Atlit Judo Binaan Polres Mesuji, Wakili Kontingen Provinsi Lampung di PON Aceh-Sumut XXI/2024

Kamis, 5 September 2024 - 17:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan More
MESUJI, (Dinamik.id)–Dua Atlit Judo binaan Polres Mesuji akan mewakili Provinsi Lampung dalam Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI/2024 yang akan dilaksanakan di Aceh dan Sumatera Utara (Sumut) pada Tanggal 9 hingga 20 September mendatang.

Wakapolres Mesuji Kompol Juli Sundara mewakili Kapolres Mesuji AKBP Muhammad Harris mengatakan, Atlet Judo binaaanya adalah Bripda M Miftah Farid Zidny dan Bripda Andika Aliudin yang akan berlaga membela Provinsi Lampung.

Baca Juga :  Jalin Sinergitas, Kejari Kunjungi Kantor PWI Kabupaten Mesuji

“Tanggal 10 hingga 14 September mulai jadwal pertandingan di Gelanggang Mahasiswa Syah Kuala Aceh. Tanggal 7 September kami rombongan akan menuju Aceh,” kata Wakapolres Juli yang juga pelatih Judo, ketika dikonfirmasi melalui pesan WhatSaap, Rabu (5/9/2024)

ADVERTISEMENT

addgoogle

SCROLL TO RESUME CONTENT

Wakapolres menjelaskan, sebelum lolos Pekan Olahraga Nasional (PON), Atlet Judo Binaan Polres Mesuji pernah menyabet prestasi diantaranya Medali Emas Porprov Lampung, Medali Perunggu Pra PON Aceh-Sumut di Jakarta dan Medali Perunggu Kejuaraan Internasional Jakarta Open di Jakarta

Baca Juga :  Sulpakar Pimpin Apel Pagi ASN Pemkab Mesuji

“Atlet judo ini sangat membanggakan. Mari kita dukung bersama, agar atlet kita ini bisa mengukir prestasi terbaiknya dan membawa nama harum Provinsi Lampung dan Polres Mesuji Polda Lampung,” ujarnya

Baca Juga :  Ketua KNPI Bandar Lampung : Banjir Bandar Lampung Tanggung Jawab Bersama

Disisi lain, pelepasan resmi para atlet Judo ini telah dilakukan oleh Penjabat Bupati Mesuji Febrizal Levi Sukmana, di Kantor Bupati Pemkab Mesuji, Senin (2/9/2024) lalu. Dan dirinya (Pj Bupati Mesuji) berharap agar atlet judo ini bisa berjuang dengan penuh semangat untuk meraih hasil terbaik demi mengharumkan nama Provinsi Lampung dan Kabupaten Mesuji.

Berita Terkait

Lampung Suarakan Kemanusiaan, Bela Palestina Hari Ini!
Pemilihan Ketua IJP Lampung 2025: Pendaftaran Calon Dibuka Mulai 22 April
Jflowers 2025 Panas! Bara DC Ungguli Dani F.POOL dalam Laga Penentuan
PWI Lampung Dukung Relawan Peduli Palestina Aksi Damai 19 April 2025
Demokrat Putar Haluan, Nanda-Anton Makin Melenggang
H. Aprozi Alam Desak Kemenag Evaluasi Menyeluruh PPIU, Cabut Izin PT KJF Medan, dan Tindak Travel Umrah Nakal
Sisihkan Gaji, Bhabinkamtibmas Polres Mesuji Brigpol Tomi Tambunan Lakukan Bansos
Kapolresta Bandar Lampung Tegaskan Netral Dalam Konflik Internal Universitas Malahayati

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 14:35 WIB

Lampung Suarakan Kemanusiaan, Bela Palestina Hari Ini!

Jumat, 18 April 2025 - 02:26 WIB

Jflowers 2025 Panas! Bara DC Ungguli Dani F.POOL dalam Laga Penentuan

Rabu, 16 April 2025 - 15:35 WIB

PWI Lampung Dukung Relawan Peduli Palestina Aksi Damai 19 April 2025

Rabu, 16 April 2025 - 11:47 WIB

Demokrat Putar Haluan, Nanda-Anton Makin Melenggang

Selasa, 15 April 2025 - 17:08 WIB

H. Aprozi Alam Desak Kemenag Evaluasi Menyeluruh PPIU, Cabut Izin PT KJF Medan, dan Tindak Travel Umrah Nakal

Berita Terbaru

Lampung Barat

Bupati Parosil Dorong Konservasi Humanis di Lampung Barat

Sabtu, 19 Apr 2025 - 15:11 WIB

Berita

Lampung Suarakan Kemanusiaan, Bela Palestina Hari Ini!

Sabtu, 19 Apr 2025 - 14:35 WIB