DPRD Bandar Lampung Setujui LKPJ-APBD 2023

Selasa, 25 Juni 2024 - 18:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandar Lampung (dinamik.id) – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Bandar Lampung telah menyetujui Laporan Keterangan Pertanggung Jawaban (LKPJ) Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) tahun 2023, Selasa, 25 Juni 2024.

Rapat Paripurna yang berlangsung di ruang sidang DPRD ini dihadiri oleh Walikota Hj. Eva Dwiana, Wakil Walikota Deddy Amarullah, serta Forkopimda dan seluruh anggota DPRD dari berbagai fraksi.

Wakil Ketua DPRD, Edison Hadjar, mengatakan bahwa pihaknya semua fraksi menyetujui LKPJ-APBD tersebut. “Semua Fraksi menyetujui LKPJ-APBD Walikota Bandar Lampung tahun 2023/2024,” ujarnya.

Baca Juga :  Usulan UMK Bandar Lampung Rp 3.103.631,36 Disetujui Gubernur Lampung

Sementara itu, Walikota Bandar Lampung, Eva Dwiana, menambahkan bahwa persetujuan ini akan segera diikuti dengan pembahasan anggaran perubahan. “InsyaAllah semoga ini bisa berjalan dengan baik dan lancar,” katanya.

Baca Juga :  Disdik Lampung Upayakan Solusi bagi Siswa Gagal SNBP

Eva juga mengucapkan terima kasih kepada para pimpinan fraksi yang telah mendukung semua program demi kemakmuran rakyat.

“InshaAllah pembangunan Kota Bandar Lampung dapat berjalan baik dan lancar sesuai dengan harapan kita semua,” tutupnya. (Advertorial)

Berita Terkait

KOMPASS–IKMAPAL Bentuk Panitia Kajian Lingkungan Hidup dan SDM Papua
Papa Rock n Roll Bakal Gemparkan Tubaba, Tunggu Tanggal Mainnya!
Hari Desa Nasional 2026, Seluruh Tiyuh dan Kecamatan di Tubaba Gelar Aksi Lingkungan
Pemkab Pringsewu Gandeng Mbizmarket, Buka Jalan Digitalisasi Pengadaan dan UMKM Lokal
Kamis Beradat Resmi Berlaku di Lampung, Bahasa Daerah dan Batik Jadi Identitas
BAZNAS Tubaba Salurkan Beasiswa Pendidikan ke 48 Siswa SD dan SMP
HUT ke-75 Pekon Nusawungu, Bupati Ajak Warga Perkuat Gotong Royong
Data Ulang Alat Berat, Pemprov Lampung Bidik Optimalisasi PAD

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 21:21 WIB

KOMPASS–IKMAPAL Bentuk Panitia Kajian Lingkungan Hidup dan SDM Papua

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:21 WIB

Papa Rock n Roll Bakal Gemparkan Tubaba, Tunggu Tanggal Mainnya!

Kamis, 15 Januari 2026 - 17:53 WIB

Hari Desa Nasional 2026, Seluruh Tiyuh dan Kecamatan di Tubaba Gelar Aksi Lingkungan

Kamis, 15 Januari 2026 - 17:34 WIB

Pemkab Pringsewu Gandeng Mbizmarket, Buka Jalan Digitalisasi Pengadaan dan UMKM Lokal

Selasa, 13 Januari 2026 - 17:20 WIB

Kamis Beradat Resmi Berlaku di Lampung, Bahasa Daerah dan Batik Jadi Identitas

Berita Terbaru

Bandar Lampung

KOMPASS–IKMAPAL Bentuk Panitia Kajian Lingkungan Hidup dan SDM Papua

Jumat, 16 Jan 2026 - 21:21 WIB

Tulangbawang Barat

Papa Rock n Roll Bakal Gemparkan Tubaba, Tunggu Tanggal Mainnya!

Jumat, 16 Jan 2026 - 14:21 WIB

Lainnya

Adi Kurniawan Resmi Jabat Ketua Dewan Kehormatan PWI Lampung

Kamis, 15 Jan 2026 - 17:32 WIB