Relawan Bandar Lampung Bahagia Fogging Gratis di Sukarame Baru

Selasa, 4 Juni 2024 - 15:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandar Lampung (dinamik.id)– Dalam upaya serius mencegah penyebaran Demam Berdarah Dengue (DBD), Tim Bandar Lampung Bahagia bersama Iqbal Ardiansyah kembali menggerakkan aksi nyata dengan memberikan layanan fogging gratis di Kelurahan Sukarame Baru, Kecamatan Sukarame, Selasa, 4 Juni 2024.

Kali ini, sebanyak 150 rumah menerima fogging gratis sebagai bagian dari komitmen rutin Iqbal dalam menanggulangi DBD di wilayah tersebut.

Baca Juga :  Pemkot Bandar Lampung Salurkan 2.000 Ton Beras ke Masyarakat Kurang Mampu

Perwakilan Operator Fogging M. Pratama Ramadhan, yang terlibat dalam aksi ini menyampaikan bahwa fogging yang dilakukan oleh tim Iqbal berbeda dari biasanya. Fogging yang dilakukan benar-benar steril, mulai dari obat dan cairan yang lain.

ADVERTISEMENT

addgoogle

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Pada umumnya, fogging menggunakan bahan solar dan obat saja, sedangkan tim Iqbal menggunakan cairan khusus pengasapan tanpa solar,” jelas Tama.

Baca Juga :  Pemkot Bandar Lampung Memperpanjang Kontrak 5.297 Pegawai non-ASN

Sementaraitu, Joko, warga RT 11, menyatakan apresiasinya atas bantuan yang diberikan. Secara data, RT 11 ini memiliki 400 rumah, dan sudah terbantu fogging gratis dari Iqbal Ardiansyah sebanyak 300 rumah.

“Terima kasih kepada Iqbal Ardiansyah yang telah memberikan bantuan fogging gratis untuk kedua kalinya di kelurahan kami,” kata Joko.

Ia berharap semakin rutinnya fogging ini dapat terhindar dari penyakit DBD yang menyerang warga Bandar Lampung. “Semoga dengan adanya bantuan fogging gratis ini, warga kami terhindar dari DBD yang sedang marak saat ini,” ungkapnya.

Baca Juga :  Disdukcapil Bandar Lampung Sebut Ada 3 Syarat Pembuatan KTP Digital

Dengan aksi rutin dan metode yang lebih efektif, Iqbal Ardiansyah berharap dapat meminimalisir kasus DBD di Bandar Lampung, menjadikan lingkungan lebih sehat dan aman bagi seluruh warganya. (Pin)

Berita Terkait

Budiman AS Sambut Positif Kedatangan Bhayangkara FC
Kesiapan Arus Mudik: BPJN Lampung Pastikan Jalan Nasional Aman Dilalui Pemudik
Aliansi Solidaritas Perempuan Progresif Dorong Penerapan UU TPKS dalam Kasus Pelecehan Seksual di TNBBS Tanggamus
PW ISNU Lampung Gelar Aksi Berbagi : Santuni Anak Yatim dan Berbagi Takjil di Bandar Lampung
Safari Ramadhan BEM-P BK STKIP PGRI: Berbagi Berkah di Bulan Suci
Peduli Sesama, Drachen Biliar Salurkan Sembako untuk Warga
Kelompok Studi Kader (KLASIKA) Menolak Revisi UU TNI
Netralitas Steering Committee Muscab HIPMI Kota Palembang XV Dipertanyakan

Berita Terkait

Rabu, 26 Maret 2025 - 12:47 WIB

Budiman AS Sambut Positif Kedatangan Bhayangkara FC

Selasa, 25 Maret 2025 - 13:16 WIB

Kesiapan Arus Mudik: BPJN Lampung Pastikan Jalan Nasional Aman Dilalui Pemudik

Senin, 24 Maret 2025 - 16:13 WIB

Aliansi Solidaritas Perempuan Progresif Dorong Penerapan UU TPKS dalam Kasus Pelecehan Seksual di TNBBS Tanggamus

Sabtu, 22 Maret 2025 - 19:17 WIB

PW ISNU Lampung Gelar Aksi Berbagi : Santuni Anak Yatim dan Berbagi Takjil di Bandar Lampung

Jumat, 21 Maret 2025 - 17:37 WIB

Safari Ramadhan BEM-P BK STKIP PGRI: Berbagi Berkah di Bulan Suci

Berita Terbaru

Bandar Lampung

Budiman AS Sambut Positif Kedatangan Bhayangkara FC

Rabu, 26 Mar 2025 - 12:47 WIB

Berita

PCNU Bandar Lampung Ajak Kader Muda Pererat Silaturahim

Rabu, 26 Mar 2025 - 12:43 WIB