Operasi Patuh Krakatau 2204, Satlantas Polres Mesuji Lakukan Binluh ke Pelajar

Selasa, 16 Juli 2024 - 19:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan More
MESUJI(dinamik.id) –:Jajaran Satlantas Polres Mesuji melakukan kegiatan Binluh dalam rangka Operasi Patuh Krakatau 2024 kepada siswa siswi di SMP Negeri 1 Mesuji, Kecamatan Simpang Pematang, Selasa (16/07/2024).

Kasatlantas AKP Asep Suhendi SH MH mewakili Kapolres Mesuji AKBP Ade Hermanto SH Sik MM CPHR mengatakan, kegiatan binluh ini dilaksanakan guna mendukung terciptanya keamanan, keselamatan, ketertiban dan kelancaran lalu lintas di wilayah hukum Polres Mesuji.

Baca Juga :  Farah Nuriza Meminta Bawaslu Awasi Ketat Larangan Mutasi ASN

“Kegiatan binluh ini upaya untuk menciptakan situasi keamanan, keselamatan, ketertiban dan kelancaran lalu lintas dengan memberikan imbauan kepada pihak sekolah,” ujarnya

Selain itu, Kasatlantas menuturkan, kegiatan binluh ke sekolah-sekolah ini tentang pentingnya tata tertib berlalu lintas serta memahami undang undang Nomor 22 tahun 2009 tentang lalu lintas dan angkutan jalan yang bertujuan agar selamat dalam berkendaraan serta menekan angka Fatalitas kecelakaan lalu lintas di jalan.

Baca Juga :  Upacara Peringatan HUT ke-59, Gubernur: Sinergi Seluruh Elemen Masyarakat Untuk Membangun Lampung

“Kegiatan binluh ke pelajar ini dilaksanakan guna menekan angka pelanggaran dan kecelakaan. Tak hanya itu, memberikan pembinaan dan penyuluhan dalam berlalu lintas yang baik,” ujarnya

Berita Terkait

Fraksi PKS Kritisi Dua Raperda Strategis Pemprov Lampung
Anak Muda Bergerak: MSE dan PKBI Lampung Gelar Jelajah Bakti di Pesawaran
Wagub Jihan Beri Nama Bayi Yang Dibuang: Hana Aisyah Qaisarah, ini Harapan Besarnya
Wabup Nadirsyah Hadiri HUT Bhayangkara ke-79 di Polres Tubaba, Ucapkan Terima Kasih dan Doa untuk Polri
Giliran Komoditas Jagung, DPRD Lampung Minta Bapanas Evaluasi Syarat Kadar Air
Pemprov Lampung Sampaikan Raperda Pertanggungjawaban APBD 2024 dan Dua Raperda Strategis
Munir Nilai Pemutihan Pajak Belum Optimal, Minta Gubernur Lobi Jasa Raharja
Memperingati HUT Bhayangkara ke-79 Kejuaraan Pencak Silat Bupati CUP Di Gelar di Tubaba

Berita Terkait

Selasa, 1 Juli 2025 - 19:09 WIB

Fraksi PKS Kritisi Dua Raperda Strategis Pemprov Lampung

Selasa, 1 Juli 2025 - 18:03 WIB

Anak Muda Bergerak: MSE dan PKBI Lampung Gelar Jelajah Bakti di Pesawaran

Selasa, 1 Juli 2025 - 14:48 WIB

Wagub Jihan Beri Nama Bayi Yang Dibuang: Hana Aisyah Qaisarah, ini Harapan Besarnya

Selasa, 1 Juli 2025 - 10:16 WIB

Wabup Nadirsyah Hadiri HUT Bhayangkara ke-79 di Polres Tubaba, Ucapkan Terima Kasih dan Doa untuk Polri

Senin, 30 Juni 2025 - 18:45 WIB

Giliran Komoditas Jagung, DPRD Lampung Minta Bapanas Evaluasi Syarat Kadar Air

Berita Terbaru

Provinsi

Fraksi PKS Kritisi Dua Raperda Strategis Pemprov Lampung

Selasa, 1 Jul 2025 - 19:09 WIB