guna membantu meringankan beban masyarakat dalam mendapatkan air bersih untuk kebutuhan sehari hari akibat dampak dari musim kemarau dan cuaca El Nino. Dengan suplai air bersih yang di berikan ini, semoga dapat bermanfaat kepada masyarakat yang membutuhkan,” terangnya

Berita Terkait

Pengamat: Aset Negara Sudah Dibeli Melalui Lelang Resmi di BPPN Tak Bisa Dibatalkan
Jalan Rusak Tak kunjung di Perbaiki, Warga Gelar Aksi Gogoh iwak Dijalan
Gubernur Lampung Dorong Penanganan Terpadu Konflik Gajah-Manusia di Way Kambas
Perkuat Perlindungan Perempuan dan Anak, Kominfotik – PPPA Provinsi Lampung Sinergikan Penguatan PUSPAGA
Gubernur Lampung Dijadwalkan Hadiri Puncak HPN 2026 di Banten
Rugikan Negara 3,4 Miliar, DJP Serahkan Dua Tersangka Faktur Pajak Fiktif ke Kejari
Ketua Kwartir Cabang Pramuka Pringsewu Buka Rakercab ke-XI Tahun 2026
Kapolres Tubaba Pimpin Sertijab Kasat Lantas, AKP Fony Salimubun Digantikan Iptu Ucida

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 14:57 WIB

Pengamat: Aset Negara Sudah Dibeli Melalui Lelang Resmi di BPPN Tak Bisa Dibatalkan

Senin, 26 Januari 2026 - 14:12 WIB

Jalan Rusak Tak kunjung di Perbaiki, Warga Gelar Aksi Gogoh iwak Dijalan

Minggu, 25 Januari 2026 - 19:38 WIB

Gubernur Lampung Dorong Penanganan Terpadu Konflik Gajah-Manusia di Way Kambas

Minggu, 25 Januari 2026 - 10:46 WIB

Perkuat Perlindungan Perempuan dan Anak, Kominfotik – PPPA Provinsi Lampung Sinergikan Penguatan PUSPAGA

Jumat, 23 Januari 2026 - 19:48 WIB

Gubernur Lampung Dijadwalkan Hadiri Puncak HPN 2026 di Banten

Berita Terbaru

Ekonomi dan Kreatif

Akademisi Nilai Pencabutan HGU SGC Turunkan Kepercayaan Investor

Selasa, 27 Jan 2026 - 11:35 WIB